Suara.com - Artis Vanessa Angel angkat bicara usai diminta klarifikasi oleh Dedy Susanto mengenai isi direct message (DM) yang membahas soal rate.
Lewat akun Instagram pribadinya, istri Bibi Ardiansyah ini justru menantang balik. Dia meminta bertemu dengan Dedy Susanto di hadapan wartawan.
"Selamat pagi paduka @dedysusantopj yuk ketemu aku dan suamiku yuk kita klarifikasi didepan wartawan yuk hari ini," kata Vanessa Angel pada Kamis (20/2/2020).
Keputusan itu bukan tanpa alasan. Dia ingin membuktikan siapa yang salah dan benar.
"Biar nggak ada lagi simpang siur berita," tutur Vanessa Angel.
Sebelumnya, Dedy Susanto membagikan tangkapan layar DM-nya dengan Vanessa Angel. Di situ, dia memang bertanya soal rate iklan, bukan yang macam-macam.
"Mohon ijin. Aku mau iklan di storymu. Berapa ratenya," kata Dedy Susanto.
Sedangkan DM yang masuk kepada Vanessa Angel yang diperlihatkan Bibi Ardiansyah justru berbeda.
Baca Juga: Dedy Susanto Tuntut Vanessa Angel Klarifikasi Soal 'Rate'
"Mohon ijin. Berapa ratenya," demikian bunyi DM yang langsung membuat netizen geger.
Seperti diketahui, nama Dedy Susanto sempat menjadi perbincangan hangat netizen setelah dianggap sebagai psikolog gadungan.
Bahkan sisi lain Dedy Susanto dibongkar oleh selebgram Revina VT. Dari pengakuan perempuan tersebut, Dedy Susanto sering mengajak pasiennya buat ngamar di hotel sebagai bentuk terapi.
Berita Terkait
-
Fuji Tak Nyaman Rumahnya Sering Didatangi Orang Asing: Tolong Hargai Aku
-
Dicecar Soal Gaji Magang di DPR, Mayang Teriak Disudutkan Host Pagi Pagi Ambyar
-
Mayang Ngaku Berat Nyanyikan Lagu untuk Mendiang Vanessa Angel
-
Air Mata Mayang Pecah, AI Vanessa Angel Beri Kejutan di Peluncuran Single "Rinduku"
-
Tak Kuasa Tahan Tangis Lihat Video Vanessa Angel, Mayang: Lama Nggak Dengar Suaranya
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Film 5 CM Kembali dengan Sekuel Revolusi Hati, Bukan Lagi Soal Pendakian Gunung
-
Setahun Bebas dari Penjara, Mantan Sopir Vanessa Angel Tubagus Joddy Lamar Kekasih
-
Denny Sumargo Respons Isu Pelukan dengan Ani-ani di Bali
-
Masih Sayang, Erika Carlina Minta Netizen Jangan Sentil DJ Bravy Terus
-
Putri Tommy Lee Jones Ditemukan Meninggal di Kamar Hotel pada Malam Tahun Baru
-
Andhara Early Umumkan Perceraian dengan Bugi Ramadhana, setelah 14 Tahun Berumah Tangga
-
Sesali Foto Bareng Sitok Srengenge, Sal Priadi Tegaskan Sikap Lawan Kekerasan Seksual
-
Atta Halilintar Panik Cari Ameena yang Hilang Saat Liburan di Chimelong
-
Dibintangi Jeno dan Jaemin NCT, Drama Wind Up Resmi Umumkan Poster dan Jadwal Tayang
-
160 Ribu Orang di Sarinah Pilih Hening demi Korban Bencana: Tiara Andini hingga Donasi Miliaran