Suara.com - Jennifer Dunn pada Kamis (12/3/2020) kemarin bersaksi jadi saksi kaus suap dengan terdakwa Tubagus Chaeri Wardana alias Wawan.
Usai diperiksa di persidangan, istri Faisal Harris itu sempat diwawancara awak media. Dia kembali ditanya seputar pemberian mobil mewah oleh Wawan dan seperti apa hubungan mereka dulu.
Tak cuma itu saja, media infotainment juga mulai bertanya-tanya soal kehidupan pribadi Jennifer Dunn. Salah satunya terkait mantan istri Faisal Harris, Sarita Abdul Mukti.
Mendengar pertanyaan itu, Jennifer Dunn mulai terlihat tak nyaman. Dia pun meminta untuk menyudahi wawancara.
Jennifer kemudian berjalan menuju mobilnya. Salah satu jurnalis lantas kembali bertanya soal pertemuan sang suami dengan Sarita belum lama ini.
"Dari tadi nanyain Harris mulu, pusing dengernya," demikian respons Jennifer setelah mendengar pertanyaan itu.
Terus dicecar, Jennifer akhirnya memberikan jawaban. Dia bilang wajar jika Faisal bertemu Sarita.
"Ya nggak apa-apa lah, orang anaknya ditemuin wajar. Udah Ah," katanya.
Baca Juga: Video Pengakuan Jennifer Dunn Dapat Mobil Mewah dan Kartu Kredit dari Wawan
Faisal Harris dan Sarita Abdul Mukti belum lama ini memang terekam berada di dalam satu lift. Pertemuan mereka terjadi karena anak mereka, Shafa Harris sedang sakit.
Berita Terkait
-
Tak Hanya Fachri Albar, Deretan Artis Ini Juga 3 Kali Tersandung Kasus Narkoba
-
Liburan ke Korea, Visual Anak-anak Jennifer Dunn Bikin Terpesona
-
Seberapa Kaya Keluarga Shakilla Astari? Salim Nauderer Diduga Direstui Calon Mertua
-
Salim Nauderer Punya Pacar Baru usai Putus dari Rachel Vennya, Direstui Calon Mertua Lagi!
-
Gurita Bisnis Faisal Harris: Ayah Shakilla Astari Sat-set Ketemu Salim Nauderer, Siap Jadi Mertua?
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Kanky Murah tapi Berkualitas untuk Easy Run dan Aktivitas Harian
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Virgoun di Big Bang Festival: Cerita Last Child Nyaris Bubar, Siap Sambut 2 Dekade
-
5 Fakta Menarik Stranger Things: Tales from '85, Spin-off Versi Animasi di Netflix
-
Sinopsis Drakor Honour, Ajang Comeback Lee Na Young yang Angkat Kisah 3 Pengacara Perempuan Tangguh
-
Galang Dana buat Bencana Sumatra, Big Bang Festival Kumpulkan Rp22 Juta
-
Fairuz A Rafiq Geram Insanul Fahmi Bilang I Love You ke Inara Rusli dan Mawa
-
Stranger Things Finale: Siapa Saja Korban Tewas dan Apa yang Terjadi dengan Eleven?
-
7 Film Indonesia Terlaris yang Disutradarai Komika, Agak Laen: Menyala Pantiku! Saingi Jumbo
-
Devano Danendra Resmi Buang Nama Belakang, Ini Alasan di Balik Keputusannya
-
Viral Bareng Sal Priadi, Kasus Sitok Srengenge Ternyata Mangkrak
-
Penjelasan Ending Stranger Things 5 Finale, Jawab Misteri Paling Besar