Suara.com - Pedangdut Bebizie mengeluarkan pengakuan yang cukup mengejutkan. Dia blak-blakan pernah menjalin asmara dengan Kompol Fahrul Sudiana yang dicopot dari jabatannya sebagai Kapolsek Kembangan.
Sosok Fahrul belakangan memang lagi viral. Soalnya, dia dicopot gara-gara menggelar pesta pernikahan secara mewah di tengah pandemi corona (Covid-19). Fahrul dinilai melanggar maklumat Kapolri tentang Kepatuhan terhadap Kebijakan Pemerintah dalam Penanganan Penyebaran Virus Corona.
Pengakuan Bebizie tentang Fahrul ini jadi salah satu berita pilihan Entertainment Suara.com pada Jumat (3/4/2020). Lainnya ada berita dari Aurel Hermansyah, Muzdalifah, hingga Raisa.
Mau tahu lebih lengkap? Simak berikut ini:
1. Kapolsek Kembangan yang Dicopot Jabatannya Ternyata Mantan Bebizie
Artis Bebizie diam-diam pernah menjalin asmara dengan Kompol Fahrul Sudiana, polisi yang diberhentikan sebagai Kapolsek Kembangan, karena menggelar pernikahan mewah dengan selebgram Rica Andriani di tengah wabah virus corona.
Bahkan jalinan asmara Bebizie sempat berjalan selama dua tahun lamanya.
2. Ketemu Atta Halilintar, Niat Aurel Hermansyah Nikah Muda Mencuat Lagi
Baca Juga: Akad Nikah Fare Adinata Gitaris Band Lyla Cuma Dihadiri 10 Orang
Penyanyi Ashanty menyebut keinginan Aurel Hermansyah untuk menikah muda masih tak konsisten. Sebab niat Aurel sudah dilontarkan sejak 3 tahun lalu.
"Dari 2-3 tahun lalu tuh sebenarnya, karena dia pengin kalau punya anak nanti seumuran kayak aku sama dia (Aurel), itu nggak terlalu jauh. Sampai akhirnya abis dari kawin muda tiba-tiba nggak pengin," kata Ashanty saat berbincang dalam tayangan di channel Keluarga ITIKK, Kamis (2/4/2020) malam.
3. Raisa Bikin Heboh Jagat Twitter Karena Tak Tahu Dalgona Coffee yang Viral
Penyanyi Raisa Andriana membuat heboh warganet di media sosial Twitter. Dia menyoroti Dalgona Coffee yang viral di media sosial.
Berita Terkait
-
Atta Halilintar Panik Cari Ameena yang Hilang Saat Liburan di Chimelong
-
Mager Mix and Match, Aurel Hermansyah Percayakan Style ke Atta Halilintar
-
Aurel Hermansyah Ajak Ameena Nonton Konser BLACKPINK, Netizen Malah Ribut?
-
Ajak Ameena Nonton Konser BLACKPINK, Kok Aurel Hermansyah Disentil Netizen?
-
Calon Adik Ipar Raditya Dika Ada Hubungannya dengan Aurel Hermansyah, Siapanya?
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
Terkini
-
Nadin Amizah Alami Gangguan Saraf Langka, Kualitas Vokal Turun Drastis
-
Kepalanya Bocor saat Umrah, Arie Untung: Mungkin Sujudnya Kurang
-
Inara Rusli Menyesal Pernah Bilang, Tak Ada Perempuan Baik-Baik yang Mau Sama Suami Orang
-
Khusus Hari Ini, Promo M-Tix Buy 1 Get 1 Free untuk Film Musuh Dalam Selimut
-
Inara Rusli Akui Pernah Pukul Anak, Tuduhan Mantan Mertua Benar
-
Beda Prinsip Soal Istri, Intip 6 Adu Gaya Indra Priawan vs Ibrahim Risyad
-
Inara Rusli Mual Dengar Ucapan Insanul Fahmi 'I Love You Mawa, I Love Inara'
-
Polemik Lagu Tak Diberi Tulang Lagi, Respons Kaka Slank Dihubungi Kuburan Band
-
Inara Rusli Lihat Bukti Video Syurnya dengan Insanul Fahmi: Burem, Gak Jelas
-
Anime Legendaris 5 Centimeters Per Second Tayang Ulang Januari 2026, Ini Sinopsisnya!