Suara.com - Boyband asal Korea Selatan, BTS akan menayangkan konsernya secara langsung di YouTube. Acara itu dipersembahkan guna menghibur para penggemarnya, ARMY yang menjalani physical distancing di rumah akibat pandemi virus corona atau COVID-19.
Konser streaming ini akan menampilkan video gabungan aksi panggung BTS di setiap konser yang digelar diberbagai belahan dunia.
Sebut saja ada BTS LIVE 2015 [Most Beautiful Moment In Life On Stage], BTS LIVE 2016 [Most Beautiful Moment In Life On Stage: Epilogue].
Lalu ada juga BTS 2014 LIVE TRILOGY: EPISODE II The Red Bullet (2014 Memories), BTS WORLD TOUR 'LOVE YOURSELF' SEOUL, dan masih banyak lagi.
Ajang bertajuk Bang Bang Con ini akan berlangsung selama dua hari berturut tepatnya pada 18 April sampai 19 April mendatang. Videonya akan disiarkan di akun YouTube BANGTANTV.
Tentu saja kabar ini membuat para ARMY berbahagia. Pasalnya meskipun tidak melakukan tur konser lagi akibat pandemi virus corona, BTS tetap menyiapkan acara spesial lewat Bang Bang Con.
Seperti diketahui, BTS menjadi satu-satunya boyband dari Korea Selatan yang namanya mendunia. Mayoritas lagu yang dibawakan BTS selalu melijit di pasaran.
Aksi panggung Jimin cs ini begitu dinanti. Bahkan hampir seluruh konser BTS di beberapa negara tiketnya terjual habis.
Baca Juga: Sissy Priscillia Ingin Vanesha Prescilla Punya Pacar Kayak Jungkook BTS
Tag
Berita Terkait
-
Jesse Lingard Tak Menyesal Tinggalkan MU Kini Hidup Mewah di Korea bak Bintang K-Pop
-
Drama Berakhir, Semua Member NewJeans Putuskan Kembali ke ADOR
-
2 Isu Panas Jungkook BTS, Rumor Pacari Winter aespa dan Video Bareng Wanita Misterius
-
Nama Indy Barends Trending di X Karena RM BTS, Begini Reaksi Manajer
-
K-Pop "Rambah" Dunia Kuliner, Oreo BABYMONSTER Hadir dengan Rasa Marshmallow yang Bikin Nagih
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
Terkini
-
Rekomendasi Film Indonesia Adaptasi Korea, Terbaru Whats Up with Secretary Kim?
-
Sony Dikabarkan Siap Garap Film Labubu, Viral Usai Dipopulerkan Lisa BLACKPINK
-
Baim Wong Siapkan Proyek Film 'Avengers', Gaet Reza Rahadian Hingga Christine Hakim
-
Raisa Bongkar Makna Personal di Balik Lagu 'Semua di Sini'
-
Tora Sudiro Beri Pesan 'Nakal' Buat Boiyen di Hari Pernikahan: Jangan Lupa Gosok Gigi Sebelum Ciuman
-
Podcast Hunt 2025 Berakhir Sukses, Podcast Badan Besar Didapuk Jadi Juara
-
Ruben Onsu Keberatan Sarwendah Ajak Anak Live Malam-Malam, Dibandingkan dengan Putra Raffi Ahmad
-
Siap Lapor Polisi, Pihak Habib Bahar Bin Smith Beberkan Bukti Nafkahi Helwa Bachmid
-
Mau Nikah Seperti Boiyen, Rafael Tan Sampai Minta Diinjak Jempol Kakinya
-
Cerita dr Gia Soal Rahim Copot Tak Dipercayai Rekan Sejawat, Saksi Hidup Akhirnya Muncul