Suara.com - Keluarga kecil Marissa Nasution lagi diselimuti kabar bahagia. Seperti diketahui, Marissa baru saja melahirkan anak kedua di Singapura pada 20 April lalu.
Potret anak keduanya pun sudah dipublikasi oleh Marissa. Lewat Instagram, dia juga mengenalkan nama bayi berjenis kelamin perempuan ini.
"Halo dunia. Namaku Olivia Luna dan aku lahir pada Senin 20 April 2020 di Singapura," tulis Marissa.
Marissa tak menampik sempat khawatir melahirkan di masa pandemi virus corona (covid-19). Tapi dia bersyukur kini kini sudah berada di rumah.
"Aku sudah di rumah bersama Mama dan bertemu kakak perempuanku Allie yang mencintaiku dan mencium kepalaku setiap hari dengan mengatakan "sayang". Kita semua menikmati waktu lockdown yang berkualitas di rumah. Terima kasih semua atas doa dan doa yang baik!" ungkap Marissa.
Terbaru, Marissa membagikan potret lengkap keluarga kecilnya. Marissa, beserta sang suami, Benedikt Brueggemann, anak pertama Alaia Moana dan si kecil Olivia Luna duduk bersama di ruang tamu.
Keempatnya duduk di sofa empuk nuansa abu sembari tersenyum ke arah kamera. Semuanya kompak pakai baju warna putih.
"Bagaimana sehari itu bisa membuat perbedaan, tiba-tiba kami keluarga dengan 4 orang," tulisnya.
Warganet salah fokus dengan dengan paras bule anak Marissa Nasution, terutama iris mata anak keduanya. Sebab, anak pertama Marissa punya iris mata biru yang indah.
Baca Juga: Marissa Nasution Melahirkan, Warganet Penasaran dengan Wajah Bayinya
"Penasaran warna iris mata Ollie," komentar @fiyafm.
"Kak.. warna bola mata babynya apa ?? Penasaran aku.." timpal @liyamuliyani.
"Penasaran sama matanya Ollie n rambutnya..sama nggak ya kayak kakak Allie...sukaa lihat keluarga ini," komentar @usnul__chotimah.
"Aliie kamu makin cantikk," seru @puputt.fauziah.
"Anak bule merah banget..," komentar @marwatialiya.
"Papanya rambutnya item,,si Kaka bule banget mata biru lagi," seru @juma_saranani.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
Terkini
-
Divonis Stroke, Kak Seto Ngeyel Disuruh Dokter Istirahat 2 Bulan: Nggak Nendang Rasanya!
-
Sarwendah Berkaca-kaca, Thania Gambar Keluarga Utuh dan Beri Panggilan Gio 'Daddy'
-
Fajar Sadboy Ditilang Karena Tak Pakai Helm, Netizen Heran Polisinya Ramah dan Malah Dibebaskan
-
Kak Seto Baru Sadar Kena Stroke Usai 4 Hari, Gejala Linglung dan Sulit Berpikir
-
Deddy Corbuzier Blak-blakan Masih Saling Cinta dengan Sabrina Chairunnisa
-
Hadirkan Sound Horeg, Gesrek Festival 2025 Siap Digelar di Jakarta
-
Kronologi Pandji Pragiwaksono Dilaporkan ke Bareskrim Polri Imbas Lawakan Adat Toraja
-
Raffi Ahmad Dituding Punya Utang Rp250 Juta, Karyawan Pasang Badan
-
Sahabat Bongkar Fakta di Balik Tudingan Hamish Daud Liburan Bareng Sabrina Alatas
-
Raffi Ahmad Dituding Punya Utang Rp250 Juta ke Eks Pengacara di Kasus Narkoba 12 Tahun Lalu