Suara.com - Suami Soimah, Herwan Prandoko ternyata berjuluk Crazy Rich Bantul. Julukan tersebut dilontarkan oleh komika Dodit Mulyanto saat bertandang ke rumah Soimah.
Diketahui Soimah memiliki dua rumah yakni di Jakarta yang berkonsep modern dan di Yogyakarta yang lebih tradisonal. Keduanya sama-sama mentereng dan nyaman ditinggali.
Penasaran kan seperti apa sih potret hunian mewah Soimah yang disorot?
Yuk simak 5 potret rumah mewah Soimah di bawah ini yang telah dilansir dari berbagai sumber:
Check this out!
1. Rumah di Jakarta
Nampak elegan dan luas, begini ruang tamu Soimah yang terletak di ibukota. Sofa yang empuk dan nyaman bikin salfok.
2. Dapur modern Soimah
Wow, dapur Soimah juga dilengkapi dengan berbagai fasilitas memasak yang canggih. Enak nih masak-masak bersama keluarga tercinta.
Baca Juga: Asal Muasal Suami Soimah Sampai Dijuluki Crazy Rich Bantul
3. Tempat kreativitas Soimah
Suka menjahit, ini spot favorit Soimah biasa meluangkan hobinya ketika di rumah. Wah, Soimah memang sosok multitalenta.
4. Garasi rumah di Yogyakarta
Begini area depan rumah Soimah di Yogyakarta yang cukup luas dan bernuansa alami. Deretan koleksi mobil mewah curi atensi ya?
5. Koleksi berbagai tanaman
Berita Terkait
-
Dikenal Galak, Sisi Lain Iis Dahlia dan Soimah Dibongkar Putri Isnari
-
Lesti Kejora Diisukan Hamil Lagi, Padahal Anak Kedua Belum Genap Setahun
-
Lesti Kejora Diisukan Hamil, Reaksi Ambigu Rizky Billar Jadi Sorotan
-
Ups, Soimah Keceplosan Sebut Lesti Kejora Hamil Anak ke-3
-
Soimah Kapok Beli Mobil Mewah, Keluhkan Pajak Gede Hingga Harga Jual Turun Drastis
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
Jeremiah Lakhwani Update Hasil Interview WWE, Galau Gegara Diminta Pindah ke Amerika
-
Sore: Istri dari Masa Depan Jadi Film Terpopuler di Netflix Indonesia
-
Viral Pengakuan Yasmin Napper Diselingkuhi Giorgino Abraham, Begini Faktanya
-
Pilu! Dokter Kamelia Pacar Ammar Zoni Ditinggal Suami saat Hamil 7 Bulan
-
Joshua Suherman Terseret Viralnya Kisah Aurelie Moeremans, Banjir Ucapan Terima Kasih
-
Aurelie Moeremans Ngaku Terus Diganggu Pelaku Grooming Setelah Rilis Buku Broken Strings
-
Kembalikan Hadiah Hingga Sebut 'Suami', Curhatan Dearly Joshua soal Ari Lasso Singgung Preman Pasar
-
Diterpa Isu Child Grooming, Roby Tremonti Diduga Buka Endorsement
-
Kilas Balik 10 Karya Ikonik Wim Wenders, Sang Presiden Juri Berlinale 2026
-
Kisah Kelam Aurelie Moeremans Diminta Mantan Bertato Agar Gagal Ikut Kontes Kecantikan