Suara.com - Unggahan Eko Patrio lagi jadi perhatian. Video yang diunggahnya di Instagram itu perlihatkan seorang asisten rumah tangga (ART) memasukkan masker ke celana dalam yang dipakai.
Dalam rekaman CCTV tersebut, si ART tengah berada di ruang tamu. Dia kemudian mengambil sehelai masker dari sebuah kotak di atas meja.
Bukannya dipakai, masker tersebut malah dimasukkan ke dalam celana dalamnya. Selepas itu, seorang laki-laki diduga majikannya muncul.
Si ART pura-pura merapikan bantal yang berada di sofa lalu perlahan mengeluarkan masker tadi dari celana dalamnya. Dia lantas kembali meletakkan masker tersebut ke dalam ke tempat semula.
Melengkapi video tersebut, Eko mengungkapkan kegeramannya. Meski tak diketahui pasti apakah rekaman CCTV tersebut di rumahnya atau bukan.
"Hati-hati guys di sekelilingmu banyak orang yang "sakit jiwa" apa maksudnya masker dimasukin kedalam celana terus dikeluarin lagi terus dimasukin ke tempat semula," tulis Eko Patrio.
Video yang diunggah Eko ini memantik warganet, termasuk rekan-rekan artis, untuk berkomentar.
"Ya Allah mereka nih emang harus selalu dipantau ya padahal dah dikasih pekerjaan ko begindangggg pada?? Masupin RSJ lagi klo gitu om Eko," komentar Iis Dahlia.
Selain Iis Dahlia, ada komedian Denny Cagur yang juga berkomentar. Namun dia mengomentarinya dengan guyon.
Baca Juga: Eko Patrio Ngaku Mirip Lee Min Ho, Simak Komentar Kocak Warganet
"Mungkin slogan dia indahnya berbagi aroma," kata Denny.
Sementara, tak sedikit warganet yang menduga ART tersebut ingin mengguna-guna majikannya.
"Biasanya sesajen, supaya majikan manut sama pembantu," komentar messi_novandar_hutasuhut.
"Mau melet yang punya rumah kalik itu," timpal ogtyve.
"Cara dia buat melet orang kali pak Eko," seru kristinsri.
Tag
Berita Terkait
-
MKD Nonaktifkan Ahmad Sahroni, Eko Patrio dan Nafa Urbach, Uya Kuya Aktif Lagi
-
Adies Kadir dan Uya Kuya Aktif Lagi, MKD Hukum Sahroni, Nafa Urbach dan Eko Patrio
-
Besaran Gaji Ahmad Sahroni, Eko Patrio, dan Nafa Urbah yang Hilang Usai Dinonaktifkan
-
Terbukti Langgar Etik, MKD DPR Nonaktifkan Nafa Urbach, Eko Patrio, dan Ahmad Sahroni Tanpa Gaji
-
Cegah Penyalahgunaan, MKD Pangkas Titik Anggaran Reses Anggota DPR Menjadi 22
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
Pilihan
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
Terkini
-
Masih SD, Putra Verlita Evelyn Suarakan Isu Pelestarian Satwa dan Lingkungan
-
6 Potret Pertunangan El Rumi dan Syifa Hadju, Elegan Bernuansa Alam
-
7 Momen Haru Pertemuan Meghan Trainor dengan Anaknya yang Lahir dari Ibu Pengganti
-
4 Artis Kehilangan Anak Dalam Kandungan, Terbaru Rizal Armada
-
Bukan Drama Korea Biasa, Ini Alasan Can This Love Be Translated? Menarik Ditonton
-
Tim Iko Uwais Siapkan Aksi Lisa BLACKPINK dan Ma Dong Seok di Extraction: TYGO
-
Sinopsis Senin Harga Naik, Film Keluarga yang Tayang Lebaran 2026
-
Kronik: Sebuah Dokumentasi Batin yang Berani dan Eksperimental dari Serdadu Sam
-
Sinopsis Blades of The Guardian, Jet Li Beraksi Lagi!
-
Sinopsis Steal, Sophie Turner Terjebak dalam Aksi Perampokan Besar yang Menegangkan