Suara.com - Pernikahan Audi Marissa yang tak dihadiri ibundanya menjadi buah bibir publik. Audi Marissa sendiri sudah angkat suara soal sang ibu yang tak terlihat dalam pernikahannya yang digelar hari Sabtu (12/09/20) lalu. Menurutnya sang ibu saat itu sedang tidak enak badan dan takut Covid-19.
"Iya. nyokap nggak ngehadirin pernikahan gue. karena takut covid. Nyokap lagi nggak enak badan tapi bokap, adek gue datang mewakili even nyokap gue nggak datang pun, kita tetap kabar-kabaran dan video call. Malah sehabis PSBB gue, Anthony dan nyokap mau jalan-jalan," tulisnya.
Terlepas dari hal itu, Audi Marissa dan sang ibu sangat kompak dan sering menghabiskan waktu bersama. Simak yuk potretnya yang berhasil dirangkum oleh Suara.com.
1. Belanja bareng
Audi Marissa kerap mengajak sang ibu jalan-jalan ke mall dan berbelanja.
Salah satunya saat keduanya tengah mampir di toko kosmetik Sephora dan mengabadikan momen bersama.
2. Ucapan hari ibu
Audi Marissa juga mengungkapkan rasa sayangnya kepada ibunda di Hari Ibu.
Ia berterimakasih untuk semangat dan kesabaran sang bunda dalam merawatnya.
Baca Juga: Bikin Meleleh! 5 Momen Anthony Xie Lamar Audi Marissa di Las Vegas
3. Dibilang mirip
Ditengah kesibukannya, Audi Marissa kerap meluangkan waktunya untuk quality time bareng sang ibunda.
Wajah keduanya juga banyak dibilang sangat mirip. Kalau menurutmu gimana?
4. Bak kakak adik
Saat hangout, Audi Marissa dan sang ibu juga kompak menggunakan celana jeans yang sama.
Audi Marissa bahkan bercanda dengan memanggil 'kakak' karena sang ibunda yang awet muda.
Tag
Berita Terkait
-
Lucunya Audi Marissa! Dulu Panggil Sayang, Sekarang Sebut Kim Soo Hyun Tukang Bakso karena Skandal
-
Kini Kena Skandal, Jejak Digital Audi Marissa Elu-elukan Kim Soo Hyun Viral: Bikin Malu
-
Bukan Oplas, Audi Marissa Habiskan Rp42 Juta Jalani Perawatan Ini di Korea Selatan
-
Berteman Tapi Dedy Corbuzier Diam-diam Blokir Luna Maya di Media Sosial, Ada Andil Mantan Pacar
-
3 Inspirasi Gaya Outfit dari Audi Marissa, Simpel dan Elegan!
Terpopuler
- 10 Sunscreen untuk Flek Hitam Terlaris di Shopee yang Bisa Kamu Coba
- Penyerang Klub Belanda Siap Susul Miliano Bela Timnas Indonesia: Ibu Senang Tiap Pulang ke Depok
- Lebih Murah dari Innova Zenix: 5 Mobil 7 Seater Kabin Lega Cocok untuk Liburan Keluarga Akhir Tahun
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 26 Oktober: Raih 18.500 Gems dan Pemain 111-113
- 7 Mobil 8 Seater Termurah untuk Keluarga, MPV hingga SUV Super Nyaman
Pilihan
-
4 HP Memori 256 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer yang Ingin Install Banyak Game
-
Disebut Menteri Berbahaya, Menkeu Purbaya Langsung Skakmat Hasan Nasbi
-
Hasan Nasbi Sebut Menkeu Purbaya Berbahaya, Bisa Lemahkan Pemerintah
-
5 Fakta Kemenangan 2-1 Real Madrid Atas Barcelona: 16 Gol Kylian Mbappe
-
Harga Emas Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Sentuh Rp 2,4 Juta di Pegadaian, Antam Nihil!
Terkini
-
15 Film Indonesia Tayang November 2025 di Bioskop, Ada Pangku hingga Agak Laen 2
-
Kelakar Jonathan Latumahina Usai Lihat Chicco Jerikho Jadi Dirinya di Film 'Ozora'
-
Gara-Gara Lapor Pak! Andhika Pratama Terbebani dengan Citra Lucu
-
Sinopsis Because There Is No Next Life, Drama Korea Terbaru Kim Hee Sun
-
Profil Sophie Turner, Mantan Istri Joe Jonas yang Kini Dikabarkan Dekat dengan Chris Martin
-
Di Balik Jeruji Besi, Eks Karyawan Ashanty Akhirnya Akui Gelapkan Uang Perusahaan
-
Sinopsis Sampai Titik Terakhirmu: Perjuangan Cinta Sehidup Semati Albi dan Shella
-
Getaran Batin Acha Septriasa Saat Ucap Syahadat di Film 'Air Mata Mualaf'
-
Pertentangan Batin Acha Septriasa, Antara Karier di Indonesia atau Kebahagiaan Anak di Australia
-
Sinopsis Film Penerbangan Terakhir: Cinta, Godaan, dan Gairah di Balik Kokpit