Suara.com - Pasangan selebriti Felicya Angelista dan Caesar Hito sempat berencana meresmikan hubungan mereka di akhir tahun ini.
Tapi dikarenakan pandemi yang belum juga usai, Felicya dan Hito akhirnya memutuskan untuk menunda pernikahan mereka.
Keduanya telah bertunangan pada bulan Februari 2020 lalu. Felicya dan Hito bahkan sudah melakukan foto prewedding dengan berbagai konsep salah satunya dengan mengenakan baju pengantin adat Jawa.
Berikut potret Felicya dan Hito saat pemotretan dengan baju adat Jawa. Felicya anggun banget!
1. Kenakan busana pengantin Jawa
Seperti yang diketahui, Felicya adalah gadis keturunan Manado. Namun Felicya terlihat melakukan pemotretan dengan busana adat Jawa.
Tak disangka, Felicya terlihat sangat cocok mengenakan paes dengan rambut sanggul adat Jawa.
Ia juga terlihat mengenakan kebaya khas Jawa yang membuatnya terlihat begitu anggun.
Ditambah make up yang tak terlalu tebal membuat gadis 25 tahun itu terlihat sangat flawless.
Baca Juga: Kesal Gagal Nikahi Felicya Angelista, Caesar Hito Pamer Tato Baru
2. Hito terlihat tampan
Tak berbeda dengan Felicya, Hito juga mengenakan busana Jawa lengkap dengan blangkon serta keris di bagian punggungnya.
Hito juga mengenakan kalung yang terbuat dari rangkaian bunga melati.
Dipadu dengan baju beskap warna putih dan kain jarik warna cokelat membuat Hito tampak gagah.
3. Tampak serasi
Felicya dan Hito yang sudah berpacaran selama 7 tahun lamanya. Hal ini membuat pasangan muda ini terlihat begitu serasi dan selalu mesra.
Berita Terkait
-
Sempat Bikin Felicya Angelista Kesal, Caesar Hito Bongkar Jurus Jitu Luluhkan Istri
-
Angka 17 Bawa Berkah, Intip Rahasia Harmonis Caesar Hito dan Felicya Angelista
-
Terungkap Tanggal Keramat Caesar Hito dan Felicya Angelista, Sempat 'Kendor' Usai Menikah
-
Caesar Hito Keceplosan Sebut Nama Aktor Top Ini Bakal Gabung Cinta Sedalam Rindu
-
6 Artis dan Bisnis Sampingannya, Nggak Kalah dari Pebisnis Profesional!
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Blue Bird yang Banyak Dilirik: Service Record Jelas, Harga Mulai Rp60 Jutaan
- 5 Sepatu Jalan Kaki untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantalan Nyaman Bisa Cegah Nyeri Sendi
- 7 Sepatu Sandal Skechers Diskon hingga 50% di Sports Station, Empuk Banget!
- Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret
- Evaluasi Target Harga BUMI Usai Investor China Ramai Lego Saham Akhir 2025
Pilihan
-
4 HP Murah Layar AMOLED RAM 8 GB Terbaik, Visual Mewah Lancar Multitasking
-
7 HP Murah Layar AMOLED dengan Baterai Jumbo Terbaik Januari 2025, Daily Driver Andalan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
Terkini
-
Pernyataan Tommy Lee Jones Usai Sang Anak Ditemukan Meninggal Dunia di Kamar Hotel
-
Istri Ditabrak, Fiersa Besari Murka Usai Pelaku Remehkan Kondisi dan Tawarkan Uang Damai Rp200 Ribu
-
Park Bo Gum Diterpa Isu Gay, Orientasi Seksualnya Picu Perdebatan Panas
-
Dituduh Lebih Sibuk Liburan dengan Anak Erika Carlina Dibanding Sama Gala, Fuji Beri Balasan Menohok
-
Beda dengan Inara Rusli, Wardatina Mawa Tolak Lepas Cadar Demi Uang
-
Agak Laen: Menyala Pantiku Jadi Film Indonesia Terlaris, Posisi Avengers Endgame Terancam
-
Beredar Deretan Judul Proyek Stranger Things Cinematic Universe, Ini Faktanya
-
Akhirnya Comeback, Fiersa Besari Bawa Lagu Baru hingga Sindir Pemerintah
-
5 Film dan Series Prime Video Tayang Januari 2026, Ada Drakor Spring Fever
-
Lirik Lagu Tak Diberi Tulang Lagi: Benarkah Milik Kuburan Band untuk Lawan Slank?