Suara.com - Boy William telah bertunangan dengan kekasihnya Karen Vandela, seorang putri konglomerat. Sayangnya pernikahannya harus ditunda karena pandemi.
Namun kini Boy sudah menyiapkan rumah mewah untuk ditinggali dengan calon istrinya.
Seperti apa potret rumah mewah Boy William? Langsung saja simak di bawah ini.
1. Living room luas
Boy William memamerkan rumahnya lewat channel YouTube Melaney Ricardo. Saat itu Melaney berkunjung ke rumah Boy yang berada di kawasan BSD, Tangerang Selatan.
Ibu 2 anak itu kaget saat melihat rumah Boy yang begitu mewah. Living room rumah tersebut terlihat begitu luas. Sofanya terlihat sangat nyaman.
2. Ada kolam renang
Di samping living room, terdapat kolam renang dengan desain ala-ala villa di Bali. Namun Boy sendiri mengatakan jika ia tak pernah memakai kolam renang tersebut.
"Jarang banget dipakai. Bahkan aku nggak pernah berenang (di kolam itu)," kata Boy.
Baca Juga: Setelah Boy William, Kini Anya Geraldine Punya 'Kembaran' Penjaga Warung
3. Punya kamar mandi bak hotel bintang 5
Boy William menunjukan sebuah kamar bergaya minimalis yang biasanya dipakai sang ibu apabila kembali dari Amerika. Meski kamarnya sangat sederhana, namun kamar mandi kamar itu sangat mewah bak hotel bintang 5.
Terdapat bathub yang begitu mewah dengan jendela kaca yang begitu besar. Kamar mandi tersebut tergabung langsung dengan walking closet.
4. Rumah dibangun orangtua
Boy tinggal seorang diri di rumah yang begitu luas dan mewah itu. Pria 29 tahun itu mengaku jika rumah tersebut dibangun oleh orangtuanya. Namun sekarang ini ia tinggal di rumah tersebut.
"Ini rumah yang bangun orang tua gue. Bukan gue," tegasnya.
Berita Terkait
-
Mpok Alpa Tutup Usia: Kenangan Boy William Ungkap Sisi Lain Sang Komedian yang Sederhana
-
Jual Konten Dewasa di OnlyFans, Pendidikan Msbreewc Tak Kaleng-Kaleng
-
Ngonten bareng Boy William,Msbreewc Kasih Lihat Penghasilan dan Bagian Tubuhnya yang Menjual
-
Belum Disunat, Boy William Ungkap Ketakutannya ke Dokter Boyke
-
Kalahkan Fajar, Shabrina Leanor Berhasil Raih Juara Indonesian Idol Season 13
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
-
IHSG Tembus Rekor Baru 9.110, Bos BEI Sanjung Menkeu Purbaya
-
7 Rekomendasi HP Baterai Jumbo Paling Murah di Bawah Rp3 Juta, Aman untuk Gaming
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
Terkini
-
Bantah Isu Jadi Istri Kelima Mualem, Intip Profil Lengkap Datin Sri Vie Shantie Khan
-
Viral! Bocah Menangis Menolak Pulang, Minta Ayah Nikahi Gurunya
-
Heboh Video Pernikahan Gubernur Aceh, Vie Shantie Khan Klarifikasi Isu Jadi Istri Baru Mualem
-
Tengku Zanzabella Minta Publik Berempati ke Aurelie Moeremans, Tapi Jangan Tuduh Roby Tremonti
-
Sempat Tak Bisa Jalan, Jaja Miharja Kini Konsumsi Puluhan Butir Obat Sehari Demi Sehat Lagi
-
Tak Paksa Anak Jadi Artis, Sule Cuma Minta Fokus Tentukan Masa Depan
-
Detik-Detik Menegangkan Helikopter yang Ditumpangi Raffi Ahmad Oleng di Bali Akibat Cuaca Buruk
-
Manohara Kembali Buka-bukaan Soal Ibunya, Akui Sering Dibawa ke Dukun Sejak Kecil
-
Hadiri Premier Film Penerbangan Terakhir, Bella Damaika Mantan Selingkuhan Pilot Tuai Hujatan
-
Akui Sempat Malu Main Sinetron Ganteng Ganteng Serigala, Jessica Mila Tuai Kritik