Suara.com - Boyband K-Pop Stray Kids bakal menyapa penggemar mereka di Indonesia pada Rabu, 11 November 2020.
Stray Kids akan hadir di lima stasiun televisi Tanah Air yakni RCTI, MNCTV, ANTV, SCTV dan Indosiar serempak pukul 19.00 WIB.
Kehadiran Stray Kids menyapa penggemar Indonesia merupakan bagian dari rangkaian acara Shopee 1111 Big Sale.
"Jangan sampai kelewatan karena akan ada penampilan spesial dari Stray Kids," demikian keterangan di official Instagram Shopee, Kamis (5/11/2020).
Selain disiarkan di tv nasional tersebut, acara ini juga bisa dinikmati lewat streaming Shopee Live TV.
Menyusul bintang tamu yang lain, akan ada pula kolaborasi Atta Halilintar dan Aurel Hermanysah.
Disusul dengan penampilan Betrand Peto, Tiara Andini dan pedangdut Nella Kharisma.
Pengumuman e-commerce soal penampilan Stray Kids itu disambut antusias penggemarnya, Stay.
"Nggak sabar banget," tulis @stayskrtt sambil menyematkan emoji menangis.
Baca Juga: Profil Bang Chan, Leader Stray Kids
"Yeay, Stray Kids! Makasi mimin udah mau undang idola kita," imbuh @littleduck.chan97.
Berita Terkait
-
5 Ide Outfit Boyfriend Material dan Easy To Wear ala Han Jisung Stray Kids
-
5 Inspirasi Urban Street Style Outfit ala Hyunjin Stray Kids, Edgy Abis!
-
5 Inspirasi Outfit Kasual ala Changbin Stray Kids, Anti Mati Gaya!
-
Bold dan Cozy! 4 Ide OOTD Streetstyle Khas Felix STRAY KIDS buat Kamu Coba
-
Stray Kids Suarakan Kecemasan dan Overthinking dalam Lagu 'In My Head'
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 5 Rekomendasi Bedak Tabur untuk Usia 50-an, Bikin Kulit Halus dan Segar
Pilihan
-
Ratusan Hewan Ternak Warga Mati Disapu Awan Panas Gunung Semeru, Dampak Erupsi Makin Meluas
-
Profil Victor Hartono: Pewaris Djarum, Dicekal Negara Diduga Kasus Pajak
-
Dugaan Korupsi Miliaran Rupiah, Kejati DIY Geledah Kantor BUKP Tegalrejo Jogja
-
Fakta-fakta Gangguan MRT Kamis Pagi dan Update Penanganan Terkini
-
5 Mobil Bekas Pintu Geser Ramah Keluarga: Aman, Nyaman untuk Anak dan Lansia
Terkini
-
Anak Pakai Rok Terlalu Pendek di Sekolah, Zaskia Adya Mecca Kena Tegur Guru
-
Dipha Barus Lantang Suarakan Viva Palestina Usai Menang Piala AMI Awards 2025
-
Melihat Pro Kontra Kemenangan Lagu Garam dan Madu di AMI Awards 2025
-
Baskara Putra Borong 5 Piala AMI Awards 2025, Sebut Trofi Cuma Buat Pajangan di Rumah
-
Sarwendah Patahkan Tudingan 2 Bulan Jauhkan Anak dari Ruben Onsu, Ungkap Fakta Sebenarnya
-
Pidato Mengharukan Raisa di AMI Awards 2025, Persembahkan Piala Buat Anak Hingga Vidi Aldiano
-
Trauma Didatangi Debt Collector atas Tunggakan Ruben Onsu, Sarwendah Curhat Ketakutan
-
Pacaran dengan Reza Arap, Lula Lahfah Dapat Peringatan dari Para Sahabat
-
Daftar Lengkap Pemenang AMI Awards 2025, Hindia Boyong Piala Album Terbaik
-
Sarwendah Bantah Halangi Ruben Onsu, Beberkan Cara Mudah Bertemu Anak: Ayah Tinggal WhatsApp Aku