Suara.com - Musisi Anji alami musibah tadi malam. Mobil yang dibawa dua karyawannya dibobol maling.
Peristiwa terjadi saat karyawan Anji, Rend dan Agil Aljufri parkir mobil di kawasan Legenda Wisata Cibubur, Bogor, Jawa Barat.
"Dua tim saya sedang makan pecel lele. Baru sebentar ditinggal, kejadian," tulis Anji di Instagram, Kamis (3/12/2020).
Anji memperlihatkan mobilnya yang baru saja dibobol maling. Kaca di bagian tengah dirusak. Beberapa barang pun hilang digasak maling.
"Dua laptop, satu kamera serta tas berisi dompet dan lainnya raib digondol," kata pelantun Dia ini.
Penyanyi 42 tahun itu juga menginformasikan kawasan tersebut rupanya juga menjadi arena balap liar.
"Sering ada kebut-kebutan dan balapan motor," ucapnya.
Mengakhiri penjelasannya, Anji menyematkan akun Instagram Polsek Cileungsi.
"Sebuah catatan kriminal yang terjadi hari ini di depan Legenda Wisata Cibubur.
Baca Juga: 20 Hari Ngeluh Sakit, Anji Dikira Alami Stroke Ringan
Sementara itu, dalam insiden yang terjadi tadi malam, Anji ternyata tak berada di lokasi. Penyanyi yang identik dengan topi itu ada di Bandung.
"Akunya mah lagi di Puntang. Dua timku yang mengalami, pakai mobilku," kata Anji di kolom komentar.
Penyanyi Virgoun juga berbagi pengalaman seputar kejadian kriminal yang terjadi di sana.
"Di Cileungsi, gue lagi nyetir depan mata liat ibu-ibu dijambret tasnya sampai dia jatuh dari motor. Padahal kendaraan itu dalam keadaan berjalan," katanya.
Tag
Berita Terkait
-
Anji Protes Akses Pintu Rumah Diganti Mantan Istri: Kan Gue yang Bayar Listrik
-
Laringitis, Penyakit yang Ternyata Bikin Anji Tak Bisa Bernyanyi
-
Cara Sheila Marcia Ceritakan Dosa Masa Lalunya dengan Anji ke Anak
-
Leticia Joseph Dicibir Menang GADIS Sampul karena Anak Artis, Sheila Marcia Skakmat Netizen
-
7 Penyanyi Putuskan Rehat karena Pita Suara Bermasalah, Terbaru Anji
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Putri Hijau/Yos Sudarso Medan Ditutup 31 Januari hingga 6 Februari, Arus Lalin Dialihkan
- 5 Bedak Wardah High Coverage untuk Flek Hitam Membandel Usia 55 Tahun
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 3 Pilihan HP Infinix 5G dengan Performa Tinggi dan Layar AMOLED
Pilihan
-
Siapkan Uang Rp100 Miliar! Orang Terkaya RI Ini Serok 84 Juta Lembar Saham saat IHSG Anjlok
-
5 HP Memori 512 GB Paling Murah, Terbaik untuk Gamer dan Kreator Konten Budget Terbatas
-
7 HP RAM 8 GB Rp2 Jutaan Terbaik dengan Baterai Jumbo, Cocok buat Multitasking dan Gaming Harian
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
Terkini
-
Kompetensinya Diragukan Sebagai Juri Indonesian Idol, Soleh Solihun: Tentu Saja Saya Tidak Peduli
-
Bukan Cuma Jakarta, Lisa Blackpink Bakal Beraksi di Bekasi dan Depok untuk Film Extraction: Tygo
-
Klarifikasi Melki Bajaj Soal Dugaan Investasi Bodong: Bukan Pengelola, Hanya Model Iklan
-
Abun Sungkar Panik Syuting Bareng Living Legend di Film Titip Bunda di Surga-Mu
-
Sadar Lututnya Tak Kuat Lagi di Usia 50 Tahun, Maia Estianty Ogah Punya Rumah Tingkat
-
Gisel Jadi Korban Love Bombing, Langsung Pergi Begitu Sadar
-
Reza Arap Janji Wujudkan Impian Lula Lahfah: Enggak Ada Waktu Sedih
-
'Capek Banget!' Deddy Mizwar Isyaratkan Mundur dari Para Pencari Tuhan setelah 25 Tahun
-
Lama Tak Terdengar, Hana Eks Gugudan Jalani Profesi Baru sebagai Pramugari
-
Viral Ibu Ini Jual Emas Koleksinya 23 Tahun Lalu, Beli Rp41 Juta Kini Dijual Rp927 Juta