Suara.com - Pedangdut Ayu Ting Ting menggunakan hak pilihnya dalam Pilkada Depok 2020 yang digelar serentak pada hari ini, Rabu (9/12/2020).
Saat menuju TPS yang tak jauh dari rumahnya, Ayu beberapa kali menyapa warga yang dikenalnya dengan berteriak.
Beberapa kamera ponsel warga pun langsung siaga mengabadikan momen biduan cantik itu berjalan menuju TPS. Ayu juga sempat meladeni beberapa warga yang meminta foto bareng.
"Udah kayak artis banget ya, malu gue," kata Ayu Ting Ting nyeletuk di kawasan Depok, Jawa Barat, Rabu (9/12/2020).
Ayu mengaku tersanjung dengan perlakuan warga di sekitar rumahnya. Tak dipungkiri, ia seperti ikon kota Depok itu sendiri.
"Ikon, pohon belimbing kali ah gue. Ya seneng ya, kalau orang ngomong Depok ingetnya Ayu Ting Ting," ujar dia.
Populer dan disayangi warga daerahnya tak lantas membuat Ayu terpikir terjun ke politik seperti beberapa teman artis lain.
"Nggak ada sama sekali (niat politik) Tidak mau," kata Ayu Ting Ting.
Ayu mengaku sudah merasa cukup dengan pekerjaannya di panggung hiburan. Ia puas atas apa yang didapat sejauh ini.
Baca Juga: Nyoblos Pilkada Depok, Ayu Ting Ting Bawa Pulpen Sendiri Takut COVID-19
"Nggak, nggak usah (politik). Kayak gini aja udah," katanya.
Tag
Berita Terkait
-
Ayah Ojak Ditegur karena Pakai Emas, Ini Perhiasan yang Boleh Dipakai Laki-Laki Menurut Islam
-
Pakai Perhiasan Bak Toko Emas, Ayah Ayu Ting Ting Diingatkan Netizen soal 'Ain'
-
Ayah Ojak Pamer Emas Segambreng: Netizen Ribut Soal Duit Ayu Ting Ting!
-
Desta Ingin Temui Orangtua Ayu Ting Ting, Mau Minta Restu?
-
Ayah Ojak Pamer Perhiasan, Emang Boleh Laki-Laki Memakai Emas? Ini Peringatan Keras Buya Yahya
Terpopuler
- Pelatih Argentina Buka Suara Soal Sanksi Facundo Garces: Sindir FAM
- Kiper Keturunan Karawang Rp 2,61 Miliar Calon Pengganti Emil Audero Lawan Arab Saudi
- Usai Temui Jokowi di Solo, Abu Bakar Ba'asyir: Orang Kafir Harus Dinasehati!
- Ingatkan KDM Jangan 'Brengsek!' Prabowo Kantongi Nama Kepala Daerah Petantang-Petenteng
- Seret Nama Mantan Bupati Sleman, Dana Hibah Pariwisata Dikorupsi, Negara Rugi Rp10,9 Miliar
Pilihan
-
3 Rekomendasi HP 1 Jutaan Baterai Besar Terbaru, Pilihan Terbaik Oktober 2025
-
Menkeu Purbaya Pernah Minta Pertamina Bikin 7 Kilang Baru, Bukan Justru Dibakar
-
Dapur MBG di Agam Dihentikan Sementara, Buntut Puluhan Pelajar Diduga Keracunan Makanan!
-
Omongan Menkeu Purbaya Terbukti? Kilang Pertamina di Dumai Langsung Terbakar
-
Harga Emas Antam Terpeleset Jatuh, Kini Dibanderol Rp 2.235.000 per Gram
Terkini
-
Billy Syahputra Siapkan Mobil Mewah Rp2 Miliar untuk Istri yang Baru Melahirkan
-
Mulai Bebas Pungli? Gerbang Wisata Utama Cibodas Gratis Buat Wisatawan
-
Awal Mula Perjalanan Asmara Deddy Corbuzier dan Sabrina Chairunnisa
-
Tantangan Ekstrem Pengacara Vadel Badjideh Lawan Vonis 9 Tahun, Bongkar Kuburan Janin LM
-
Tak Lagi Pakai MUA Ternama, Penampilan Nikita Mirzani Tetap Cetar Didandani Salon Rutan
-
Nikita Mirzani Dicap Membinasakan Vadel Badjideh dengan Vonis 9 Tahun
-
Profil Reze di Film Chainsaw Man, Bomb Girl dari Uni Soviet yang Bikin Denji Jatuh Cinta
-
Kronologi Konflik Eks Dosen UIN Malang Yai Mim Vs Sahara, Masalah Parkir Sampai Dituduh Cabul
-
MK Tolak Gugatan Syarat Pendidikan Capres, Ahmad Dhani Bahas Syarat Pemimpin di Islam
-
Komeng Samakan Proses Nyaleg dengan Menikah: Malam Pertama Langsung Loyo