Suara.com - Nyaris berusia kepala empat, musisi Didi Riyadi belum juga menikah. Dia tak menampik orangtuanya kerap bertanya kapan mau mengakhiri masa lajang.
Hal ini disampaikan Didi Riyadi saat berbincang dengan Onadio Leonardo dalam kanal YouTube The Leonardo's baru-baru ini.
"(Nyokap lebih kayak nanya) kapan, kan udah umurnya, udah lewat malah umurnya," kata Didi Riyadi dikutip Sabtu (26/12/2020).
Onadio penasaran dengan jawaban Didi jika ditanya seperti itu oleh sang bunda.
"Lu jawab apa biasanya?" tanya Onadio.
Tak dibuat-buat, Didi bilang kepada ibunya bahwa memang belum mendapat jodoh. Ya, dia akhirnya percaya bahwa jodoh itu tetap ada di tangan Tuhan meski manusia sekuat tenaga mencari.
"Nggak tahu ya percaya apa nggak, gue juga bukan yang terlalu percaya banget, tapi ada yang emang katanya (ada orang jodohnya) susah," ujar Didi.
"Maksudnya ada tipe orang yang emang susah gitu ada," katanya lagi.
Sadar belum juga ada jodohnya, Didi Riyadi sampai bertobat. Dia bahkan berani memakai istilah hijrah.
Baca Juga: Didi Riyadi Ngaku Sempat Dekat dengan Ayu Ting Ting, Kapan?
Apa yang dilarang oleh agamanya kini tak dilakukan lagi. Dia lantas berdoa pada Tuhan agar dimudahkan mendapat jodoh.
"Gue pas bulan puasa kemarin sih berusaha untuk berubah, berhijrah lah, gue nggak minum (alkohol) lagi dan segala macem, gue coba lebih mendekatkan diri sama Tuhan," katanya.
"Gua ya ini lah (doa) memohon ridha mu. Gue juga penasaran. Siapa sih nih (jodoh gue), gitu loh. Siapa nanti yang akan mendampingi gue. Itu ada di sini (pikiran) dan di sini (hati) tuh ada gitu," ujarnya menjelaskan.
Didi Riyadi beberapa waku lalu mencoba mendekati pedangdut Ayu Ting Ting. Tak mendapat respons, dia akhirnya mundur pelan-pelan.
Tag
Berita Terkait
-
IPL Tiba-Tiba Naik 54 Persen, Didi Riyadi Geram ke Pemilik Apartemen
-
Didi Riyadi Geram: Pengurus Apartemen Tak Transparan soal Kenaikan IPL
-
Protes IPL Naik, Didi Riyadi Bongkar Bobroknya Fasilitas Apartemen: Ada Ibu-Ibu Jadi Korban Lift
-
Didi Riyadi Geram! Iuran Apartemen Naik 54 Persen Tanpa Pemberitahuan: Ada Apa Ini?
-
Buntut Kenaikan IPL Tak Wajar, Didi Riyadi Temukan Kejanggalan Pengelolaan Uang Apartemennya
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- Siapa Shio yang Paling Hoki di 5 November 2025? Ini Daftar 6 yang Beruntung
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
-
Bos Pajak Cium Manipulasi Ekspor Sawit Senilai Rp45,9 Triliun
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
-
4 Rekomendasi Tablet RAM 8 GB Paling Murah, Multitasking Lancar Bisa Gantikan Laptop
Terkini
-
Sosok Ketiga Lintrik: Teror Berbalut Misteri Pelet, Tayang di Bioskop Mulai Hari Ini
-
Sinopsis LOVE.exe, Drama Komedi Romantis Baru Kim Yo Han dan Hwang Bo Reum Byeol di Viu
-
Profil Fatima Bosch, Miss Meksiko 2025 yang Walk Out Usai Dihina 'Bodoh'
-
Ada Adegan Sentuhan dengan Senior, Norma Cinta Salut dengan Totalitas Pemain Danyang Wingit
-
4 Film Ariel Noah Sebelum Jadi Dilan 1997, Ada yang Laku Keras!
-
Bukan Cuma Modal Tampang, Ini Sederet Kemiripan Ariel NOAH dan Dilan yang Bikin Pidi Baiq Kepincut
-
Adly Fairuz dan Angbeen Rishi Kompak Absen di Sidang Cerai Perdana
-
Lawan Fobia, Norma Cinta Pasrah Dikerubungi Ular di Lokasi Syuting Danyang Wingit Jumat Kliwon
-
Daehoon Gugat Cerai Jule, Nasib Hak Asuh 3 Anak dan Harta Gana-gini 'Terlarang Dijawab'
-
Viral Momen Mbak Rara Kendalikan Cuaca di Pemakaman Raja Pakubuwono XIII