Suara.com - Cassandra Lee berduka ditinggal oleh salah satu orang terdekatnya. Melalui Instagram, Cassandra Lee tampak begitu terpukul dengan kabar bahwa sosok yang ia panggil dengan nama Kak Ade tersebut telah meninggal dunia.
"All my good days have you in them kak. Rest in peace kak, finally," tulis Casandra Lee.
"Buat yang bingung atau masih nanya, kak ade sudah dipanggil Tuhan ya (sudah gak ada ) jadi tolong jangan tanya2 lagi ya. makasih," imbuhnya.
Terlihat Cassandra Lee juga membagikan beberapa foto dan video yang memperlihatkan kebersamaannya dengan Kak Ade.
Dalam sebuah foto, Cassandra Lee juga membuat tulisan yang cukup panjang untuk mengenang kebaikan Kak Ade. Ia tampak begitu terpukul dengan kepergian sosok yang kabarnya merupakan asisten dari Cassandra Lee.
"Beberapa hari ini susah banget. Terimapun susah, memang harus diikhlaskan kepergian kamu kak, tapi gak segampang itu. Kak ade kakakku sayang, gaada orang yang pernah aku temuin yang setulus, semurni, atau sebaik kak ade."
"Tahun ini adalah tahun kelima kita bareng. Aku seneng kak selama 5 tahun ini udah bisa melewati senang dan susah bareng orang seistimewa dan sebaik kak ade. Orang yang begitu pengertian dan perhatian sama aku."
"Kak Ade adalah salah satu orang di hidupku yang bisa membuat impact yang cukup besar walaupun waktuku sama kak ade hanya 5 tahun. Tapi aku bersyukur bisa kenal kak ade bahkan walau cuma 5 menit."
"Kak Ade gak pernah aku anggap asisten atau rekan kerja atau karyawan. Dan kayaknya kak ade juga gapernah anggap aku bos dia. Bahkan kalau diingat namaku di hp kak ade 'adekku sayang'. Kak ade akan selalu kita anggap keluarga. Kak ade akan selalu aku anggap kakak kandung aku sendiri, bahkan kadang kak ade bisa jadi mak kedua aku."
Baca Juga: Cassandra Lee Donasi ke Masyarakat Terdampak Covid-19
Uunggahan itu lantas mendapat banyak komentar dari netizen.
"ka adee yaampun, turut berduka citaa ya casss," tulis Syifa Hadju.
"Innalillahi wainnailaihi rojiun, turut berduka ya sayang. Semoga ka ade semua amal ibadahnya di terima di sisi Allah swt. Aamiin," tulis netizen.
Berita Terkait
-
Siap Lepas Masa Lajang, Ini Deretan Pasangan Artis yang Berniat Gelar Pernikahan di 2026
-
Gokil! Fuji Masuk Daftar Wanita Tercantik di Dunia 2025, Kalahkan Syifa Hadju hingga Agnez Mo
-
Ahmad Dhani Buka Suara soal Pernikahan El Rumi dan Syifa Hadju, Pakai Adat?
-
El Rumi dan Syifa Hadju Segera Menikah, Ahmad Dhani Beberkan Konsep Adat!
-
Ahmad Dhani Blak-blakan soal Biaya Ngunduh Mantu Syifa Hadju dan El Rumi: Besar Banget
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
Viral Pengakuan Yasmin Napper Diselingkuhi Giorgino Abraham, Begini Faktanya
-
Pilu! Dokter Kamelia Pacar Ammar Zoni Ditinggal Suami saat Hamil 7 Bulan
-
Joshua Suherman Terseret Viralnya Kisah Aurelie Moeremans, Banjir Ucapan Terima Kasih
-
Aurelie Moeremans Ngaku Terus Diganggu Pelaku Grooming Setelah Rilis Buku Broken Strings
-
Kembalikan Hadiah Hingga Sebut 'Suami', Curhatan Dearly Joshua soal Ari Lasso Singgung Preman Pasar
-
Diterpa Isu Child Grooming, Roby Tremonti Diduga Buka Endorsement
-
Kilas Balik 10 Karya Ikonik Wim Wenders, Sang Presiden Juri Berlinale 2026
-
Kisah Kelam Aurelie Moeremans Diminta Mantan Bertato Agar Gagal Ikut Kontes Kecantikan
-
Segera Tayang di Indonesia, Papa Zola The Movie Angkat Peran Ayah dalam Film Animasi Keluarga
-
7 Fakta Perceraian Kristy dan Desmond Scott yang Bikin Geger, Ada Perselingkuhan?