Suara.com - Asmirandah dan Jonas Rivanno mendapat banyak pelajaran sebagai orang tua baru. Mereka begitu sabar merawat putri kecilnya, Chloe.
Lewat Instagramnya, Asmirandah curhat bahwa putrinya itu sempat menangis semalaman. Meski sudah ditenangkan, tapi Chloe terus-terusan nangis.
"Belum genap 1 bulan jadi orang tua tapi pelajaran yang aku dan suami dapat udah banyak bikin perubahan buat kita.. (tentunya jadi lebih baik. Pendewasaan menjadi orang tua) semalam pertama kalinya Chloe nangis tanpa henti," tulis Asmirandah lewat Instagram Story.
"Awalnya dari jam 10 malam udah keliatan mulai cranky (ngambek) tapi gak kayak biasanya.. ini crankynya beda.. karena aku tiap hari sama Chloe jadi tau kali ini beda (mungkin Mama pernah ngalamin deh sama anaknya," lanjutnya.
Sampai tengah malam, Chloe mulai menangis. Asmirandah mengira putrinya hanya mau minum ASI tapi tangisan semakin keras dan susah ditenangkan.
"Bener lah beberapa kali Chloe sendawa tapi sehabis itu terus nangis gak berhenti. Sampai satu jam kira-kira masih juga nangis.. (Nangisnya sedih banget lagi sampai terisak-isak gt, mau ngalahin Mamanya acting nangis kayaknya)" imbuhnya.
Setelah membaca beberapa artikel, Asmirandah menduga bayinya mengalami kolik. Tapi artikel lain menunjukan bahwa bayi bisa terserang purple crying.
Asmirandah mencoba sabar menghadapi kondisi putrinya. Baby Chloe akhirnya bisa tidur setelah ditenangkan oleh sang papa. Melihat kesabaran sang suami, Asmirandah sangat bersyukur.
Baca Juga: Ini Kado Chelsea Olivia untuk Putri Asmirandah, Mewah dan Bagus Banget
"Wah suamiku berhasil bikin Chloe tenang, sampe tidur tenang banget gitu.. kebangun karena haus sampe Chloenya ngompol," lanjutnya.
Berita Terkait
-
Bukan Cuma Sarwendah, 4 Artis Ini Pilih Bayi Tabung Tanpa Masalah Kesuburan
-
Asmirandah Dilarikan ke Rumah Sakit, Kaki Robek Sampai Dapat Delapan Jahitan
-
Plot Twist! Kisah Dahlia Poland - Fandy Mirip Asmirandah - Jonas, Awalnya Mualaf Demi Menikah
-
Jejak Fandy Christian dan Jonas Rivanno: Balik ke Kristen Usai Mualaf, Satu Sempat Tersangka
-
Asmirandah Ajak Ibu Berjuang Demi Nutrisi Anak, Ini 3 Rahasia Cukupi Kebutuhan Zat Besi Chloe!
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Rusak Parah, Warga Kulon Progo Pasang Spanduk Protes: 'Ini Jalan atau Cobaan?'
- 5 Mobil Bekas 80 Jutaan dengan Pajak Murah, Irit dan Nyaman untuk Harian
Pilihan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
-
Bursa Saham Indonesia Tidak Siap? BEI Klarifikasi Masalah Data yang Diminta MSCI
-
Menperin Pastikan Industri Susu Nasional Kecipratan Proyek MBG
-
MSCI Melihat 'Bandit' di Pasar Saham RI?
-
Harga Emas di Palembang Nyaris Rp17 Juta per Suku, Warga Menunda Membeli
Terkini
-
Ernest Prakasa Bahas Keuntungan Film Agak Laen, Ternyata Dibagi-bagi ke Pihak-Pihak Ini
-
Guru SD Pamulang Dipolisikan Usai Nasihati Murid, Netizen Ramaikan Petisi...
-
Kakak dari Jerman Akhirnya Tiba, Air Mata Farah Pecah saat Bersimpuh di Nisan Lula Lahfah
-
15 Kontestan Indonesian Idol XIV Terpilih, Ada yang Dianggap Tak Layak
-
Sinopsis Film Streaming: Ketika Influencer Mencari Pembunuh Berantai
-
Sinopsis Vladimir, Kisah Profesor Terjebak Obsesi Terlarang dalam Series Terbatas Netflix
-
Drama Korea Recipe for Love, Kala Cinta Tumbuh dalam Konflik Dua Keluarga
-
Catat Jadwalnya, Ini 5 Film Hollywood Terbaru Tayang Februari 2026
-
Sinopsis Film Korea The Gardeners yang Bertabur Bintang
-
A Tme to Kill: Intrik KKK, Rasisme Brutal, dan Dilema Moral, Malam Ini di Trans TV