Suara.com - Presenter Robby Purba baru-baru ini viral usai mendorong salah seorang pelayan di restoran. Video itu lantas membuat Robby mendapat banyak hujatan dari warganet.
Mendapat hujatan seperti itu, Robby Purba mengaku sangat takut. Lelaki 34 tahun ini bahkan sampai tak berani membaca komentar di akun media sosialnya.
"Haha, aduh kalau itu, jujur aku nggak berani baca (komentar). Aku nggak berani baca," ujar Robby Purba, saat ditemui di kawasan Jalan Kapten Kapten P Tendean, Jakarta Selatan, Senin (15/2/2021).
Kendati demikian, Robby Purba sempat membaca komentar yang menyebutnya hanya baik pada hewan. Sementara sikapnya ke sesama manusia dipertanyakan.
"Cuma yang bikin aku tertampar adalah ya aku baiknya sama kucing sama hewan ciptaan Allah gitu, tapi sama manusia sebegitu teganya kan. Aku pikir sisi humanisnya Robby dipertanyakan di sini. Jadi aku takut gitu," imbuh lelaki penyuka kucing ini.
Robby Purba pun mengaku sikapnya ke pelayan merupakan kebutuhan konten televisi. Hal itu disebutnya sebagai sosial eksperimen.
"Tapi alhamdulillah ya (sudah jelas sekarang demi sosial eksperimen) nggak tahu nih nanti setelah ini tayang responnya gimana," jelas Robby Purba.
Robby Purba pun mengaku tak menyangka akan sebesar ini imbasnya ke kehidupan. Padahal, ia tak ada niatan nge-prank, semata mengikuti arahan program.
"Tapi jujur ini nggak ada niatan untuk ngeprank netizen atau apa, nggak ada niatan sama sekali. Tapi memang niatnya adalah buat video sosial eksperimen sih," tuturnya.
Baca Juga: Video Aksi Dorong Pelayan Viral, Robby Purba Akhirnya Buka Suara
"Jadi gue ya awalnya ragu-ragu, karena ada tv , ada produk- produk besar juga yang bekerjasama dengan aku. Jujur ya lebih beban ke persiapannya," sambungnya.
Robby Purba akhirnya merasa kapok melakukan hal ini. Ia tak mau lagi mendapat hujatan dari publik dan warganet mengenai kejadian seperti itu.
"Jujur kapok. Kapoknya ya impact-nya. Terkadang aku menyampingkan orang-orang disekitar ya. Makanya aku merasa kalau sama artis-artis yang lain yang settingan kok kuat ya dibully sama netizen," imbuh Robby Purba.
Tag
Berita Terkait
-
Bikin Merinding, Kisah Nafa Urbach Hadapi Langsung Hantu Banaspati yang Muncul di Rumahnya
-
Beredar Jejak Digital Diduga Robby Purba dan dr Oky Pratama Video Call, Netizen: Manja Bener
-
Antar Nenek ke Rumah Sakit, Robby Purba Malah Didesak Menikah
-
Video Mesra Bareng Oky Pratama Viral, Robby Purba Pilih Hadiri Kajian Islam
-
Lempar Pertanyaan Sensitif ke Oky Pratama, Sikap Andy F Noya Jadi Perbincangan
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
Terkini
-
Rekomendasi Film Indonesia Adaptasi Korea, Terbaru Whats Up with Secretary Kim?
-
Sony Dikabarkan Siap Garap Film Labubu, Viral Usai Dipopulerkan Lisa BLACKPINK
-
Baim Wong Siapkan Proyek Film 'Avengers', Gaet Reza Rahadian Hingga Christine Hakim
-
Raisa Bongkar Makna Personal di Balik Lagu 'Semua di Sini'
-
Tora Sudiro Beri Pesan 'Nakal' Buat Boiyen di Hari Pernikahan: Jangan Lupa Gosok Gigi Sebelum Ciuman
-
Podcast Hunt 2025 Berakhir Sukses, Podcast Badan Besar Didapuk Jadi Juara
-
Ruben Onsu Keberatan Sarwendah Ajak Anak Live Malam-Malam, Dibandingkan dengan Putra Raffi Ahmad
-
Siap Lapor Polisi, Pihak Habib Bahar Bin Smith Beberkan Bukti Nafkahi Helwa Bachmid
-
Mau Nikah Seperti Boiyen, Rafael Tan Sampai Minta Diinjak Jempol Kakinya
-
Cerita dr Gia Soal Rahim Copot Tak Dipercayai Rekan Sejawat, Saksi Hidup Akhirnya Muncul