Suara.com - Robby Purba masih terus bungkam mengenai kabar kedekatannya dengan dokter kecantikan Oky Pratama.
Tidak sedikit warganet yang mempertanyakan kebenaran kabar tersebut melalui kolom komentar di semua postingan yang diunggah oleh Robby Purba.
Seperti belum lama ini Robby Purba memposting video saat mengantar neneknya ke rumah sakit.
Dalam video yang dibagikan lelaki bernama asli Robby Caesar Titian Surya Purba itu mengantar sang nenek di salah satu rumah sakit di kawasan Kramat, Jakarta Timur.
Robby Purba pun nampak terlihat begitu akrab dengan nenek yang disapa opung itu.
Lelaki 38 tahun itu nampak menggenggam erat tangan sang nenek saat masuk ke rumah sakit.
Bahkan Robby Purba terus di samping sang nenek menunggu giliran dipanggil untuk melakukan pemeriksaan.
Tidak diketahui persis apa yang membuat sang nenek di bawa ke rumah sakit. Namun dalam keterangan yang ditulis, Robby Purba mengaku siap menjadi garda terdepan dikala sang nenek sakit.
"Apa pun itu, jika harus ditukar dengan kesehatan opung aku siap, sekali pun nyawaku," ungkap Robby Purba dalam tulisannya.
Baca Juga: Video Mesra Bareng Oky Pratama Viral, Robby Purba Pilih Hadiri Kajian Islam
Beruntung kondisi sang nenek setelah pemeriksaan dipastikan baik.
"Nggak ada hal seindah kabar yang kudapat hari ini ketika dokter menyampaikan keadaan opung yang jauh membaik," terangnya.
Robby Purba pun hanya bisa mengucapkan rasa syukurnya. Pasalnya dia merasa semua doa-doa agar neneknya sembuh dari sakit diijabah sang Khalik.
"Alhamdulillah ya Rabb sujud syukur ku segala doaku, air mataku di bulan suci ini diijabah oleh-Mu.
Alhamdulillah terima kasih ya Rabb," terang warganet.
Video Robby Purba tersebut pun direspon oleh beberapa warganet. Beberapa diantara mereka pun kembali mendoakan sang nenek terus sehat.
"Alhamdulillah. Sehat-sehat selalu Opung @opungidjah Aamiin," ungkap warganet.
Berita Terkait
-
Video Mesra Bareng Oky Pratama Viral, Robby Purba Pilih Hadiri Kajian Islam
-
Sahabatan, Ucapan Ulang Tahun Dokter Oky Pratama ke Nikita Mirzani Curi Atensi
-
Oky Pratama Diduga Kawin Kontrak dengan Sarah Maria, Psikolog Lita Gading Mengaku Miris
-
Lempar Pertanyaan Sensitif ke Oky Pratama, Sikap Andy F Noya Jadi Perbincangan
-
Video Dokter Oky Pratama Mesra dengan Pria di Hotel Diduga Diambil 4 Tahun Lalu
Terpopuler
- Feri Amsari Singgung Pendidikan Gibran di Australia: Ijazah atau Cuma Sertifikat Bimbel?
- 7 Mobil Kecil Matic Murah untuk Keluarga Baru, Irit dan Perawatan Mudah
- Gugat Cerai Hamish Daud? 6 Fakta Mengejutkan di Kabar Perceraian Raisa
- 21 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Oktober 2025, Dapatkan 1.500 Gems dan Player 110-113 Sekarang
- Pria Protes Beli Mie Instan Sekardus Tak Ada Bumbu Cabai, Respons Indomie Bikin Ngakak!
Pilihan
-
Harga Emas Sabtu 25 Oktober 2025: Antam Masih 'Hilang', UBS dan Galeri 24 Menguat
-
Superkomputer Prediksi Arsenal Juara Liga Champions 2025, Siapa Lawan di Final?
-
Bayar Hacker untuk Tes Sistem Pajak Coretax, Menkeu Purbaya: Programmer-nya Baru Lulus SMA
-
Perbandingan Spesifikasi HONOR Pad X7 vs Redmi Pad SE 8.7, Duel Tablet Murah Rp 1 Jutaan
-
Di GJAW 2025 Toyota Akan Luncurkan Mobil Hybrid Paling Ditunggu, Veloz?
Terkini
-
Beri Semangat, Raffi Ahmad Berencana Kunjungi Ammar Zoni di Nusakambangan
-
Awas! Zombie di Film Abadi Nan Jaya Bisa Picu Trypophobia, Apa Itu?
-
Elvy Sukaesih Kenang Sisi Lain A. Rafiq, Sebut Gantengnya Mirip Aktor India
-
Gugat Cerai Hamish Daud, Komentar Raisa Soal Jodoh Disorot: Cari yang Bener
-
Digelar 28 Oktober, Konser Tribute A. Rafiq Janjikan Pagelaran Spektakuler Bertabur Bintang
-
Divonis Stroke, Razman Arif Nasution Ungkap Fakta Usai Cek ke Penang: Ada Bercak di Pembuluh Darah
-
VIRAL: Istri Bongkar Aib Suami Hedon! Pengangguran dan Poroti Uang Mertua Demi Hidup Mewah
-
Satu Langkah Menuju Halal, Intip Potret Mesra Brisia Jodie dan Jonathan Alden untuk Buku Nikah
-
Kini Jadi Terdakwa, Razman Arif Nasution Bikin Laporan Baru ke ES, SC dan A
-
Tak Puas di Bidang Kuliner, Ayu Aulia Buka Salon hingga Butik