Suara.com - Berusaha move on usai batal menikah, Ayu Ting Ting kembali membuka hatinya untuk orang lain. Ia pun tak malu-malu dekat dengan pria brondong. Saat jadi host di acara Brownis, Ayu terlihat digoda oleh artis muda Anrez Adelio.
"Kak Ayu, aku mau kak Ayu pegangin ini deh. Berat nggak?" tanya Anrez Adelio, dilansir dari YouTube Trans TV Official. "Emh iya berat," jawabnya. "Sama seberat cintaku ke kamu," gombal Anrez.
Ayu lantas menggombali balik brondong tersebut. Ivan Gunawan yang jadi partner nge-hostnya sampai terheran dan merasa cemburu. "Panas... panas," celetuk Ivan.
"Wen, ibarat arti gunung ini baru aja adem. Wah, parah. Sabar ya," ucap Ruben Onsu kepada Wendy Cagur.
Ivan langsung menyindir Ayu Ting Ting karena keganjenan padahal baru saja batal nikah. "Si Ayu gak bisa digituin, pasti nanti langsung jadwalin nikah. Entar dulu, sabar dulu," sindir Ivan Gunawan.
"Yang jadwalin nikah dan ngajakin nikah bukan gue ya. Enak aja lu," jawab Ayu sewot. "Keren, keren, lu temen gue bor," ucap Ivan memuji Ayu.
Dengan berat hati, Ayu mengumumkan bahwa ia membatalkan pernikahannya dengan Adit Jayusman.
Ia sendiri membongkar alasan di balik pernikahannya batal. Menurut Ayu, ia sudah mencoba menyatukan perbedaan tapi tak ada jalan keluar selain putus.
Baca Juga: Batal Nikah dengan Adit Jayusman, Benarkah Ayu Ting Ting Trauma?
Harusnya, Ayu Ting Ting menikah pada bulan Februari 2021 dengan Adit Jayusman ini.
Berita Terkait
-
Ivan Gunawan Curhat soal Penyakit Ain, Ustaz Felix Siauw Ungkap Cara Menangkalnya
-
Road to Garis Poetih Raya Festival 2026, Langkah Besar Ivan Gunawan Sambut Ramadan
-
Raisa dan Ayu Ting Ting Duet Satu Panggung, Warganet: Duo Single Mom Hebat!
-
Satu Panggung, Raisa Ungkap Kesamaan dengan Ayu Ting Ting
-
5 Fakta Menarik Lagu Ayu Ting Ting "Ya Allah Lindungi Bilqis" yang Viral
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
4 Fakta BTS Comeback Maret 2026, Konsep Album Baru dan Sinyal Tur Dunia
-
Wardatina Mawa Koar-Koar Soal Zina, Pihak Inara Rusli Kasih Peringatan
-
Ungkap Sulitnya Jadi Janda, Aura Kasih Mau Cari Suami yang Pandai Mengaji
-
Hyun Bin Ungkap Kisah di Balik Karakter Baek Ki Tae di Drakor Made in Korea
-
Sinopsis dan Fakta Menarik Perfect Crown, Drakor Baru IU dan Byeon Woo Seok di Disney+
-
Sal Priadi Tuai Amarah Publik Usai Foto Bareng Terduga Pelaku Kekerasan Seksual
-
Gara-Gara Ini, Jung Woo Sung Sempat Ragu Ambil Peran di Drakor Made in Korea
-
Raih 10 Juta Penonton, Skenario Film Agak Laen: Menyala Pantiku! Ditulis Hanya dalam Waktu 3 Hari?
-
6 Plot Hole di Drama Cashero Bikin Penonton Garuk Kepala, Logis Gak Sih?
-
Sinopsis Scream 7: Teror Ghostface Kembali, Putri Sidney Jadi Target Utama