Suara.com - Penyanyi Brisia Jodie memamerkan direct message (DM) dari salah satu haters. Setidakya ada empat tangkapan layar yang dibagikan pentolan Indonesian Idol itu di Instagram pada Minggu (14/3/2021).
Alih-alih pujian, sang haters justru melemparkan kalimat tidak pantas buat Brisia Jodie.
"Sumpah lo nggak pantes joget kayak gitu. Badan buntet ih amit dah kayak monyet pen nampol. Sok imut taik. Jancok sok cantik anj*ng," katanya setiap kali menanggapi postingan Instagram Story kekasih Julian Jacob itu.
Tak cuma itu, dia juga menyebut bahwa Brisia Jodie lebih mirip dengan binatang.
"Ih amit amit sok seksi, sok cantik. Menang filter doang padahal wajah kayak monyet, sumpah dah parah. Mirip kek monyet," sambungnya.
Karena merasa kesal, Brisia Jodie pun membongkar pemilik akun yang menghina-hina dirinya di slide terakhir. Akun tersebut bernama @m.nurmawan.
"Kalau ada batasnya namanya bukan sabar," tulis Brisia Jodie sebagai caption.
Sontak saja postingan itu langsung menuai beragam respons dari para netizen dan rekan selebritis. Mereka beramai-ramai membela pelantun Dengan Caraku itu.
Baca Juga: Brisia Jodie Sehari Sering Habis Rp 3 Juta untuk Belanja Online
"Ada masalah apa bang hidupmu? Kalau butuh duit ngomong, ginjal mu ku tawar :) @m.nurmawan," ujar @indrakenz di kolom komentar.
"Hi kintil kek ganteng aja muka kau nurmawan," imbuh @joviadhiguna.
"Jodie yang dibully saya yang kesal," timpal @ririmoeya_.
"Nggak suka tapi ngefollow, gimana sih mas," sambung @tabitapekn.
"Jangan diladenin jod, justru dia sengaja biar dia bisa takes profit dari kamu, just ignore it, 100% rubbish. It's like seing piece of trash in front of your house, don't pick them up but throw it away," tambah @mr.headboxmusic.
Berita Terkait
-
Jeremiah Lakhwani Update Hasil Interview WWE, Galau Gegara Diminta Pindah ke Amerika
-
Diding Boneng Curhat Banyak Rekan Artis Cuma Obral Janji Mau Jenguk: Gue Udah Gak Berharap
-
Viral Saudara Leya Princy Ngaku Pernah Dilecehkan Penyanyi yang Sudah Meninggal, Siapa?
-
Selain Devano, 6 Artis Indonesia Ini Rela Ganti Nama Panggung Demi Hoki dan Citra Baru
-
Merasa Dianggap Tak Pantas Bersedih Gara-Gara Punya Segalanya, Prilly Latuconsina Ungkap Luka Batin
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Kisah Pahit Naura Ayu Diremehkan Mantan Artis Cilik di Awal Karier, Membekas Sampai Sekarang
-
Nicholas Saputra Turun Langsung Salurkan Bantuan di Aceh, Tompi Disindir Netizen
-
Pernikahan Darma Mangkuluhur Jadi Sorotan, Brian McKnight Muncul sebagai Kejutan untuk Sang Ibu
-
Diduga Bela Timothy Ronald, Hotman Paris Sebut Ribuan Dosen Bisa Dipenjara!
-
Dikaitkan dengan Buku Aurelie, Roby Tremonti Nangis-Nangis Minta Diundang ke Podcast Denny Sumargo
-
Astrid Tiar Semprot Inara Rusli Soal Deadline Status ke Suami Orang: Minta Maaf, Bukan Ngelunjak!
-
Banyak Rumah Produksi Mau Angkat Buku Broken Strings ke Layar Lebar, Aurelie Moeremans Kaget
-
Andien Ungkap Trauma Masa Lalu Usai Membaca Buku 'Broken Strings' Aurelie Moeremans
-
Ceritanya Viral, Begini Cara Beli Buku Fisik Broken Strings Karya Aurelie Moeremans
-
Mengenal Sosok Tata Cahyani: Mantan Menantu Soeharto yang Kini Jadi Mertua DJ Patricia Schuldtz