Suara.com - Amanda Manopo sempat dicari-cari penggemar setelah menghilang selama satu hari di media sosial. Namun, pemeran Andin di Ikatan Cinta itu kini telah muncul kembali dan membuat kehebohan tersendiri.
Kini, Amanda Manopo muncul dengan penampilan baru. Pasangan Arya Saloka di Ikatan Cinta itu mengubah gaya rambutnya menjadi lebih pendek.
Tak hanya itu, Amanda Manopo kini mempunyai poni baru yang membuatnya terlihat semakin imut-imut.
"Ngilang sehari mama Andin jadi imut gini. Gimana mas Al ga bucin kalau istrinya menggemaskan gini. Mas Al Loh bukan Arya. Awas aja kalau Ada yang komen macem-macem," tulis akun fanbase ikatancinta_rcti_ yang mengunggah ulang postingan Amanda Manopo.
Dalam video lainnya, wajah baru Amanda Manopo juga disorot. Sambil memakai bando, Amanda Manopo tampak seperti perempuan Belanda.
"Berasa bule Belanda banget sih... MashaAllah cantik nian mbak Andin," tulis akun ikatancinta.rctiii.
Netizen pun tak kalah heboh memberikan komentar untuk penampilan baru Amanda Manopo.
"Begitu pake poni langsung kelihatan lebih cantik dan imut sesuai usianya pas tanpa make up," komentar netizen.
"Fresh dan cantik," timpal yang lain.
Baca Juga: Kerap Tampil Cantik dan Glowing, Amanda Manopo Bagikan Rahasianya
"Boneka Barbie-nya sapa nih? Gemes," imbuh lainnya.
Berita Terkait
-
Review Film Dusun Mayit: Menghadirkan Ketegangan Teror yang Mencekam!
-
Cerita Amanda Manopo 'Ketempelan' Saat Syuting Dusun Mayit, Diduga Pindah ke Kru
-
8 Potret Artis Tanah Air Rayakan Natal Bersama Keluarga, Hangat dan Penuh Cinta
-
Amanda Manopo Hamil Anak Pertama, Kenny Austin Ungkap Momen Ngidam sang Istri
-
Kenny Austin Bocorkan Rencana Natal dan Tahun Baru Perdana Bareng Amanda Manopo
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
Terkini
-
Pilih Cerai dari Ridwan Kamil, Atalia Praratya Ungkap Harapan Baru di 2026
-
Rumah Keluarga dan Mobil Jadi Sasaran, Sherly Annavita Buka Rekaman CCTV Aksi Teror
-
Virzha hingga Zealous Meriahkan Pesta Tahun Baru Bertema Rock di Grand Sahid Jaya
-
Bahas 'Money Laundry' Jenderal Polisi, Pandji Pragiwaksono Bercanda Bawa-Bawa Nama Raffi Ahmad
-
Selamat! Frislly Herlind Dilamar Sang Kekasih
-
Liburan ke Jepang Tanpa Bawa Anak Angkat, Kiky Saputri Ungkap Faktanya
-
Inara Rusli dan Insanul Fahmi Rujuk, Wardatina Mawa Ikhlas Sambut Tahun Baru 2026
-
Resmi Jadi Duda Setelah Gagal Cerai Berkali-kali, Andre Taulany Ngebet Nikah Lagi di 2026
-
Nama Anak Steffi Zamora Terinspirasi dari Almarhumah Laura Anna?
-
4 Fakta BTS Comeback Maret 2026, Konsep Album Baru dan Sinyal Tur Dunia