Suara.com - Artis Yasmin Napper blak-blakan mengungkap kriteria lelaki idamannya. Secara fisik, dia mencari cowok yang brewokan.
"Fisically ya dia badannya nggak harus bagus nggak apa-apa, yang penting sehat, kulitnya cokelat, dan brewokan," ungkap Yasmin Napper dalam jumpa pers virtual belum lama ini.
Sontak, kriteria tersebut mengarah ke lawan mainnya dalam sinetron, Giorgino Abraham. Tak pelak, pernyataan Yasmin Napper ini bikin heboh.
Nabila yang juga bermain di sinetron yang sama pun spontan meledek.
"Gino dong, ciye," celetuk Nabila yang hanya ditanggapi kekehan oleh Yasmin Napper.
Terlepas dari itu, pemain film 'Imperfect' itu mengaku menyukai sosok lelaki yang gaya hidupnya teratur.
"Aku suka cowok yang hidup dalam lifestyle. yang punya giat kerja, aku suka tipe orang yang pinter tapi nggak terlalu dominan, penyabar, sama baik sih pasti, humoris," lanjut Yasmin Napper.
Sekedar mengingatkan, Yasmin Napper dan Giorgino Abraham tengah dipasangkan dalam sinetron Love Story. Banyak netizen yang baper dan menjodoh-jodohkan mereka buat berpacaran.
Baca Juga: Ken dan Maudy Putus, Giorgino Abraham Butuh Waktu Sendiri
Melalui unggahan di Instagramnya, Yasmin Napper juga tampak membagikan beberapa potret kebersamaannya dengan mantan kekasih Irish Bella itu. Tampak ia memeluk mesra Giorgino dan sebaliknya.
Berita Terkait
-
Musuh Dalam Selimut: Kisah Pengkhianatan dengan Plot Twist yang Meledak
-
Totalitas Akting di Musuh Dalam Selimut, Muka Megan Domani Lebam-Lebam Terkena Pukulan Yasmin Napper
-
Musuh Dalam Selimut: Saat Rumah Tangga Sempurna Berubah Menjadi Labirin Teror Psikologis
-
Tayang Januari 2026, Musuh Dalam Selimut Tampilkan Teror Nyata Pengkhianatan Orang Terdekat
-
Bikin Gelisah! Film Musuh Dalam Selimut Bakal Bikin Sinefil Suuzon Berat
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Kanky Murah tapi Berkualitas untuk Easy Run dan Aktivitas Harian
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Ajak Umrah, Cara Celine Evangelista Konfirmasi Anak-anaknya Muslim
-
Ajak Umrah, Cara Celine Evangelista Konfirmasi Anak-anaknya Muslim
-
Diduga Tilep Rp10 M, Ayah Farel Prayoga Tantang Manajer Buktikan Penghasilan Fantastis
-
Dituding Lebih Sibuk Liburan dengan Anak Erika Carlina Ketimbang Gala, Fuji Balas Menohok
-
Beredar Foto Wajah Anak Syahrini, Asli atau AI?
-
Virgoun di Big Bang Festival: Cerita Last Child Nyaris Bubar, Siap Sambut 2 Dekade
-
5 Fakta Menarik Stranger Things: Tales from '85, Spin-off Versi Animasi di Netflix
-
Sinopsis Drakor Honour, Ajang Comeback Lee Na Young yang Angkat Kisah 3 Pengacara Perempuan Tangguh
-
Galang Dana buat Bencana Sumatra, Big Bang Festival Kumpulkan Rp22 Juta
-
Fairuz A Rafiq Geram Insanul Fahmi Bilang I Love You ke Inara Rusli dan Mawa