Suara.com - Penyanyi Krisdayanti masih menjalin silaturahmi dengan mantan suaminya, Anang Hermansyah. Hubungan baik itu kembali terjalin setelah pernikahan putri mereka, Aurel Hermansyah dengan Atta Halilintar.
Meski begitu, Krisdayanti belum memutuskan akan mendatangi rumah Anang Hermansyah dan Ashanty pada Idul Fitri, yang akan jatuh pada 13 Mei 2021.
"Belum tahu kalau lebaran ya (ke rumah Anang atau tidak)," ujar Krisdayanti, saat ditemui di kediamannya kawasan Ampera, Jakarta Selatan, Sabtu (8/5/2021) malam.
Salah satu alasan yang membuat Krisdayanti tak bisa memastikan akan berlebaran ke Anang Hermansyah dan Ashanty, lantaran masih pandemi dalam kondisi Covid-19.
"Karena kan keluargnya kan ramai-ramai semua yah. Suasana pandemi ini juga harus membstasi segala sesustu aktivitas," kata Krisdayanti.
Dari kekhawatiran itu, Krisdayanti sepertinya akan tetap berdiam diri di rumah, mengikuti program pemerintah demi mencegah penyebaran virus Covid-19.
"Jadi baiknya semua direm, karena semuanya juga masih belum msksimal," imbuh Krisdayanti.
Di sisi lain, Krisdayanti memastikan dalam waktu dekat akan menemui putrinya untuk sekedar memberikan wejangan secara langsung seputar kehamilan pertama sang anak.
Baca Juga: Ibunda Atta Halilintar ke Aurel: Gak Usah Diikuti Jika Ngidam Ini Itu
"Insya Allah, Senin (ketemu sama Aurel Hermansyah)," kata Krisdayanti.
Tag
Berita Terkait
-
Bukan Cuma Bobby, Ini Tokoh Lain yang Dikaitkan dengan Broken Strings
-
Duet Lintas Generasi Krisdayanti dan Mahalini di Lagu Mencintaimu: Merinding Parah
-
Atta Halilintar Panik Cari Ameena yang Hilang Saat Liburan di Chimelong
-
Ungkap Sulitnya Jadi Janda, Aura Kasih Mau Cari Suami yang Pandai Mengaji
-
Padahal Jarang Muncul di TV, Rumah Senilai Rp50 Miliar Aura Kasih Dipertanyakan
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
IHSG Tembus Rekor Baru 9.110, Bos BEI Sanjung Menkeu Purbaya
-
7 Rekomendasi HP Baterai Jumbo Paling Murah di Bawah Rp3 Juta, Aman untuk Gaming
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
Terkini
-
Manohara Kembali Buka-bukaan Soal Ibunya, Akui Sering Dibawa ke Dukun Sejak Kecil
-
Hadiri Premier Film Penerbangan Terakhir, Bella Damaika Mantan Selingkuhan Pilot Tuai Hujatan
-
Akui Sempat Malu Main Sinetron Ganteng Ganteng Serigala, Jessica Mila Tuai Kritik
-
Viral Video Mualem Duduk di Pelaminan Bersama Pengusaha Malaysia, Gubernur Aceh Menikah Lagi?
-
Umay Shahab Sampaikan Pesan Haru Usai Prilly Latuconsina Mundur dari Sinemaku Pictures
-
Tengku Zanzabella Soroti Pola Asuh Orang Tua Aurelie Moeremans
-
Segera Menikah, El Rumi Bahas Kemungkinan Syifa Hadju Jadi IRT
-
Dituding Nathalie Holscher Lupakan Adzam, Sule: Dia Cuma Gimik
-
Brooklyn Beckham Bongkar Konflik Keluarga David dan Victoria Beckham Lewat Klarifikasi Panjang
-
Teddy Pardiyana Minta Jatah Warisan Bintang, Sule Kasih Respons Menohok: Kerja!