Suara.com - Anisa eks Cherrybelle mantap hijrah setelah menikah dengan Anandito Dwis. Pemilik nama lenkap Anisa Rahmah itu kini menggeluti dunia bisnis.
Diketahui, Anisa eks Cherrybelle memiliki brand busana muslim. Tak cuma itu, ia memiliki setidaknya empat sumber pendapatan lain.
Untuk lebih jelasnya, simak lima sumber kekayaan Anisa eks Cherrybelle berikut ini.
1. Brand busana muslim
Anisa Rahma memiliki brand busana muslim sendiri bernama Muwa Official loh. Brand yang satu ini menjual gamis dan hijab syari.
Ia kerap mempromosikan usahanya tersebut lewat sosial media. Tampak nuansa kekinian turut hadir dalam desain busana muslim tersebut.
2. Youtuber
Sebagai salah satu artis yang memiliki banyak fans di jamannya, kini Anisa membuat channel Youtube dengan nama dirinya. Ia pun mengunggah deretan aktivitas bareng sang suami.
Anisa mengunggah momen kegiatan sehari-hari, liburan maupun kegiatannya di dunia hiburan. Siapa yang udah subscribes nih?
Baca Juga: Dinyinyiri Warganet, 8 Bisnis Ini Bukti Sumber Kekayaan Nagita Slavina
3. Endorse
Punya pengikut capai 4,5 juta, Anisa eks Cherrybelle jelas tak menyia-nyiakan sosial medianya. Ia pun membuka Paid Promote dan Endorse di akun Instagram @anisarahma_12.
Tampak Anisa selalu totalitas dalam mengunggah promosi barang. Wah, tarifnya berapa ya buat promosi di Anisa?
4. Buat film bareng suami
Anisa Rahma dan Anandito Dwis memang sering berkarya bareng nih. Nggak hanya nyanyi bareng, ia juga membuat film bersama sang suami.
Tampak Anisa Rahma memajang hasil karya dalam film 100 Persen Halal. Kece juga nih pasangan.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Stranger Things Finale: Siapa Saja Korban Tewas dan Apa yang Terjadi dengan Eleven?
-
7 Film Indonesia Terlaris yang Disutradarai Komika, Agak Laen: Menyala Pantiku! Saingi Jumbo
-
Devano Danendra Resmi Buang Nama Belakang, Ini Alasan di Balik Keputusannya
-
Viral Bareng Sal Priadi, Kasus Sitok Srengenge Ternyata Mangkrak
-
Penjelasan Ending Stranger Things 5 Finale, Jawab Misteri Paling Besar
-
CJ7: Surat Cinta Stephen Chow untuk Perjuangan Seorang Ayah, Malam Ini di Trans TV
-
Film 5 CM Kembali dengan Sekuel Revolusi Hati, Bukan Lagi Soal Pendakian Gunung
-
Setahun Bebas dari Penjara, Mantan Sopir Vanessa Angel Tubagus Joddy Lamar Kekasih
-
Denny Sumargo Respons Isu Pelukan dengan Ani-ani di Bali
-
Masih Sayang, Erika Carlina Minta Netizen Jangan Sentil DJ Bravy Terus