Suara.com - Disc Jockey (DJ) Dinar Candy baru-baru ini curhat ke Dewi Perssik soal kelakuan Aldi Taher terhadapnya. Perempuan berusia 28 tahun itu tampaknya sudah lelah menghadapi sikap Aldi Taher yang membuat mereka berseteru.
Curhatannya ke Depe sapaannya terbukti sedikit menenangkannya. Menurutn Dinar Candy, Dewi Perssik juga lelah menghadapi tingkah laku sang mantan suami.
"Iya (ngadu ke Dewi Perssik) sama kata Kak Depe juga begitu orangnya," kata Dinar Candy di kawasan Kedoya, Jakarta Barat, Selasa (25/5/2021).
Dinar Candy mendapat nasihat dari pelantun 'Mimpi Manis' itu. Ia disarankan untuk tak meladeni Aldi Taher.
"Apa ya (sarannya) kata kak Depe ya udah nggak usah digubris orang kayak begitu. Ya jangan terlalu ditanggapin, karena kalau ditanggapin capek juga," bebernya.
Sejauh ini, Dinar Candy memang mencoba menghindari sosok Aldi Taher. Padahal dia sempat mendapat tawaran buat tampil di acara yang sama dengan Aldi Taher.
Tapi Dinar Candy dengan tegas menolaknya. Perihal itu, dia punya alasannya sendiri.
"Kak Depe juga dienjoyin aja, karena di dunia entertain dia lagi diundang sana sini. Tadi barusan ada tv chat aku (mau dipertemukan dengan Aldi Taher) aku kayak nggak bisa karena aku respect sama om Dedy, nggak bisa satu panggung lagi sama dia (Aldi Taher)," tegas Dinar Candy.
DJ seksi ini merasa kelakuan Aldi Taher yang sudah tak bisa ditoleransi lagi. Dinar Candy menduga aksi Aldi Taher bukan lagi sekedar sensasi, melainkan kurang obat dan istirahat.
Baca Juga: TOK! Hajatan Undang Dewi Perssik Melanggar, Hanya Dapat Teguran Lisan Saja?
"Kurang obat sih kayaknya, kurang istirahat hehe," tutur Dinar Candy.
Sebelumnya, Dewi Perssik melalui Instagramnya mengunggah foto bersama dengan Dinar Candy. Di foto tersebut, dia menjelaskan bahwa DJ itu tengah curhat soal Aldi Taher.
"Dia curhat dan tanya bagaimana menaklukkan Aldi Taher. Gampang, masukin saja ke kandang ayam biar jadi ayam sekalian terus dijual deh itu pun kalau laku," tulis Dewi Perssik yang kemudian viral.
Berita Terkait
-
Bikin Banjir Air Mata, Momen Haru Anak Istimewa Peluk Erat Dewi Perssik di Pagi Pagi Ambyar
-
Dituduh Punya Utang Rp 5 Miliar ke Dinar Candy, Fitri Salhuteru: Sinting!
-
Dinar Candy Akui Keras Kepala Sejak Kecil, Sang Ayah Mengeluh: Dia Ngeyel
-
Dinar Candy Pernah Dicambuk Ayah yang Ustaz saat Remaja, di Depan Banyak Orang
-
Ditipu Mantan Pacar Sampai Ratusan Juta Rupiah, Lina Mukherjee: Aku Gak Pernah Disentuh Dia, Rugi!
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Sikap Bijak Habib Jafar Soal Masalah Onad: Kita Tidak Boleh Menutup Hati
-
Sinopsis Alls Fair, Drama Terbaru Kim Kardashian yang Dapat Rating Nol Persen dari Rotten Tomatoes
-
Perayaan 20 Tahun JAFF, Opera Jawa Garin Nugroho Kembali Diputar Pakai Format Seluloid Langka
-
Fakta dan Sinopsis Die, My Love: Kisah Cinta yang Gelap dan Kacau
-
7 Rekomendasi Film Hollywood November 2025, DariPredator: BadlandshinggaZootopia 2
-
Ariel NOAH Jadi Dilan Dewasa di Film Terbaru, Pidi Baiq: Sejuta Persen Setuju
-
Gugatan Cerai Tak Terdaftar di Pengadilan Agama, Na Daehoon dan Jule Rujuk?
-
Pesan Film Pesugihan Sate Gagak Nyambung dengan Perjuangan Yono Bakrie di Jakarta
-
Urutan Nonton Film Predator Sebelum Badlands, Cukup Dua Ini Saja!
-
Review Film Predator Badlands: Aksi Brutal dengan Sentuhan Kemanusiaan