Suara.com - Selebgram sekaligus pengusaha florist Denise Chariesta belakangan jadi sorotan lantaran berseteru dengan keluarga Uya Kuya. kembali. Setelah dirunut kronologinya, ternyata semua berawal dari endorse bunga kepada anak Uya, yaitu Nino Kuya.
Perseteruan memanas, dari yang semula hanya melibatkan Denise dan Nino, melebar mengenai semua anggota keluarga Uya Kuya, termasuk Astrid dan Cinta Kuya. Apa sebenarnya yang menyebabkan Tiktoker itu meradang? Benarkah ini semua hanya settingan?
Untut lebih jelasnya, simak kronologi perseteruan Denise Chariesta dengan keluarga Uya Kuya berikut ini.
1. Denise meng-endorse Nino Kuya
Semua berawal dari Denise yang ingin meng-endorse Nino Kuya untuk brand bunga miliknya. Lewat Instagram, Denise menjelaskan bahwa dirinya telah merangkai bunga itu sendiri. Buket bunga yang dirangkainya bernilai fantastis, yaitu Rp60 juta.
Denise pun mengantarkannya sendiri meski jaraknya cukup jauh. Setelah Nino melakukan endorse untuk buket bunga Denise, rupanya Nino juga menerima endorse untuk brand bunga lain.
2. Denise tak terima
Atas apa yang terjadi, Denise meradang dan mengaku tak terima. Ia mengungkap permasalahan ini lewat postingan Instagram.
"Minggu lalu, gue endorse anaknya (Uya) si Nino tuh, 60 jeti tuh bunga gue. Lu kira bunga gue bunga murah? Bunga gue mana ada yang murah, semuanya mahal. Rp60 juta," beber Denise pada video di laman Instagramnya, dikutip Minggu (30/5/2021).
Baca Juga: Denise Chariesta Murka ke Deddy Corbuzier Gegara Judul Podcast, Begini Kronologinya
Menurut Denise, ia buang-buang waktu dengan meng-endorse Nino jika sikapnya seperti itu.
"Ngapain gue endorse dia, padahal kan harusnya kalau dia tahu diri, tapi sayangnya tidak. Harusnya dia promoin toko bunga gue, toko bunga gue aja. Ngapain dia promoin toko bunga lain juga? Ya kan?" jelasnya.
"Selain buang-buang duit gue, buang-buang tenaga gue. Terus udah gitu, lu kirain gue kurang kerjaan? Nggak sesuai aja," tandasnya.
3. Denise sebut mobil Astrid butut dan Cinta Kuya bau bawang
Seolah tak puas, Denise kemudian menyasar anggota keluarga Uya yang lain untuk melampiaskan amarahnya. Ia mengejek mobil Astrid butut dan menyebut Cinta Kuya bau bawang. Entah apa maksudnya.
Uya Kuya pun mendatangi rumah Denise karena merasa kali ini wanita itu sudah keterlaluan.
Berita Terkait
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
-
Pengungsi Gunung Semeru "Dihantui" Gangguan Kesehatan, Stok Obat Menipis!
-
Menkeu Purbaya Lagi Gacor, Tapi APBN Tekor
-
realme C85 Series Pecahkan Rekor Dunia Berkat Teknologi IP69 Pro: 280 Orang Tenggelamkan Ponsel
Terkini
-
Deretan Drama Korea Shin Min Ah Si Calon Pengantin
-
Gempi Raih Piala AMI Awards Pertama, Langsung Dipajang di Meja Belajar
-
Review Film Champagne Problems: Kisah Romansa dan Konflik Ayah-Anak
-
7 Film Pemenang Best Picture di Blue Dragon Film Awards, Terbaru Ada No Other Choice
-
Putri Adi Bing Slamet Rilis Lagu Toxic Relationship, Key Bings Ngaku Deg-degan Dihadiri Kakak
-
4 Rekomendasi Drakor Thriller Lee Je Hoon, Taxi Driver 3 Tayang Besok di Viu
-
Kode Voucher Promo Buy 1 Get 1 Film Dopamin di Cinepolis
-
Anthony Xie Tak Mau Bantah, Warganet Makin Yakin Rumah Tangga dengan Audi Marissa Bermasalah
-
Bayar Utang Orangtua hingga Raih AMI Awards, Ecko Show Bongkar Rahasia Sukses Tor Monitor Ketua
-
Helwa Bachmid Kerap Cium Kaki Habib Bahar Tiap Selesai Salat