Suara.com - Lina Mukherjee baru-baru ini mengungkap soal sikap arti Bollywood yang dinilainya lebih sombong dibanding artis Indonesia dan artis Hollywod.
Seperti diketahui, Lina Mukherjee adalah selebgram spesialis Bollywood. Ia sering mengulas soal kehidupan Bollywood dan dunia entertainmen India kepada publik Indonesia.
Baru-baru ini, Lina Mukherjee menjawab pertanyaan warganaet soal sikap artis Bollywood. Lewat TikTok-nya Lina Mukherjee membeberkan soal kesombongan seleb Bollywood pada Minggu (20/6/2021) kemarin.
Bukan sombong dalam arti memalingkan muka atau tidak tersenyum saat disapa oleh penggemar, tetapi mereka justru tidak mengakui bahwa pernah kenal dengan penggemar yang sebelumnya pernah bertemu dengan mereka.
Lina pun memberi contoh jika ada orang keturunan India terkaya di Indonesia mengundang salah seorang artis Bollywood dengan mengeluarkan biaya dua atau tiga miliar untuk sebuah acara pernikahan.
"Nanti si artis India ini ketemu, deh, di London, gitu. Misalnya kita yang ngundang dia say hello sama artisnya, 'Eh, aku ngundang kamu loh nikahan anakku kemarin di Jakarta', terus dia (artis Bollywood) pasti jawab kayak gini, 'Oh, sorry ya, aku gak ingat kamu'," ujar Lina.
Ia pun membandingkan dengan artis Indonesia yang hanya akan membuang muka saat bertemu di pesawat, tetapi akan tetap ramah ketika penggemar telah mengundangnya dalam sebuah acara.
"Nah, artis Indonesia sesombong-sombongnya kadang kalo di pesawat sok buang muka, tapi kalo kita bisa ngundang dia, jangankan satu miliar deh, 50 juta aja kita pasti udah di-follow back," sambung Lina sambil terkekeh.
Menurutnya, itulah perbedaan artis Bollywood dan Indonesia. Lina juga menegaskan bahwa artis Hollywood justru lebih humble.
Baca Juga: 3 Artis Hollywood Mualaf: Nangis Mendengar Alquran Dibacakan
"Itu perbedaan artis Bollywood dan Indonesia. Ya, mungkin karena kancahnya sudah internasional, gitu. Tapi lebih humble orang Hollywood," pungkasnya.
Berita Terkait
-
4 Anak Artis Bollywood Ini Punya Prestasi Membanggakan, Ada Putri Shah Rukh Khan
-
6 Artis Hollywood Mengaku Selingkuh, Ada yang Sampai Punya Anak dengan ART
-
5 Artis Mancanegara Pernah Main Film Dewasa, Jackie Chan Tak Sengaja
-
Bak Menolak Tua, 5 Aktris Hollywood Ini Tetap Memesona di Usia Setengah Abad
Terpopuler
- 6 HP RAM 8 GB Paling Murah dengan Spesifikasi Gaming, Mulai Rp1 Jutaan
- 5 Tablet Snapdragon Mulai Rp1 Jutaan, Cocok untuk Pekerja Kantoran
- 7 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki Terbaik Budget Pekerja yang Naik Kendaraan Umum
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 7 Pilihan Sepatu Lokal Selevel Hoka untuk Lari dan Bergaya, Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
-
Menkeu Purbaya Ungkap Ada K/L yang Balikin Duit Rp3,5 T Gara-Gara Tak Sanggup Belanja!
-
Vinfast Serius Garap Pasar Indonesia, Ini Strategi di Tengah Gempuran Mobil China
Terkini
-
Selamat, Boiyen dan Rully Anggi Akbar Menikah Hari Ini
-
Mirip Hanni NewJeans, Vokalis Band Asal Bogor Ini Curi Perhatian di Tengah Kabar Go International
-
Debt Collector Datangi Rumah Sarwendah dengan Nada Tinggi, Suasana Panas dan Anak-Anak Ketakutan
-
The Price of Confession: Jeon Do Yeon dan Kim Go Eun Terlibat Kasus Pembunuhan, Tayang d Netflix
-
Curhat Jon M Chu, Garap Film Wicked: For Good 5 Tahun Lebih sampai Punya 3 Anak
-
Rumah Sarwendah Disatroni Debt Collector, Tagih Cicilan Mobil Mewah Diduga Atas Nama Ruben Onsu
-
Beda Level Tapi Tulus, Amanda Manopo Ungkap Persahabatan dengan Fajar Sadboy, Bikin Terharu
-
First Look The Remarried Empress Versi Drama, Begini Perbandingannya dengan Webtoon
-
6 Kontroversi Miss Universe 2025 yang Menggemparkan Ajang Kecantikan Dunia
-
Detik-Detik Ariana Grande Diserang Penggemar saat Promo Film Wicked di Singapura