Suara.com - Penyanyi Ashanty kesal Anang Hermansyah dikabarkan meninggal dunia. Gara-gara kabar hoak itu, banyak teman-teman yang khawatir dan menghubunginya.
"Ya kesel pasti kesel ya. Kenapa aku sampai kesel karena banyak banget temen yang masih 'ini mas Anang bener, mas Anang bener?' Pada gitu. Jadi wajar syoklah," kata Ashanty di Pondok Indah, Jakarta Selatan, Selasa (29/6/2021).
Bahkan seluruh keluarga besar ikut syok dan mencari tahu kebenaran itu dengan menghubungi Ashanty.
"Iya, keluarga yang di luar kota, nanya 'mas Anang kenapa, kenapa?' Kan jadinya khawatir. Beritanya ngggak bener," ungkapnya.
Tak hanya Ashanty, Aurel dan Azriel Hermansyah ikut dibuat si penyebar hoaks kesal. Bagaimana tidak, ayahnya yang masih sehat malah dikabarkan meninggal.
"Kesel, semua anak anak kesel. Namanya orang tuanya digituin enggak terima," ujarnya.
Lucunya, respon terduga datang Anang Hermansyah yang justru menjadi korban berita hoak. Tak marah atau kesal, ia tertawa saat mendengar hal tersebut.
"Dia mah ketawa-ketawa aja, nggak peduli," imbuh Ashanty.
Seperti diketahui, kabar hoaks Anang Hermansyah meninggal itu beredar di Facebook. Berita itu dibagikan oleh akun bernama Siti ke Grup Suara Hati Istri Indosiar.
Baca Juga: Kabar Anang Hermansyah Meninggal Dunia Dibagikan di Grup Suara Hati Istri Indosiar
Di dalam unggahannya, Anang Hermansyah terlihat memakai selang oksigen dan terbaring di rumah sakit juga. Akun itu juga mengucapkan duka cita untuk suami Ashanty itu.
"Berita Duka.. Innalillahi Selamat Jalan Untuk Selamanya, Anang Hermansyah "Semoga Seluruh Keluarga Diberi Ketabahan Dan Ikhlas"," tulisnya.
Faktanya, foto yang dilampirkan itu diketahui adalah momen saat Anang Hermansyah menjalani operasi batu ginjal beberapa waktu lalu.
Berita Terkait
-
Gen Halilintar Tak Hadir di Pesta Ulang Tahun Anak Kedua Atta Halilintar? Ini Faktanya
-
Sudah Dipenjara, Mantan Karyawan Tetap Ajukan Syarat Damai dengan Ashanty
-
Jelang Sidang Lawan Ashanty, Ayu Chairun Nurisa Ajukan Penangguhan Penahanan
-
Wajah Kempotnya Viral, Ashanty Jawab Tudingan Jalani Operasi Bariatrik
-
Perubahan Wajah Jadi Sorotan, Ashanty Ungkap Penyebabnya
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
Terkini
-
Dibintangi Jeno dan Jaemin NCT, Drama Wind Up Resmi Umumkan Poster dan Jadwal Tayang
-
160 Ribu Orang di Sarinah Pilih Hening demi Korban Bencana: Tiara Andini hingga Donasi Miliaran
-
MNET Bocorkan Reuni Wanna One di Awal 2026, Reality Show Jadi Proyek Perdana
-
Marion Jola Ikut Geram dengan Sikap Tengil Insanul Fahmi
-
Dilaporkan Istri Sah ke Polisi, Satu Cara Ini Disebut Bisa Selamatkan Inara Rusli dari Jeratan Hukum
-
Sinopsis Wonder Man, Perjalanan Aktor Hollywood Masuk Dunia Superhero
-
Analisis Deolipa Yumara: Kenapa CCTV Ilegal Tetap Bisa Seret Inara Rusli di Kasus Zina
-
Siap Lepas Masa Lajang, Ini Deretan Pasangan Artis yang Berniat Gelar Pernikahan di 2026
-
Slank Gelar Sayembara Cover Lagu 'Republik Fufufafa', Tantang Slankers Unjuk Kreativitas Tanpa Batas
-
Pilih Cerai dari Ridwan Kamil, Atalia Praratya Ungkap Harapan Baru di 2026