Suara.com - Tertarik untuk menonton film X-Men tapi tak tahu harus dimulai dari mana? Simak urutan nonton film X-men berikut agar tak bingung mengikuti alur ceritanya.
Keseruan nonton film X-Men ini akan semakin bertambah di saat banyak waktu yang dihabiskan di dalam rumah dan menontonnya lewat Disney+ Hotstar.
Selain seru dan menegangkan, film X-Men juga bisa ditonton keluarga . Tapi masalahnya, seri film X-men ini total terdiri dari 10 film, dan timeline seri film X-men sendiri ini pun cukup membingungkan. Ditambah lagi dengan adanya konsep perjalanan waktu, yang semakin mengacaukan alur dan kronologi cerita dari satu film ke film lainnya.
Nah, agar kamu tidak tersesat, yuk hafalin dulu urutan film X-men berikut ini sebelum memutuskan akan menonton film yang mana.
1. X-Men : First Class (2011)
Untuk lebih memahami apa itu X-men dan bagaimana X-men generasi pertama dibentuk, maka film pertama yang harus kamu tonton adalah X-Men: First Class yang tayang pada tahun 2011. Film ini berfokus pada persahabatan Professor Charles Xavier atau yang kita kenal dengan nama Professor X dengan Erik Lansherr atau yang lebih dikenal sebagai Magneto. Sayangnya, karena suatu kejadian tragis, mereka berdua berbeda pendapat tentang peran mutan di dunia ini dan akhirnya berpisah menjadi dua kubu yang berbeda.
2. X-Men : Days of Future Past (2014)
Selanjutnya, kamu bisa menonton film X-Men yang berjudul X-Men : Days of Future Past. Tokoh utama dalam film yang dirilis di tahun 2014 ini adalah Logan, yang kemudian dikirim ke masa lalu. Kembalinya Logan ke masa lalu ini bertujuan untuk memperbaiki hubungan antara mutan dan pemerintah sehingga pemerintah berhenti memburu manusia yang terlahir dengan kekuatan mutan.
3. X-Men Origin : Wolverine (2019)
Baca Juga: Ini Kritikan Awal untuk "X-Men: Apocalypse"
Setelah melihat kehebatan sang wolverine di film sebelumnya, kamu pasti jadi penasaran bagaimana pria bernama Logan itu bisa memiliki cakar yang terbuat dari logam adamantium, kan? Karena itulah, film selanjutnya yang harus ditonton adalah film X-Men Origin : Wolverine. Film ini akan diceritakan kehidupan Logan sebelum menjadi mutan dan bergabung dengan X-men.
4. X-Men : Apocalypse (2016)
Urutan film X-men selanjutnya adalah X-Men : Apocalypse. Meskipun baru dirilis pada tahun 2016 silam, film ini menceritakan perjuangan awal para mutan. Di dalam film ini juga diceritakan kemunculan penguasa mutan terkuat yang telah ada sejak dulu sehingga para mutan pun bersatu melawannya untuk mencegah terjadinya kiamat.
5. X-Men : Dark Phoenix (2019)
Selanjutnya, kamu harus menonton film teranyar dari semua rangkaian film X-men. X-Men : Dark Phoenix yang baru tayang pada tahun 2019 lalu ini dimulai dari misi penyelamatan sekelompok astronot yang terjebak fenomena solar flare di ruang angkasa. Sayangnya, solar flare tersebut bergerak semakin cepat sehingga mengancam nyawa mereka. Namun akhirnya, mereka semua dapat diselamatkan berkat kekuatan Jean Grey.
6. X-Men (2000)
Berita Terkait
-
Sinopsis Film X-Men: The Last Stand, Tayang Malam Ini di Global TV
-
Jean Grey Jadi Tokoh Utama di X Men Dark Phoenix, Kisahnya Aduk Emosi
-
Gandeng Marvel, Honor 20 Hadirkan Edisi X-Men: Dark Phoenix
-
Komikus Indonesia Sisipkan Kampanye Al Maidah ke Komik X-Men
-
Poster X-Men: Apocalypse Ini Bikin Publik Marah
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- Bobibos Bikin Geger, Kapan Dijual dan Berapa Harga per Liter? Ini Jawabannya
- 6 Rekomendasi Cushion Lokal yang Awet untuk Pekerja Kantoran, Makeup Anti Luntur!
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
Pilihan
-
5 Mobil Bekas Pintu Geser Ramah Keluarga: Aman, Nyaman untuk Anak dan Lansia
-
5 Mobil Bekas di Bawah 100 Juta Muat hingga 9 Penumpang, Aman Bawa Barang
-
Pakai Bahasa Pesantren! BP BUMN Sindir Perusahaan Pelat Merah Rugi Terus: La Yamutu Wala Yahya
-
Curacao dan 10 Negara Terkecil yang Lolos ke Piala Dunia, Indonesia Jauh Tertinggal
-
Danantara Soroti Timpangnya Setoran Dividen BUMN, Banyak yang Sakit dan Rugi
Terkini
-
Pidato Mengharukan Raisa di AMI Awards 2025, Persembahkan Piala Buat Anak Hingga Vidi Aldiano
-
Trauma Didatangi Debt Collector atas Tunggakan Ruben Onsu, Sarwendah Curhat Ketakutan
-
Pacaran dengan Reza Arap, Lula Lahfah Dapat Peringatan dari Para Sahabat
-
Daftar Lengkap Pemenang AMI Awards 2025, Hindia Boyong Piala Album Terbaik
-
Sarwendah Bantah Halangi Ruben Onsu, Beberkan Cara Mudah Bertemu Anak: Ayah Tinggal WhatsApp Aku
-
Dominasi Hyun Bin dan Son Ye Jin di Blue Dragon Film Awards 2025, Ini Daftar Lengkap Pemenangnya
-
Reaksi Kocak Deddy Corbuzier Diminta Rujuk Gegara Rayakan Ultah Sabrina Chairunnisa
-
Sumber Kekayaan Habib Bahar bin Smith, Aset Miliaran Rupiah dari Jualan Air Doa
-
6 Potret Ganteng Tristan Molina yang Digosipkan Dekat dengan Olla Ramlan
-
Rekam Jejak Jeffry Simatupang, Mundur sebagai Pengacara Helwa Bachmid untuk Melawan Habib Bahar