Suara.com - Seorang pengguna TikTok belakangan ini menyita perhatian warganet lantaran aksinya yang viral saat bertugas sebagai petugas lalu lintas. Pengguna TikTok itu benar-benar berprofesi sebagai petugas lalin dan berhasil terkenal dalam waktu sekejap.
Wanita bernama Belinga Marie Ferreira itu mengungkap bayaran yang ia dapatkan dari mengatur lalu lintas. Ia juga menunjukkan jaket orange yang biasa ia pakai saat bertugas mengatur lalu lintas di pinggir jalan.
Meski berpenampilan menarik dalam setiap fotonya, wanita tersebut tidak segan-segan untuk mengekspos profesinya sebagai petugas lalu lintas. Bahkan, dari profesi mengatur lalu lintas itu ia mendapat uang sebesar 20 juta rupiah selama seminggu. Dalam videonya, wanita cantik itu juga menjelaskan bahwa selama bekerja 4 jam itu ia mendapat $136. Wow! Penasaran bagaimana potret petugas lalu lintas cantik viral itu?
1. Hobi Fitness
Melalui instagram pribadinya, petugas lalu lintas cantik tersebut kerap mengunggah berbagai fotonya. Petugas lalu lintas cantik yang diketahui berasal dari Melbourne, Australia ini tampaknya memiliki hobi fitness.
Belinha Marie ini kerap mengunggah foto-foto ke instagram pribadinya yang berisi aktivitas dan kegiatan lain yang dilakukannya, termasuk saat melakukan fitness. Dalam foto itu, tampak Belinha sedang mirror selfie di ruang fitness memakai setelan pakaian olahraga. Petugas lalu lintas cantik itu tampak sudah bersiap untuk melakukan fitness hari itu demi menjaga tubuhnya agar tetap sehat.
2. Berambut Panjang yang Indah
Saat membagikan video mengenai pekerjaannya sebagai lollipop lady di TikTok, Belinha tampak mengurai rambut panjangnya yang cantik selama mengatur lalu lintas. Dengan penampilan cantiknya itu, Belinha tampak senang membagikan tentang profesinya.
Dalam berbagai kesempatan, Belinha juga mengurai rambut panjangnya yang indah. Belinha pun kerap mengunggah foto yang menunjukkan bahwa ia memiliki rambut panjang yang cantik.
Baca Juga: Fenomena Aplikasi TikTok dan Dampaknya Bagi Masyarakat di Tengah Pandemi
3. Outfit Serba Hitam
Belinha Marie juga tak segan-segan mengunggah potret cantiknya ke akun instagram pribadinya. Lollipop lady yang cantik itu tampak mengunggah beberapa penampilannya memakai outfit yang menambah kesan cantik dan berani pada dirinya.
Dalam foto itu, tampak Belinha memakai outfit serba hitam, mulai dari tank top hingga sepatu yang dipakainya saat itu. Outfit serba hitam tampak menambah kesan berani dalam diri petugas lalu lintas cantik yang viral ini.
4. Mirror Selfie
Belinha Marie juga kerap mengunggah foto di depan cermin dengan membawa ponselnya atau yang dikenal dengan mirror selfie. Belinha kerap mengunggah beberapa fotonya saat sedang mirror selfie dan menunjukkan penampilan cantiknya.
Dalam foto itu, Belinha tampil cantik memakai make up dan menampilkan senyum yang memperlihatkan giginya yang rapi. Tidak lupa juga ia memamerkan kuku panjangnya yang dihiasi dengan kutek berwarna putih.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 5 Sepatu Saucony Paling Nyaman untuk Long Run, Kualitas Jempolan
Pilihan
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
-
IHSG Tembus Rekor Baru 9.110, Bos BEI Sanjung Menkeu Purbaya
Terkini
-
Profil Aditya Triantoro, Kreator Nussa Rara Pecat Mantan Istri dan Terseret Skandal Pribadi
-
Dapat 2 Standing Ovation, Penampilan Dandy Panjawi di Indonesian Idol Dipuji Mirip Once
-
Rekam Jejak Pernikahan Gubernur Aceh Muzakir Manaf, Viral Isu Punya Istri Kelima
-
Tembus 850 Ribu dalam 5 Hari, Film Alas Roban Siap Capai 1 Juta Penonton
-
Teddy Pardiyana Sudah Tak Sabar, Sule Baru Berikan Jatah Warisan Bintang Saat Usia 17 Tahun
-
Cek Fakta: Benarkah Rowan Atkinson 'Mr. Bean' Kencan dengan Mia Khalifa di Kapal Pesiar?
-
Bantah Isu Jadi Istri Kelima Mualem, Intip Profil Lengkap Datin Sri Vie Shantie Khan
-
Viral! Bocah Menangis Menolak Pulang, Minta Ayah Nikahi Gurunya
-
Heboh Video Pernikahan Gubernur Aceh, Vie Shantie Khan Klarifikasi Isu Jadi Istri Baru Mualem
-
Tengku Zanzabella Minta Publik Berempati ke Aurelie Moeremans, Tapi Jangan Tuduh Roby Tremonti