Suara.com - Gracia Indri baru-baru ini mengunggah potretnya dengan mengenakan topi yang sama dengan yang dikenakan Nia Ramadhani saat sedang konferensi pers kasus narkoba.
Potret itu pun menuai komentar, termasuk dari presenter gosip Feni Rose. Foto yang diunggah Gracia Indri pada Senin (12/7/2021) itu dibubuhi dengan sapaan semangat.
"Selamat hari Senin," tulisnya singkat di caption postingan Instagramnya itu.
Terlihat kakak Gisela Cindy ini tampil santai mengenakan kaus dan jaket. Riasan makeupnya juga natural. Namun siapa sangka kalau justru topi yang dikenakannya mencuri perhatian netizen, termasuk presenter acara gosip Feni Rose.
"Hmmmm… aku salfok sama topi nya… topinya lagi viral," tulis Feni Rose.
Kenapa viral, beberapa netizen menyebut kalau topi itu mirip dengan topi Nia Ramadhani yang dipakai saat rilis kasus narkoba yang menjerat sang artis.
"Topinya kembaran sama Nia Ramadhani," komentar netizen. "Topi nya sama kayak NR," celetuk lainnya.
Gracia Indri pun sempat membalas komentar Feni Rose yang salfok dengan topinya.
"Hmmmm..." tulis artis yang kini menetap di Belanda dengan pacarnya ini disertai emoji ngakak.
Baca Juga: Bos Rasa Sahabat, Intip 10 Potret Kedekatan Nia Ramadhani dan Theresa Wienathan
Sebelumnya, penampilan Nia Ramadhani saat muncul ke publik setelah ditetapkan sebagai tersangka narkoba menjadi bahan gunjingan.
Salah satunya yang disorot adalah penampilan modis Nia Ramadhani meski pakai baju tahanan. Terlebih istri Ardi Bakrie itu mengenakan topi dari brand Dior yang harganya dibanderol 790 dolar AS atau sekitar Rp 11,4 juta.
Berita Terkait
-
4 Kontroversi Nia Ramadhani Ini Bikin Geleng-Geleng Kepala
-
Daftar 5 Artis Dipenjara karena Terbelit Kasus Narkoba
-
Selain Nia Ramadhani, 7 Artis Ini Juga Direhabilitasi karena Kasus Narkoba
-
5 Artis Dihukum Berat Karena Kasus Narkoba, Ada yang Dipenjara Belasan Tahun
-
Bos Rasa Sahabat, Intip 10 Potret Kedekatan Nia Ramadhani dan Theresa Wienathan
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- Adly Fairuz Nyamar Jadi Jenderal Ahmad, Tipu Korban Rp 3,6 Miliar dengan Janji Lolos Akpol
- Inara Rusli Lihat Bukti Video Syurnya dengan Insanul Fahmi: Burem, Gak Jelas
Pilihan
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
Terkini
-
No Way Up Sajikan Horor Survival yang Memacu Adrenalin antara Langit dan Laut, Malam Ini di Trans TV
-
Pernah Kena Isu Selingkuh dengan Zize, Salim Nauderer Direstui Faisal Haris Pacari Shakilla Astari
-
Flash Disk Berisi Konten Netflix Jadi Barbuk Kasus Pandji Pragiwaksono, Apakah Ini Pembajakan?
-
Tak Hanya Ogah jadi Babu, Ibrahim Risyad Merasa Nikah Bikin Masalahnya Bertambah
-
Ruhut Sitompul Sentil Pelapor Pandji Pragiwaksono: Gagal Total dan Bikin Malu
-
Sudah Jadi Istri Maxime Bouttier, Luna Maya Masih Simpan Postingan tentang Ariel NOAH
-
Reni Effendi Klarifikasi soal Foto dr Richard Lee bareng Cewek: Saya Tahu Siapa Suami Saya
-
5 Fakta Pilu Ressa Rizky, Mengaku Anak Denada yang Ditelantarkan Selama 24 Tahun
-
Sinopsis Our Universe: Kisah Bae In Hyuk dan Roh Jeong Eui Asuh Ponakan, Tayang di HBO Max
-
Siapa Mantan Aurelie Moeremans? Viral Pengakuan Di-Grooming Sejak 15 Tahun