Suara.com - Grup band Lyla merilis single baru berjudul Terlalu Baik. Lagu tersebut merupakan single kedua sejak vokalis barunya Ario, menggantikan posisi Naga.
"Ini adalah lagu kedua Lyla bersama vokalis baru, Ario. Lagu ini masih bertema galau, yang nyipatin masih Fare," beber keyboardis Lyla, Dharma dalam jumpa pers virtual, Jumat (16/7/2021).
Meski bertema galau dan tak berbeda dari single-single Lyla sebelumnya, Fare menyebut lagu ini memiliki perbedaan.
Sebab, aransemen musiknya lebih fresh ditambah dengan karakter vokalis barunya yang berbeda.
"Lebih fresh ya, apalagi ini dibawakan oleh Ario," beber Fare.
Lyla memproduksi lagu tersebut di bawah labelnya sendiri, Magic No 7.
Band yang digawangi Ario (vokalis), Fare (gitaris), Denis (bass), Dharma (keyboardis), dan Difin (drum) itu membentuk label Magic No 7. usai hengkang dari label lamanya.
"Setelah keluar dari label yang lama, kami mencoba bikin label sendiri. Kami rasa sudah banyak belajar dari perjalanan terdahulu," kata Fare Lyla.
Tak sendiri, label baru garapan Lyla juga membawahi sederet musisi Indonesia lain.
Baca Juga: Sidang Putusan Cerai Thalita Latief Digelar 2 Minggu Mendatang
Mulai dari Boni Anggara, Seduh, Chika Jessica, Elfa Azha, Belangbenar, Denira Wiraguna, The Orde, Rado Hutagalung, dan lainnya.
Selain memperkenalkan label baru dan single barunya, Lyla juga memperkenalkan Boni Anggara.
Lyla berharap, labelnya bisa membantu musisi-musisi lain mengembangkan karirnya.
"Dari awal pandemi kita fokus ke label ini ya, sekarang kita bisa mulai support musisi lain," pungkas Fare.
Berita Terkait
-
Thalita Latief Boyong Ibunda Jadi Saksi di Sidang Cerai
-
Uniknya Kisah Cinta Andy /rif - Lyla Sisilia, Berpapasan hingga Ajak Nikah
-
Ikuti Arahan Pemerintah, Naga eks Lyla 2 Kali Tak Mudik Lebaran
-
Diduga Jadi Korban Selingkuh dan KDRT, Thalita Latief Tak Benci Dennis Lyla
-
Ustaz Solmed Bangkrut, Nikita Mirzani Pamer Foto Pacar Baru
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
-
Nova Arianto Ungkap Biang Kerok Kekalahan Timnas Indonesia U-17 dari Zambia
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
Terkini
-
Pengakuan Hamish Daud Beda Spesies dengan Raisa Viral Lagi: Menyakitkan Banget
-
Prediksi Grammy Awards 2026: 5 Pendatang Baru yang Siap Rebut Piala Best New Artist!
-
4 Fakta Menarik Film Sosok Ketiga: Lintrik, Ternyata Bukan Sekuel!
-
Rachel Vennya dan Erika Carlina ungkap Perjuangan Fuji Hadapi Haters
-
16 Tahun Jadi Aktor, Wafda Saifan Ungkap 3 Keinginan Terpendam
-
Alasan Wafda Saifan dan Istri Kompak Sembunyikan Wajah Anak
-
Wafda Saifan Ogah Disebut Antagonis di Film Riba: Tergantung Sudut Pandang
-
Profil Nicole Parham, 'Pengganti' Davina Karamoy di Ipar Adalah Maut The Series
-
13 Tahun Bersama, Cynantia Pratita Resmi Tinggalkan Stereowall
-
The Greatest Role: Pevita Pearce Buka-bukaan Soal Buku Barunya yang Menginspirasi