Suara.com - Niko Al Hakim kembali jadi sorotan publik. Kali ini bukan karena hubungannya dengan Rachel Vennya yang telah berakhir, melainkan sebuah video yang menampilkan sosok yang diduga dirinya dan Adhisty Zara. Sebelum kejadian ini, tercatat pula sejumlah perempuan dikabarkan pernah dekat dengan Niko Al Hakim yang biasa disapa Okin.
Video yang diduga menampilkan Okin dan Zara itu ramai diperbincangkan di media sosial. Sayangnya, hingga saat ini belum ada klarifikasi baik dari Okin maupun Zara.
Jika menilik kehidupan Okin sebelumnya, mantan suami Rachel Vennya ini memang pernah digosipkan dengan beberapa perempuan. Inilah daftar perempuan yang dikabarkan pernah dekat dengan Niko Al Hakim.
1. Steffi Zamora
Kedekatan Okin dengan Steffi Zamora pertama kali terendus dari unggahan terbaru artis blasteran Indramayu - Jerman ini. Dalam unggahan tersebut, tampak Niko Al Hakim tersenyum dan jemarinya membentuk lambang peace.
Okin dan Steffi juga berfoto dengan beberapa temannya yang lain. Setelah foto Okin di akun Steffi masuk ke akun gosip, warganet pun ramai-ramai mendoakan agar keduanya berjodoh.
2. Eka Mayasari
Selanjutnya ada Eka Mayasari, sosok yang dituduh menjadi orang ketiga dalam pernikahan Okin dan Rachel. Kedekatan keduanya pertama kali diketahui melalui unggahan foto.
Dalam foto tersebut, tampak Okin dan Eka berfoto bersama. Eka Mayasari pun tidak canggung merangkulkan tangannya di bahu Niko.
Baca Juga: Terungkap Jejak Digital Adhisty Zara Komentari Kemesraan Rachel Vennya dan Okin
Tertera keterangan 12 November 2020 dalam foto tersebut. Artinya, Niko dan Rachel bahkan belum resmi bercerai saat itu.
3. Lindsey Leslie Stuart
Perceraian Niko Al Hakim dengan Rachel Vennya hingga kini memang tak diketahui penyebab pastinya. Namun, kala itu sempat ada isu orang ketiga, dan nama Lindsey sebagai perempuan pernah dekat dengan Niko Al Hakim pun menyeruak.
Lindsey Leslie dituduh sebagai orang ketiga—selain Eka Mayasari—di pernikahan Niko dan Rachel.
Pasalnya, selebgram Wulan Russell menuduh wanita blasteran Indo - Aussie ini sebagai selingkuhan Okin. Lindsey langsung menampik kabar tersebut.
4. Danti Hanoum
Berita Terkait
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
Vokal Kritik Pemerintah, Ekspresi Fedi Nuril saat Fadli Zon Berpidato di FFI 2025 Viral
-
Ariana Grande Idap Salah Satu Virus Mematikan, Mendadak Batal Hadiri Acara
-
Sebut Batik dari Malaysia ke Ariana Grande, Aisha Retno 'Penyanyi Berdarah Indonesia' Klarifikasi
-
Promo Nonton Film di CGV untuk Pelanggan Telkomsel Hari Ini, Beli Tiket Cuma Rp10 Ribu
-
Pengakuan Kocak Raisa Usai Viral Lari Hindari Wartawan di AMI Awards: Takut Ditanya-tanya
-
Dua Kali Sabet Piala Citra, Ringgo Agus Rahman Bicara Honor Akting
-
Perjalanan Fatima Bosch Jadi Miss Universe 2025: Walkout karena Dihina 'Bodoh'
-
Jars Jangan Sampai Salah! Ini Rundown Lengkap Konser eaJ di Jakarta Hari Ini
-
Raih Piala Citra, Sheila Dara Dapat Ucapan Selamat Ugal-ugalan dari Mertua
-
Dapat 'Ilham dari Langit', Fedi Nuril Kembali Pakai Celak Mata di FFI 2025