Suara.com - Daftar artis tersandung kasus pornografi bertambah setelah Dinar Candy ditetapkan sebagai tersangka, terkait aksinya berbikini di jalan untuk protes perpanjangan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat alias PPKM.
Pemilik nama lengkap Dinar Miswari itu dijerat dengan UU Pornografi setelah menjalani pemeriksaan di Polres Metro Jakarta Barat. Ia terancam hukuman bui 10 tahun dan denda 5 miliar.
Sebelum Dinar Candy, berikut sederet artis tersandung kasus pornografi.
1. Ariel Noah
Ariel Noah pernah terjerat kasus pornografi pada 2010. Dia ditetapkan sebagai tersangka dengan hukuman penjara selama tiga tahun enam bulan.
Ia ditetapkan sebagai tersangka setelah video syurnya bersama Cut Tari dan Luna Maya beredar di media sosial. Hingga pada 2012, Ariel bebas dari penjara setelah menjalani vonis satu tahun tujuh bulan.
2. Luna Maya
Luna Maya ditetapkan sebagai tersangka atas kasus video pornografi pada tahun 2010 setelah video syurnya dengan Ariel Noah beredar luas.
Meski ditetapkan tersangka, Luna Maya tidak mendapatkan hukuman karena tidak menghilangkan barang bukti.
Baca Juga: Dinar Candy Dibebaskan Polisi karena Kooperatif
3. Cut Tari
Cut Tari juga tersandung kasus pornografi. Ia terlibat dalam skandal video syur bersama Ariel Noah.
Artis asal Aceh ini ditetapkan sebagai tersangka. Kendati begitu, ia tidak ditahan karena bersikap kooperatif, memberikan pernyataan dan meminta maaf ke publik.
4. Maria Eva
Penyanyi dangdut Maria Eva ditetapkan sebagai tersangka kasus pornografi pada 2006 setelah video syurnya dengan Yahya Zaini bocor ke media sosial.
Maria mengaku adegan itu diabadikan dengan kamera telepon genggam di sebuah tempat sekitar dua tahun sebelum video tersebut beredar luas.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
Terkini
-
Sinopsis Crime 101, Chris Hemsworth Jadi Pencuri Ulung Paling Diburu Polisi
-
5 Aktris yang Paling Diunggulkan untuk Peran Mother Gothel di Live-Action Tangled
-
5 Momen Ikonik GDA 2026: Daesang Jennie hingga Aksi 'Loading' CORTIS!
-
Apa Itu Child Grooming? Pengalaman Traumatis Aurelie Moeremans di Buku Broken Strings
-
Hesti Purwadinata dan Suami Dapat Ancaman Usai Dukung Aurelie Moeremans
-
Drama Masih Berlanjut, Ari Lasso Desak Dearly Joshua Hapus Foto di Bali: Saya yang Bayar!
-
Profil Roby Tremonti, Aktor Terseret Dugaan Child Grooming di Buku Aurelie Moeremans
-
Indro Warkop Bandingkan Kasus Pandji Pragiwaksono dengan Era Kritik Warkop DKI
-
Jennie Blackpink Borong Piala, Ini Daftar Lengkap Pemenang Golden Disc Awards 2026
-
Tommy Soeharto dan Tata Cahyani Kompak Dampingi, Ini Deretan Potret Siraman Darma Mangkuluhur