Suara.com - Makin populer, Kiky Saputri kini punya banyak followers di Instagram. Tak heran ia kebanjiran endorse-an dari berbagai produk.
Belum menikah, Kiky berani menerima endorse-an beurpa alat kontrasepsi. Lewat Instagramnya, ia mengiklankan salah satu merek kondom.
Akibatnya kolom komentar postingan wanita 28 tahun itu ramai diserbu netizen. Salah satunya yakni komentar dari sang ayah, Aslih Nuro.
Bukan marah atau menegur Kiky, sang ayah justru menuliskan guyonan dari merek alat kontrasepsi yang diiklankan sang anak. "Durek itu, duduk sambil rekaman di singkat durek," tulis sang ayah, @aslihnuro.
Melihat komentar ayahnya, Kiky terlihat santai membalas. "Nah bagus. Ayahku memang selalu positif thinking," jawab Kiky.
Tak cuma ayahnya, sang adik, Ridho juga ikut berkomentar. "Bagiii hehehe," tulis Ridho.
"Mamah, ayah, liat nih si ido @aslihnuro @srihodijah_," balas Kiky mengadu kepada orang tuanya.
Kiky juga mendapat kritik dari netizen karena menerima endorse alat kontrasepsi. "Harusnya yang di endorse itu yang udah nikah brow biar lebih sopan," tulis netizen.
Baca Juga: Gemes Banget! 7 Gaya Pacaran Kiky Saputri dan Kekasih Barunya
Tag
Berita Terkait
-
Sule Tak Dapat Job TV 3 Tahun Gara-gara Tolak Di-roasting, Kasus Kiky Saputri atau Shandy Aulia?
-
Jejak Digital Kiky Saputri Sindir Jennie Malas Diungkit, Imbas Terciduk Nonton Konser BLACKPINK
-
Ingat Momen Resepsi, Kiky Saputri Mau Nikah Lagi
-
Kiky Saputri Dapat Ucapan Ultah Tak Lazim dari Andre Taulany, Bikin Pusing Orang yang Membacanya
-
Rayakan Ultah Pertama Bebingah, Adu Gaya Selvi Ananda dan Erina Gudono
Terpopuler
- Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
- 5 Body Lotion Mengandung SPF 50 untuk Mencerahkan, Cocok untuk Yang Sering Keluar Rumah
Pilihan
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
-
Menkeu Purbaya Segera Ubah Rp1.000 jadi Rp1, RUU Ditargetkan Selesai 2027
-
Menkeu Purbaya Kaji Popok Bayi, Tisu Basah, Hingga Alat Makan Sekali Pakai Terkena Cukai
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
Terkini
-
Sebelum Putuskan Rehat, Vidi Aldiano Ngotot Syuting Episode Terakhir Podhub
-
Profil Jaafar Jackson, Keponakan Michael Jackson Perankan Sang Raja Pop
-
Anggun C Sasmi Bagikan Foto Kecil Sang Putri, Sudah Memesona Sejak Dulu
-
Batal Cerai dengan Suami, Clara Shinta Kini Digugat Mantan
-
Vadel Badjideh Bakal Kasasi? Hukuman Bisa Berkurang atau Bertambah Lagi
-
Eyeshadow Produk Pinkflash Terbukti Berbahaya, Korban Bagikan Penampakan Mengerikan
-
Sambil Tahan Tangis, Nessie Judge Minta Maaf Lagi: Sebelumnya Saya Kurang Sensitif
-
Telak, Logika Hakim Patahkan Dalil Vadel Badjideh Minta Dihukum Ringan di Kasus Aborsi
-
LM Aborsi 2 Kali, Pertimbangan Hakim Perberat Hukuman Vadel Badjideh Jadi 12 Tahun
-
Sabrina Alatas Akui Bandel hingga Keluar Sekolah, Punya Cita-Cita Seperti Hamish Daud