Suara.com - Deretan Idol Kpop hengkang saat grupnya sedang melambung ini membuktikan popularitas mungkin bukan segalanya bagi sebagian orang.
Mulai dari merasa tidak diperlakukan adil oleh perusahaan hingga ingin melebarkan karier di bidang lain, para idol Kpop ini memilih keluar dari grup yang telah membesarkan namanya, meski tengah menapaki puncak kesuksesan.
Penasaran siapa sajar idol Kpop hengkang dari grupnya yang sedang naik daun? Simak daftarnya di bawah ini.
1. Kris Wu
Kris Wu memutuskan untuk keluar dari EXO saat grup itu sedang naik daun. Usut punya usut, penyanyi ini merasa agensinya saat itu tak berjalan dengan bailk Ia pun memutuskan untuk mengejar solo karier di China.
Sayangnya, kini karier Kris Wu terancam setelah ia tersandung kasus pelecehan seksual terhadap puluhan perempuan.
2. Hyuna
Penyayi Hyuna terpaksa mundur dari Wonder Girls akibat sakit yang dideritanya. Begitu sembuh, ia kembali ke dunia hiburan dengan bergabung dalam 4 Minutes. Tapi, keberuntungan belum berpihak kepadanya dan grup tersebut bubar. Siapa sangka, ia justru makin sukses saat memilih bersolo karier.
3. Jessica Jung
Baca Juga: 3 Proyek Baru Jung Hae In yang Dikabarkan Akan Tayang 2021
Meskipun Jessica Jung telah sukses di dunia musik dengan grup SNSD. Ia ternyata dirinya masih ingin punya kesibukan lain, yaitu menjadi seorang pebisnis.
Inilah yang membuat Jessica Jung harus keluar dari SNSD yang saat itu tengah naik daun. Kendati begitu, ia tidak pernah menyesali langkahnya keluar dari SNSD, menngingat kariernya juga tetap gemilang.
4. Soojin
Soojin terpaksa dikeluarkan dari (G)I-DLE pada 14 Agustus 2021 lalu karena tersandung kasus bullying yang terjadi di masa lalu. Skandal ini sempat membuat namanya jadi sorotan.
5. Wonho
Wonho memutuskan untuk keluar dari grupnya yang sedang berada di puncak popularitas, Monsta X. Hal ini lantaran adanya rumor beredar yang menyebutkan dirinya pernah menggunakan narkoba. Kendati isu itu tak pernah terbukti, ia memilih tetap hengkang dan menjadi penyanyi solo.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Virgoun di Big Bang Festival: Cerita Last Child Nyaris Bubar, Siap Sambut 2 Dekade
-
5 Fakta Menarik Stranger Things: Tales from '85, Spin-off Versi Animasi di Netflix
-
Sinopsis Drakor Honour, Ajang Comeback Lee Na Young yang Angkat Kisah 3 Pengacara Perempuan Tangguh
-
Galang Dana buat Bencana Sumatra, Big Bang Festival Kumpulkan Rp22 Juta
-
Fairuz A Rafiq Geram Insanul Fahmi Bilang I Love You ke Inara Rusli dan Mawa
-
Stranger Things Finale: Siapa Saja Korban Tewas dan Apa yang Terjadi dengan Eleven?
-
7 Film Indonesia Terlaris yang Disutradarai Komika, Agak Laen: Menyala Pantiku! Saingi Jumbo
-
Devano Danendra Resmi Buang Nama Belakang, Ini Alasan di Balik Keputusannya
-
Viral Bareng Sal Priadi, Kasus Sitok Srengenge Ternyata Mangkrak
-
Penjelasan Ending Stranger Things 5 Finale, Jawab Misteri Paling Besar