Suara.com - Kasus artis Shandy Aulia dengan Laura Aprlillya Bakkara tampaknya berlanjut. Sebab perempuan itu yang pernah menyamakan putri dari bintang film Eiffel I'm In Love ini seperti binatang telah menunjuk pengacara.
Akun @lazzaro_law_firm baru saja mengunggah postingan lawas manajer Shandy Aulia tentang penunjukkan 15 pengacara untuk memperkarakan masalah kliennya, Laura dengan si artis.
Sebagai informasi, masalah itu berkaitan dengan penghinaan pada putri Shandy Aulia, Claire. Sehingga diduga ada muatan pencemaran nama baik dalam kasus tersebut.
"Akun ini (manajer Shandy Aulia) akan kami laporkan dengan pasal-pasal berlapis dan semua di atas empat tahun. Kebenaran akan menemukan jalannya!" tulis akun pengacara Lazzaro Law Firm di Instagram, Minggu (22/8/2021).
Lazzaro Law Firm beralasan, laporan itu dilayangkan karena manajer Shandy Aulia tidak memblur nama kliennya dengan tujuan memberikan informasi ke masyarakat bahwa Laura adalah pelaku bully.
"Tujuan di atas tentu tidak sesuai dengan norma hukum. Karena berdasarkan bukti-bukti yang kami pegang, fakta sebenarnya tidak seperti itu," jelas si pengacara.
Akun pengacara ini juga meminta pihak seteru kliennya mempersiapkan diri. Sebab ia akan bergerak dalam hitungan hari menyelesaikan masalah tersebut.
"Semua pihak yang ikut serta melakukan pencemaran terhadap klien kamu akan dipermalukan karena mulut manis dan kesombongan oknum-oknum itu sendiri," kata Lazzaro Law Firm.
"Siap-siap kalian ya!"
Baca Juga: Beda Agama, Intip 10 Potret Kompak Shandy Aulia dan Saudara-saudaranya
Kasus ini bermula saat Laura mengomentari aktivitas Claire, anak Shandy Aulia. Parahnya lagi, ia seolah menyamakan bocah dengan binatang hingga disebut kurang gizi.
"16 bulan bisanya cuma teriak-teriak nggak bisa ngomong bahkan untuk panggil emaknya," tulis Laura pada Juni 2021.
"Tiap manjat dibilangnya good job. Monyet juga bisa kalau manjat doang mah," imbuhnya.
Shandy Aulia meradang, ia sampai menggandeng Hotman Paris Hutapea bersama 14 pengacara lainnya untuk memperkarakan masalah ini.
Namun karena Laura sudah meminta maaf, Shandy Aulia akhirnya tak jadi melaporkan perempuan tersebut ke pihak berwajib.
Berita Terkait
-
Tas Hermes Shandy Aulia di Swiss Jadi Sorotan, Ramai Dibandingkan Warganet?
-
Shandy Aulia Tenteng Tas Rp4 Miliar Bikin Ribut, Gigi dan Syahrini Belum Punya?
-
8 Potret Artis Tanah Air Rayakan Natal Bersama Keluarga, Hangat dan Penuh Cinta
-
5 Koleksi Tas Chanel Shandy Aulia, Bikin Makin Kece saat Liburan ke Spanyol
-
Kaleidoskop 2025: 7 Artis Terseret Rumor Jadi Simpanan Pejabat
Terpopuler
- Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
- Deretan Mobil Bekas 80 Jutaan Punya Mesin Awet dan Bandel untuk Pemakaian Lama
- Jadwal M7 Mobile Legends Knockout Terbaru: AE di Upper, ONIC Cuma Punya 1 Nyawa
Pilihan
-
Rumor Panas Eks AC Milan ke Persib, Bobotoh Bersuara: Bojan Lebih Tahu Kebutuhan Tim
-
Ekonomi Tak Jelas, Gaji Rendah, Warga Jogja Berjuang untuk Hidup
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
Terkini
-
Menanti Kabar, Ini Sosok Dua Istri Pilot Andy Dahananto Korban Kecelakaan ATR 42-500
-
El Rumi Beri Syifa Hadju Kalung Cantik di Acara Pertunangan, Segini Harganya
-
Masih Ngarep Istri Sah, Insanul Fahmi Akui Kesalahan Main Belakang dengan Inara Rusli
-
4 Film Dodit Mulyanto, Sebelum Dijemput Nenek Sedang Tayang di Bioskop
-
Babak Baru Laporan Dokter Oky Pratama: Terlapor Mangkir Mediasi, Polisi Siapkan Saksi Ahli
-
Panen Uang Rp7 Juta Hasil Nabung Setahun di Pintu: Kok Gak Dimakan Rayap?
-
Dulu Sembunyi-Sembunyi, Ini 7 Potret Steffi Zamora dan Nino Fernandez saat Pacaran
-
Saat Materi Pandji Pragiwaksono Jadi Urusan Polisi, Para 'Korban' Roasting Malah Santai Banget
-
Buktikan Diri ke Mantan Suami, Shyalimar Malik Siapkan Putranya Jadi The Next Raffi Ahmad
-
Alas Roban Jadi Film Pertama Raih 1 Juta Penonton di 2026