Suara.com - Presenter Dita Fakhrana ini sedang santer diperbincangkan oleh publik dan media karena perkara perceraiannya dengan sang suami, Ilham Akbar. Menjadi seorang publik figur tentunya membuat kehidupan dan gerak-gerik Dita Fakhrana menjadi incaran media. Salah satunya masalah perceraiannya.
Selain itu, kegiatan-kegiatan yang dilakukan Dita Fakhrana juga akan ikut tersorot, seperti kegiatannya saat bermain golf. Melalui akun instagram pribadinya, Dita Fakhrana kerap membagikan berbagai gaya dan potretnya saat bermain golf.
Penampilannya juga selalu mampu curi perhatian publik. Yuk, simak potret Dita Fakhrana golf yang selalu curi perhatian publik ini. OOTD-nya juga sporty banget, lho!
1. Lincah Mengayunkan Tongkat Golf
Dita Fakhrana memiliki hobi bermain golf sejak pertengahan 2018 silam. Menurut Dita, golf bukan permainan yang mudah.
Dita Fakhrana menyatakan bahwa pada awalnya golf memang susah, namun Dita Fakhrana saat ini tampak sudah sangat lincah menerapkan teknik mengayunkan tongkat golf tersebut agar bisa mencetak poin.
2. Awalnya Main Golf 2-3 Kali Seminggu
Sejak pertama kali mencoba hobi bermain golf, Dita Fakhrana mengaku bahwa dirinya bisa ke driving range atau pusat latihan pukul golf sebanyak 2-3 kali dalam seminggu. Dita juga sesekali turun ke lapangan.
Namun, tampaknya mantan presenter olahraga ini sekarang sudah makin mahir dalam bermain golf. Dalam unggahannya, Dita Fakhrana kerap kali turun ke lapangan untuk menekuni hobinya.
Baca Juga: Dituduh Selingkuh Suami, Dita Fakhrana Ogah Umbar Masalah Rumah Tangga
3. Konsentrasi dan Fokus
Olahraga mahal satu ini bukanlah permainan yang sembarangan. Tak semudah kelihatannya, yaitu tinggal sekali pukul, bola akan masuk.
Golf merupakan olahraga yang harus dilakukan dengan penuh konsentrasi dan fokus. Dalam foto itu, Dita Fakhrana tampak sedang sangat serius dan konsentrasi memperhatikan posisi bola golf agar pas bisa masuk ke lubang.
4. Natural Tanpa Makeup
Dita Fakhrana kerap tampil natural dan apa adanya ketika melakukan hobi bermain golf. Bahkan presenter acara Malam-Malam NET TV ini berani untuk tampil tanpa makeup saat sedang golf.
Dita Fakhrana mengaku sangat senang jika bisa tampil tanpa polesan makeup di wajahnya. Bagi Dita Fakhrana, makeup hanya dipakai saat dirinya tampil di hadapan kamera atau saat menjadi presenter. Dita merasa enteng jika tampil tanpa polesan makeup.
Berita Terkait
-
Vidi, Andre, dan Deddy Corbuzier Bongkar Musisi yang Coba Dekati Dita Fakhrana, Bapaknya Juga Orang Terkenal
-
Sama-Sama Harga Selangit, Intip Koleksi Tas Melody Prima dan Dita Fakhrana
-
Profil Dita Fakhrana, Presenter yang Resmi Menikah dengan Rino Yosiaki di Singapura
-
5 Fakta Dita Fakhrana Menikah Lagi, Menangis Setelah Sah Menjadi Istri Rino Yosiaki
-
Cerai Tahun Lalu, Dita Fakhrana Menikah Lagi di Singapura
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Siap Tayang Lebaran 2026, Produksi Danur: The Last Chapter Dibuat Gila-gilaan
-
Perankan Aisyah di Ahlan Singapore, Rebecca Klopper Ungkap Rencana Berhijab di Masa Depan
-
Makin Menawan! 7 Potret Maternity Shoot Aurelie Moeremans di California
-
Pecah Telur! 10 Aktor Perdana Menang Golden Globe Awards
-
Sinopsis Hamnet, Film Drama Terbaik di Ajang Golden Globes 2026
-
Shandy Aulia Tenteng Tas Rp4 Miliar Bikin Ribut, Gigi dan Syahrini Belum Punya?
-
Aulia Sarah Jadi Bidan Ketiban Sial, Film Sengkolo Petaka Satu Suro Kuras Emosi
-
Kaitan Buku Broken Strings Aurelie Moeremans dengan Isu Child Grooming yang Seret Nama Aliando
-
Sinopsis Catch Me If You Can: Drama Kriminal di Netflix yang Masih Layak Dinikmati di 2026
-
Killerman: Liam Hemsworth Jadi Pencuci Uang Amnesia dan Diburu Polisi Korup, Malam Ini di Trans TV