Suara.com - Pasangan fiktif di sinetron Ikatan Cinta Arya Saloka dan Amanda Manopo baru-baru ini melakukan pemotretan. Video saat pemotretan pun beredar di sosial media.
Salah satunya yang paling disoroti adalah pose Amanda dan Arya ini. Amanda mengenakan dress panjang dengan belahan tinggi sehingga bagian pahanya terekspose.
Di situ Amanda tampak seperti dipangku Arya Saloka. Pemeran Aldebaran pun memegang bagian paha dan juga merangkul lawan mainnya.
Sontak netizen langsung menyinggung istri Arya Saloka ketika melihat video tersebut.
"Kalau aku jadi istrinya nggak kuat sumpah," komentar netizen.
"Gimana perasaan istri dan anaknya ngelihat kayak gitu?" komentar netizen lain.
"Mikir ke istri sahnya (emoji nangis)," komentar yang lainnya.
Namun beberapa netizen di kolom komentar postingan akun gosip @rumpii_asiik tak sedikit yang membela.
Apalagi Arya Saloka dan Amanda Manopo bekerja profesional. Sementara itu, istri Arya Saloka, Putri Anne juga seorang artis yang pasti paham kerjaan suaminya.
Baca Juga: Gemasnya Putra Arya Saloka Berpose Bak Model Profesional: Bapaknya Kalah!
"Pasti sudah izin ke istrinya dan untungnya istrinya bukan salah satu dari netizen tsb. ribet," komentar netizen.
"Gue yakin istrinya juga pasti profesional, mereka terjun di dunia entertain bukan 1 2 tahun dan bukan ikatan cinta doang drama arya saloka, masih banyak yg beradegan mesra sma yg lain juga, dan istrinya kan juga aktris, gue yakin pasti udh tau gimana-gimananya.. Wlwpun dalam hati pasti ada rasa risih ayo agak panas tp ya namanya profesional kerja mah percaya aja sama suami karna dia juga seorg aktris," komentar netizen lainnya.
Gimana kalau menurut kamu pemotretan Arya Saloka dan Amanda Manopo satu ini?
Berita Terkait
-
Tegaskan Kedekatannya dengan Fajar Sadboy, Amanda Manopo: Bukan Kasihan
-
Tak Mau Disangka Settingan, Amanda Manopo Tegas Bantah Kasihani Fajar Sadboy
-
Amanda Manopo Nangis saat Kenny Austin Datang ke Rumah, Temui Sang Ayah Minta Restu Menikah
-
Didukung Penuh Amanda Manopo, Ini 5 Film dan Serial yang Dibintangi Fajar Sadboy
-
Fajar Sadboy Lemot Tiap Diajak Bicara, Amanda Manopo Duga Gegara Pernah Koma 13 Hari
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
Ritual Belphegor di Depan Pohon Pisang: Rangkul Mitos Lokal Tanah Jawa
-
Fuji Bercanda Mau Nikah, Kepingin Keliling Dunia Bareng Pasangan
-
Dapat Penghargaan TikTok Awards, Jennifer Coppen: Halo Haters, Aku Akan Terus Bersinar!
-
6 Fakta Menarik Jodoh 3 Bujang yang Bikin Jadi Raja di Netflix
-
Hotman Paris Ledek Firdaus Oiwobo yang Diminta Copot Toga oleh Hakim MK
-
Top 5 Serial Netflix Hari Ini: Drama Korea Mendominasi, Serial Indonesia Bertengger di Tiga Besar
-
Sinopsis The Hunger Games: Sunrise on the Reaping, Ungkap Asal-usul Haymitch Abernathy
-
Film Dukun Magang: Ketika Logika Mahasiswa Skeptis Terpaksa Berguru pada Ilmu Gaib
-
7 Drama Kim Woo Bin, Aktor yang Siap Menikah dengan Shin Min Ah
-
5 Rekomendasi Drakor Populer Tentang Balas Dendam, Terbaru Taxi Driver 3 Tayang Hari Ini