Suara.com - Penyanyi asal Korea Selatan, Heo Young Ji dinyatakan terinfeksi virus corona atau Covid-19. Hal itu diungkap langsung oleh pihak agensinya DSP Media pada Senin (6/9/2021).
DSP Media mengatakan kalau mantan personel KARA itu memang sedang sakit. Sehingga Young Ji memilih buat tes swab mandiri.
"Halo, ini DSP Media. Artis kami Heo Young Ji baru-baru ini mengalami masalah kesehatan, jadi dia menggunakan alat tes mandiri Covid-19 dan dinyatakan positif," kata DSP Media melansir dari Soompi.
Kemudian, sang artis pun langsung melakukan tes swab PCR dengan bantuan profesional medis. Haslinya tetap positif virus corona.
"Ia langsung menjalani tes PCR dan dipastikan mengidap Covid-19," sambungnya.
Pihak agensi memastikan bahwa kini Young Ji menjalani karantina sesuai dengan peraturan pemerintah di sana.
"Saat ini, Heo Young Ji mengikuti instruksi dari otoritas kesehatan," tutur DSP Media.
"Agensi kami akan mematuhi pedoman otoritas kesehatan dan memprioritaskan kesehatan dan keselamatan artis dan staf kami," imbuhnya lagi.
Sebagai penutup, DSP Media meminta maaf lantaran meninggalkan kekhawatiran di kalangan penggemar.
Baca Juga: Buka-bukaan Han Seungyeon Eks KARA Dulu Punya Tubuh Kurus: Kami Tidak Boleh Makan!
"Kami mohon maaf karena menimbulkan kekhawatiran," tandasnya.
Berita Terkait
-
Kemenangan Re:Zero di Crunchyroll Anime Awards 2025 Picu Polemik, Kenapa?
-
Ulasan Novel The Champions: Di Balik Semua Misteri yang Ada di Sunnybrook
-
Sinopsis Anata wo Ubatta Sono Hi Kara, Drama Jepang Terbaru Keiko Kitagawa
-
20 Tahun Berkarier, Eunhyuk Ungkap Rahasia Awet Super Junior karena Hal Ini
-
Mark NCT Bikin Nangis Lee Young Ji dengan Hadiah Seharga Mobil Porsche
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 5 Pilihan HP Snapdragon Murah RAM Besar, Harga Mulai Rp 1 Jutaan
Pilihan
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
Terkini
-
Hyun Bin Spill Proses Syuting Made in Korea, Tayang 24 Desember 2025
-
Fahmi Bo Berencana Rujuk dengan Mantan Istri, Ijab Kabul Ulang Sabtu Nanti
-
Acts of Violence Malam Ini di Trans TV: Sajkan Pertarungan Brutal, Tetapi Cerita Dianggap Dangkal
-
Premium Rush: Terjepit Antara Detektif Korup dan Kiriman Rahasia, Malam Ini di Trans TV
-
Dari Karyawan Jadi Istri CEO, 5 Drakor 'Miskin Mendadak Kaya' Ini Bikin Baper Maksimal!
-
Profil dan Kisah Asmara Marissa Anita, Gugat Cerai Suami Bule usai 17 Tahun Menikah
-
Kontras Tanggapan Ahmad Dhani dan Mulan Jameela Soal Hoaks Cerai
-
4 Tahun Berlalu, Rachel Vennya Bahas Harta Gono Gini
-
Citra Scholastika Puluhan Tahun Alami Skoliosis, Ungkap Penyembuhan Selain Operasi
-
Tiket Normal The Founder5 II Resmi Dibuka! Siap-Siap untuk Tawa yang Lebih Gila dan Savage!