Suara.com - Potret Putri Pariwisata Kalteng Aisyah Thisia dan suami belakangan jadi omongan setelah kisah cinta keduanya viral di media sosial. Pasangan ini mantap naik pelaminan meski usianya terpaut 27 tahun.
Aisyah Thisia yang merupakan Putri Pariwisata Kalimantan Tengah 2020 naik pelaminan dengan Agustiar Sabran pada Maret 2021 lalu.
Setelag resmi menikah, Aisyah Thisia kerap membagikan momen kemesraannya dengan suami di Instagram. Buat yang penasaran, yuk intip deretan potret Putri Pariwisata Kalteng Aisyah Thisia dan suami di bawah ini.
1. Pemilik nama lengkap Aisyah Thisia Halijam ini merupakan perempuan kelahiran 1999. Artinya, ia berusia 22 tahun pada 2021
2. Sementara Agustiar Sabran yang merupakan anggota DPR RI 2010-2024, merupakan pria kelahiran Kalimantan Tengah, 17 Agustus 1972
3. Dengan suami yang berusia 49 tahun, selisih Aisyah Thisia dengan pasangannya adalah 27 tahun. Kendati cukup jauh, namun hal ini tak menghalangi keduanya untuk mengikat janji sehidup semati
4. Pasangan ini belakangan disorot setelah video kisah cinta keduanya viral di TikTok. Konten tersebut dibagikan oleh Aisyah Thisia sendiri lewat akun pribadinya (@thisia21)
5. "Cinta bisa mengubah seseorang," tulis Aisyah Thisia pada unggahannya
6. Dalam video tersebut, Aisyah Thisia menjelaskan awal hubungannya dengan suami. Ia menyebut sudah saling kenal dengan Agustiar Sabran sejak 4 tahun lalu
Baca Juga: 5 Potret Terkini Presenter Lawas Ikonik, Banyak yang Jadi Pejabat
7. Adapun keduanya sempat menjalin asmara selama 2 tahun sebelum akhirnya naik pelaminan. Pasangan ini menikah pada Maret 2021 lalu
Itulah sederet potret Putri Pariwisata Kalteng Aisyah Thisia dan suami yang terpaut usia 27 tahun. Bagaimana menurutmu?
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
Terkini
-
5 Fakta Pilu Ressa Rizky, Mengaku Anak Denada yang Ditelantarkan Selama 24 Tahun
-
Sinopsis Our Universe: Kisah Bae In Hyuk dan Roh Jeong Eui Asuh Ponakan, Tayang di HBO Max
-
Siapa Mantan Aurelie Moeremans? Viral Pengakuan Di-Grooming Sejak 15 Tahun
-
Manohara Umumkan Putus dari Kristian Hansen, Ungkap Adanya Orang Ketiga
-
Ustaz Felix Siauw Ungkap Kekecewaan ke Pandji Pragiwaksono Gara-gara Bahas Tambang
-
5 Drakor Gumiho Wajib Masuk Watchlist, No Tail to Tell Segera Tayang
-
Ogah Damai dengan Inara Rusli, Mawa Minta Polisi Lanjutkan Kasus Perzinaan
-
Pandji Pragiwaksono Segera Dipanggil Polisi Terkait Materi Stand Up Comedy Mens Rea
-
Sosok Dipo, Anak Pandji Pragiwaksono yang Dibully Gegara Materi Mens Rea
-
Mens Rea Pandji Terancam Dihapus? Ini 4 Konten Netflix yang Pernah Di-Takedown Pemerintah