Suara.com - Memiliki buah hati menjadi momen paling bahagia buat semua orangtua, termasuk para artis tanah air. Namun, hati orang tua mana yang tidak patah jika buah hatinya idap penyakit langka.
Beberapa artis tanah air ini pun menggambarkan bagaimana kuatnya mereka merawat buah hati yang idap penyakit langka. Deretan anak artis ini idap penyakit langka yang membuat orang tuanya makin kuat.
Siapa aja nih deretan anak artis idap penyakit langka? Simak selengkapnya di bawah ini:
Artis cantik yang satu ini bersama-sama sang putri, Ziona Eden Alexandra Panggabean berjuang melawan Campomelic Dysplasia atau CMD. Penyakit ini merupakan gangguan pernapasan dan kelainan pada kakinya.
Sang putri pernah dikabarkan sempat memburuk, segala hal dilakukan Joanna Alexandra untuk putrinya ini. Kondisi yang satu ini disebabkan karena mutasi genetik dan hanya diidap oleh 1 banding 200.000 orang.
2. Cynthia Lamusu
Putra Cynthia Lamusu dan Surya Saputra juga jadi salah satu yang harus menghadapi penyakit langka. Hal ini karena Bima, lahir di usia prematur saat 33 minggu.
Bima pun harus menggunakan kacamata. Putra Cynthia Lamusu dan Surya Saputra ini mengidap ROP atau retinopati prematuritas.
3. Selvi Kitty
Putra Selvi Kitty dan Rangga Ilham Suseno, yakni Abizard Kavin Suseno sempat menjalani perawatan karena terserang penyakit kawasaki. Penyakit kawasaki ini belum diketahui penyebabnya.
Kondisi Abizard sendiri sebelumnya ada cairan di dalam jantung. Hal ini pun membuat Selvi Kitty sempat khawatir karena anaknya idap penyakit langka.
Oki Setiana Dewi dan Ory Vitrio harus menelan pil pahit. Anak keempatnya yang bernama Sulaiman divonis terkena sindrom prader willi.
Sindrom yang satu ini menganggu fisik, mental dan perilakunya. Bayi yang memiliki sindrom ini juga punya dorongan makan yang kuat.
Berita Terkait
-
5 Anak Presenter yang Jadi Penyanyi, Suaranya Merdu Abis
-
5 Potret Rumah Masa Kecil Ria Ricis Pasca Renovasi, Jadi Pesantren Tahfidz
-
Bersyukur Anak Gemar Beribadah dan Jadi Imam Salat, Teuku Wisnu: Masya Allah
-
10 Potret Terbaru Manuella Aziza Putri Sophia Latjuba, Warisi Pesona Ibunda
-
9 Potret Andika Aria Sena, Putra Sulung Dono Warkop yang Jarang Tersorot
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- Bobibos Bikin Geger, Kapan Dijual dan Berapa Harga per Liter? Ini Jawabannya
- 6 Rekomendasi Cushion Lokal yang Awet untuk Pekerja Kantoran, Makeup Anti Luntur!
- 10 Rekomendasi Skincare Wardah untuk Atasi Flek Hitam Usia 40 Tahun ke Atas
Pilihan
-
Pakai Bahasa Pesantren! BP BUMN Sindir Perusahaan Pelat Merah Rugi Terus: La Yamutu Wala Yahya
-
Curacao dan 10 Negara Terkecil yang Lolos ke Piala Dunia, Indonesia Jauh Tertinggal
-
Danantara Soroti Timpangnya Setoran Dividen BUMN, Banyak yang Sakit dan Rugi
-
Mengapa Pertamina Beres-beres Anak Usaha? Tak Urus Lagi Bisnis Rumah Sakit Hingga Hotel
-
Pandu Sjahrir Blak-blakan: Danantara Tak Bisa Jauh dari Politik!
Terkini
-
Soundrenaline 2025 Gebrak Medan: 4 Lokasi Jadi Saksi Festival Musik Multi-Genre di Jantung Sumatera!
-
Bak Karyawan di Rumah Sendiri, 2 Artis Ini Terima Nafkah dari Suami Pakai Sistem Reimburse
-
24 Tahun Berlalu, Begini Kondisi Terbaru Rumah Tao Ming Tse Meteor Garden
-
Viral dan Raih AMI Awards, Lagu Tabola Bale Telah Mengubah Hidup Seorang Siprianus Bhuka
-
Remake Berbagi Suami Sedang Disiapkan, Masih Tentang Sudut Pandang Perempuan
-
Sinopsis Pro Bono: Drakor Hukum Baru Jung Kyung Ho Sebagai Pengacara, Siap Tayang di Netflix!
-
Momen Tak Terduga di AMI Awards 2025: Raisa Lari Terbirit-birit, Kru sampai Ikutan
-
Sinopsis Air Mata Mualaf: Acha Septiasa Jatuh Cinta dengan Islam, Ditentang Ayah yang Pendeta
-
Sinopsis The Chronology of Water: Debut Penyutradaraan Kristen Stewart
-
Promo Menarik Nonton Film Agak Laen Menyala Pantiku di XXI dan CGV untuk yang Mau Ngirit