Suara.com - Larissa Chou mendadak bikin heboh usai membagikan potret anaknya, Muhammad Yusuf Alvin Ramadhan di Instagram Story pada Selasa (5/10/2021).
Bagaimana tidak, si kecil terlihat asyik bermain dengan sosok lelaki misterius di kolom renang. Larissa Chou mengambil foto membelakangi lelaki tersebut.
"Yusuf tadi pagi," tulis Larissa Chou sebagai caption.
Bisa ditebak, postingan itu langsung ramai komentar. Banyak yang mengira bahwa lelaki itu calon suami Larissa Chou.
Bahkan ada juga yang meluapkan kebahagiaannya lantaran janda Alvin Faiz itu sudah menemukan pasangan yang baru.
Tidak mau salah paham, Larissa Chou segera meluruskan. Dia membagikan deretan DM dari netizen yang sudah mengira lelaki itu calon suaminya.
Larissa Chou mengatakan bahwa lelaki tersebut adalah guru renang sang anak. Dia tidak menjalin hubungan spesial dengannya.
"Itu gurunya Yusuf yah. Lagi les renang Yusufnya. Tenang tenang. Maaf mengecewakan kalian," kata Larissa Chou.
Seperti diketahui, Alvin Faiz dan Larissa Chou bercerai pada 16 Juni 2021. Mereka diputus cerai oleh Pengadilan Agama Cibinong.
Baca Juga: Tetap Muslim Meski Bercerai, 4 Artis Ini Buktikan Mualaf Bukan untuk Menikah
Kini, Alvin Faiz sudah resmi menikah lagi dengan Henny Rahman. Sedangkan Larissa Chou masih sendiri.
Berita Terkait
-
Dicurigai Pisah, Larissa Chou Kini Pamer Kemesraan dengan Suami
-
Tepis Isu Rumah Tangga Retak, Ikram Rosadi Unggah Momen Photobox Bareng Larissa Chou dan Anak
-
Bagikan Video Anak Bungsu Menangis, Larissa Chou Buktikan Rumah Tangga Masih Adem Ayem
-
Heboh Isu Rumah Tangga Larissa Chou, Seberapa Penting Nafkah Suami?
-
Sama Seperti Tasya Farasya, Larissa Chou juga Repost soal Nafkah
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Rusak Parah, Warga Kulon Progo Pasang Spanduk Protes: 'Ini Jalan atau Cobaan?'
- Resmi Gabung Persib, Bojan Hodak Ungkap Jadwal Latihan Kurzawa dan Kedatangan Markx
Pilihan
-
MSCI Melihat 'Bandit' di Pasar Saham RI?
-
Harga Emas di Palembang Nyaris Rp17 Juta per Suku, Warga Menunda Membeli
-
IHSG Anjlok Hampir 8 Persen Gegara MSCI, BEI: Kita Melakukan Segala Effort
-
IHSG Anjlok 7 Persen Usai MSCI Soroti Transparansi dan Likuiditas Saham RI, BEI Buka Suara
-
IHSG Ambruk Hampir 8 Persen
Terkini
-
Netizen Buru Sosok Luna, Perempuan yang Diduga Pemantik Hoaks Es Gabus Spons di Kemayoran
-
Dewi Perssik Semprot Afan DA karena Tarif Selangit, Manajer Tantang Bukti
-
10 Tahun Hengkang, Badai Konsisten Tolak Reuni Kerispatih: Saya Baik-Baiik Saja
-
Misteri Sosok V, Saksi Kunci yang Ditunggu Polisi di Penyelidikan Kematian Lula Lahfah
-
Selamat! Fiki Naki dan Tinandrose Umumkan Kehamilan Anak Pertama
-
Polisi Akan Bongkar Penyebab Kematian Lula Lahfah dengan Menggandeng Kemenkes dan Forensik
-
Klaim Edukasi Berujung Bidikan Propam: Oknum Polisi Kasus Es Gabus Terancam Sidang Etik
-
Ramai Spekulasi soal Kematian Lula Lahfah, Bunga Zainal Semprot Netizen: Enggak Ada Empati
-
Promo Buy 1 Get 1 Free Tiket Film Tolong Saya! (Dowajuseyo) di m.tix, Buruan Cek Sebelum Hangus
-
Baim Wong Diduga Oplas di Korea, Langsung Kena Semprot Luna Maya: Jangan Aneh-Aneh Deh!