Suara.com - Setelah Oddie Agam kritis karena penyakit ginjal dan stroke, berita tak mengenakkan kini datang dari artis serba bisa Dorce Gamalama.
Dorce Gamalama dilarikan ke rumah sakit pada Kamsi (7/10/2021). Dorce pun harus dirawat di ruang ICU dan tak sadarkan diri.
Menurut salah satu anak angkat Dorce Gamalama, Siti Khadijah, artis 58 tahun ini memiliki penyakit diabetes. Sebelum dilarikan ke rumah sakit, Dorce sempat dirawat dan diperbolehkan pulang oleh rumah sakit pada Rabu (6/10/2021). Namun sehari kemudian, kondisi Dorce kembali drop.
Kabar Dorce kritis menjadi salah satu berita pilihan dari entertainment Suara.com sepanjang Jumat (8/10/2021).
Tapi selain itu, kami juga telah menghimpun berita pilihan lain yang tak kalah menarik. Apa saja beritanya, simak selengkapnya di sini:
1. Viral Ade Londok Tagih Janji Raffi Ahmad Naik Umrah, Cara Bicaranya Dikritik!
Ade Londok kembali menjadi sorotan warganet setelah sebuah videonya yang menyeret nama Raffi Ahmad mendadak viral di media sosial.
Lewat sebuah unggahan video singkat, Ade Londok secara blak-blakan menagih Raffi Ahmad yang kabarnya pernah ingin memberangkatkan Ade Londok umrah.
Baca Juga: Cinta Laura Pamer Rambut Pendek Bikin Terhipnotis, Dimiripin Cleopatra!
2. Yayan Ruhian Kembali Bintangi Film Hollywood, Boy Kill World
Aktor laga Yayan Ruhian kembali bikin bangga karena akan membintangi film Hollywood. Yayan akan membintangi film berjudul Boy Kill World yang bergenre action komedi.
Selain Yayan Ruhian, film yang akan dibesut oleh sutradara asal Jerman Moritz Mohr juga akan dibintangi Bill Skarsgard dan Samara Weaving.
3. Surya Saputra Dikelilingi 3 'Istri', Begini Komentar Cynthia Lamusu
Postingan istri Surya Saputra, Cynthia Lamusu mendadak mencuri perhatian netizen. Ini setelah dia belum lama ini mendatangi lokasi syuting Ikatan Cinta untuk menemani suaminya. Namun ada momen langka dan kocak yang terjadi.
Tag
Berita Terkait
-
Raffi Ahmad Kembali Terseret Rumor Pencucian Uang, Merry Ahmad: Aku Saksi Hidupnya
-
Rumah Diding Boneng yang Ambruk Mulai Dibangun, Pakai Duit Rp50 Juta dari Raffi Ahmad
-
Biarkan Lesti Kejora Gendong Anak saat Hamil Besar, Rizky Billar Klarifikasi
-
Bahas 'Money Laundry' Jenderal Polisi, Pandji Pragiwaksono Bercanda Bawa-Bawa Nama Raffi Ahmad
-
Rumah Diding Boneng Roboh, Raffi Ahmad Turun Tangan Beri Bantuan
Terpopuler
- Urutan Skincare Wardah Pagi dan Malam untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- Ini 4 Smartphone Paling Diburu di Awal Januari 2026
- 5 Sepatu Nike Diskon hingga 40% di Sneakers Dept, Kualitas Bagus Harga Miring
- 5 Tablet dengan SIM Card Harga Rp1 Jutaan untuk Multitasking Anti Ribet
- Beda dengan Inara Rusli, Wardatina Mawa Tolak Lepas Cadar Demi Uang
Pilihan
-
UMP Minim, Biaya Pendidikan Tinggi, Warga Jogja Hanya jadi Penonton Kemeriahan Pariwisata
-
Cek Fakta: Video Rapat DPRD Jabar Bahas Vasektomi Jadi Syarat Bansos, Ini Faktanya
-
Dipecat Manchester United, Begini Statistik Ruben Amorim di Old Trafford
-
Platform Kripto Indodax Jebol, Duit Nasabah Rp600 Juta Hilang Hingga OJK Bertindak
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah Januari 2026, Pilihan Terbaik untuk Gaming dan Multitasking
Terkini
-
Sinopsis The Pitt Season 2, Debut dengan Skor 100 Persen di Rotten Tomatoes
-
Iva Deivanna Rilis Sisa Waktu Senja, Kolaborasi Apik Bersama Bemby Noor yang Siap Hiasi Layar Lebar
-
8 Film Yasmin Napper, Musuh dalam Selimut Segera Tayang di Bioskop
-
Reaksi Spontan Mahalini saat Dengar Sule Ingin Nikah dengan DJ Lagi: Astaghfirullahalazim!
-
3 Prediksi Nasib Akhir Baek Ki Tae Made In Korea, Jadi Tumbal Elite?
-
5 Outfit Paling Standout dalam Emily in Paris Season 5, Evolusi Gaya Emily Cooper di Roma
-
Ustaz Ini Beri Saran Menohok Buat Penyerang Pandji Pragiwaksono karena Stand Up Comedy Mens Rea
-
Rekam Jejak Manohara yang Ngaku Putuskan Hubungan dengan Ibu
-
Cuma Dua Hari! Promo Beli 1 Gratis 1 Tiket Nonton Film Dusun Mayit di m.tix Mulai Hari Ini
-
8 Celah Mengecewakan di Stranger Things Season 5, Penggemar Protes?