Suara.com - Deretan potret kebersamaan Dina Lorenza dan Ariel NOAH belakangan mencuri perhatian. Keduanya dijodohkan oleh warganet. Kok bisa?
Perjodohan ini berawal dari Ariel bersama dua personel NOAH lain, David dan Lukman, menjado bintang tamu di kanal YouTube Icip Icip DinaKekeWindy yang digawangi Dina Lorenza, Windy, dan Cut Keke.
Selama acara tersebut, Dina Lorenza kedapatan beberapa kali salting alias salah tingkah saat berbicara dengan Ariel.
Walhasil, Dina Lorenza dan Ariel yang diunggah di akun Instagram @dina_keke_windy dipenuhi oleh komentar warganet yang menjodohkan keduanya.
Biar tak makin penasaran, yuk intip deretan potret kedekatan Dina Lorenza dan Ariel NOAH.
1. Dina Lorenza didoakan berjodoh dengan Ariel NOAH setelah beberapa kali terlihat salting saat berbicara dengan pelantun tembang Mungkin Nanti itu
2. Salah satu gelagat Dina Lorenza yang mencuri perhatian adalah ketika ia salah bicara. Niatnya, artis yang sudah membintangi sinetron sejak 90-an itu minta Ariel menyanyikan lagu
3. "Nyanyi sekecup dua kecup, eh lirik maksudnya," kata Dina disambut tawa semuanya
4. Tak sampai di situ, Dina Lorenza kedapatan blunder saat menyarankan lagu untuk dibawakan personel NOAH. Dia tiba-tiba menyeletuk, "Atau nggak yang itu, yang kemarin."
Baca Juga: 8 Potret Rumah Mewah Terbengkalai Milik Artis Senior, Tak Dihuni Selama 30 Tahun
5. Mungkin maksud Dina adalah lagu NOAH yang berjudul Seperti Kemarin. Namun, ucapannya itu langsung dibuat candaan oleh Windy, "Ini keceplosan kemaren, lha orang kita baru syuting hari ini. Kemaren dia di mana, gue nggak nanya lho ya," kata Windy.
6. Karena beberapa tingkah salting Dina Lorenza itu, warganet ramai-ramai menjodohkannya dengan Ariel NOAH. "Ariel kayanya cocok sama mbak dina lorenza," kata warganet, hingga "Ariel cocok ama Dina Lorenza. Satuju. Sing jodo mang . Amiiin," komentar warganet lain.
Itulah deretan potret kebersamaan Dina Lorenza dan Ariel NOAH yang kini didoakan berjodoh. Kawal sampai pelaminan nggak nih?
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Virgoun di Big Bang Festival: Cerita Last Child Nyaris Bubar, Siap Sambut 2 Dekade
-
5 Fakta Menarik Stranger Things: Tales from '85, Spin-off Versi Animasi di Netflix
-
Sinopsis Drakor Honour, Ajang Comeback Lee Na Young yang Angkat Kisah 3 Pengacara Perempuan Tangguh
-
Galang Dana buat Bencana Sumatra, Big Bang Festival Kumpulkan Rp22 Juta
-
Fairuz A Rafiq Geram Insanul Fahmi Bilang I Love You ke Inara Rusli dan Mawa
-
Stranger Things Finale: Siapa Saja Korban Tewas dan Apa yang Terjadi dengan Eleven?
-
7 Film Indonesia Terlaris yang Disutradarai Komika, Agak Laen: Menyala Pantiku! Saingi Jumbo
-
Devano Danendra Resmi Buang Nama Belakang, Ini Alasan di Balik Keputusannya
-
Viral Bareng Sal Priadi, Kasus Sitok Srengenge Ternyata Mangkrak
-
Penjelasan Ending Stranger Things 5 Finale, Jawab Misteri Paling Besar