Pasangan tersebut baru mengumumkannya ke publik saat usia kehamilan Nadine menginjak empat bulan. Dalam foto-foto yang dibagikan, kakak Marcel dan Mischa Chandrawinata itu tampil fresh dengan rambut pendek.
5. Nathalie Holscher
Nathalie Holscher sempat mengalami keguguran tak lama setelah menikah dengan Sule. Kini, ia tengah berbahagia menantikan kelahiran anak pertamanya. Nathalie mengumumkan kehamilannya melalui vlog sambil menahan tangis haru.
Maklum, rumah tangganya dengan Sule memang sempat mengalami masalah. Pasangan yang berbeda 16 tahun itu sekarang semakin mesra dan tak sabar menantikan buah hati mereka lahir ke dunia.
6. Kesha Ratuliu
Kesha Ratuliu mengumumkan kehamilannya tepat di Hari Lebaran, 13 Mei 2021 lalu. Ini adalah kehamilan pertamanya sejak menikah dengan sang suami yang bernama Adhi Permana.
Keponakan Mona Ratuliu ini memang menikah di usia muda. Namun Kesha rupanya tidak menunda memiliki momongan. Dalam unggahannya, Kesha menyebut calon bayinya sebagai hadiah Idul Fitri terindah selama hidupnya.
7. Aurel Hermansyah
Sama seperti Nathalie Holscher, Aurel Hermansyah sempat mengalami keguguran di kehamilan pertamanya. Menikah 3 April 2021 lalu, istri Atta Halilintar akhirnya dipercaya untuk hamil lagi.
Baca Juga: Batal Cerai, Hwang Jung Eum Dikonfirmasi Hamil Anak ke-2
Aurel dan Atta mengumumkan kabar bahagia ini melalui video yang diunggah di kanal YouTube. Karena pernah keguguran, putri Anang Hermansyah itu menjalani bed agar kondisi diri dan janinnya untuk tetap kuat.
8. Felicya Angelista
Tiga bulan menikah, Felicya Angelista mengumumkan kehamilan anak pertamanya dengan Immanuel Caesar Hito pada 1 April lalu. Feli menunjukkan foto hasil USG janinnya ke arah kamera. Hito sendiri baru diberi tahu sang istri saat kehamilannya berusia 5 minggu. Kini, Feli tengah hamil tua dan menantikan kelahiran anak pertama mereka.
Itu dia deretan artis hamil tahun 2021 yang tengah menantikan kelahiran anak pertama mereka. Lancar sampai persalinan ya!
Kontributor : Chusnul Chotimah
Berita Terkait
Terpopuler
- Operasi Zebra 2025 di Sumut Dimulai Besok, Ini Daftar Pelanggaran yang Disasar
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 5 Mobil Keluarga Bekas Paling Dicari 2025, Murah dengan Performa Mumpuni
- 5 Mobil Sedan Bekas Pajak Murah dan Irit BBM untuk Mahasiswa
- 5 Rekomendasi Smartwatch Selain Apple yang Bisa QRIS MyBCA
Pilihan
-
Pandu Sjahrir Blak-blakan: Danantara Tak Bisa Jauh dari Politik!
-
Danantara 'Wajibkan' Menkeu Purbaya Ikut Rapat Masalah Utang Whoosh
-
Viral Biaya Tambahan QRIS Rp500: BI Melarang, Pelaku Bisa Di-Blacklist
-
Harga Minyak Dunia Merosot Imbas Stok AS Melonjak
-
Kiper Muda Rizki Nurfadilah Korban TPPO: Disiksa hingga Disuruh Nipu Orang China
Terkini
-
Baru Reuni, Intip Kabar Terbaru 5 Pemain Inikah Rasanya setelah 20 Tahun
-
Jakarta IP Market 2025 Digelar: Ambisi RI Jadi Raja Kekayaan Intelektual Asia Tenggara
-
Takut Anaknya Tak Mancung, Nathalie Holscher Curhat Soal Kekhawatiran Selama Hamil Adzam
-
Strategi Baru LMKN Atasi Kisruh Royalti Musik, Ajak Musisi Jadi Mata-Mata
-
Sarwendah-Ruben Onsu Makin Panas, Dari Isu Penagih Utang ke Tudingan Halangi Bertemu Anak
-
Insiden Memalukan Skena Musik Bawah Tanah di Batu: Kritik untuk Mentalitas "Baper"
-
Jadi Ikon Festival Nyanyian Anak Negeri, Dul Jaelani Jadi Saksi Munculnya Bakat Baru Generasi Muda
-
Sapa Fans Jelang Konser di Jakarta, eaJ: Tolong Rusakin Lagi Earphoneku
-
Miris, Legenda Timnas Cristian Gonzales Dianggap Suporter dan Diusir dari Lift Saat Hadiri Laga
-
El Rumi Ungkap Alasan Pilih Syifa Hadju Jadi Istri, Singgung Perubahan Religius