Suara.com - Girl group Lovelyz sudah satu tahun lebih tak melakukan comeback. Terakhir, grup beranggotakan 8 member itu merilis lagu Obliviate di tahun 2020 lalu.
Kontrak para member dengan Woollim Entertainment bakal berakhir pada 12 November 2021 mendatang. Tapi hingga kini tak ada tanda-tanda Lovelyz bakal comeback.
Beberapa waktu lalu Jin mengungkapkan bahwa ia sudah lupa dengan pekerjaannya karena tak pernah comeback. Bahkan para anggota Lovelyz menganggur dan tak diberi aktivitas oleh agensi kecuali Mijoo.
Netizen Korea mengecam sikap Woollim yang seolah menelantarkan Lovelyz. Agensi yang juga menaungi Rocket Punch itu disebut jadi agensi terburuk oleh para netizen di situs Theqoo.
"Woollim benar-benar perlu bangun. Agensi terburuk," tulis netizen. "Mijoo sedang hot sekarang. Kupikir hasil mereka akan bagus jika mereka merilis album sekarang," pungkas lainnya. "Ini karena woollim sengaja menelantarkan mereka," ketus netizen.
Lovelyz debut di tahun 2014 silam dengan lagu Candy Jelly Love. Mengusung konsep innocent dan cute, Lovelyz memberi kesegaran di tengah girl group yang marak mengusung konsep seksi saat itu.
Lovelyz memiliki banyak lagu hits diantaranya Ah Choo, Now We, hingga Lost N Found. Di Korea sendiri Lovelyz sangat terkenal. Para netizen menyayangkan apabila Lovelyz bakal bubar dalam waktu dekat.
Tag
Berita Terkait
-
Lovelyz "November": Kamu sebagai Tujuan Hidup yang Tidak Pernah Berubah
-
Berita Kencannya Disambut Hangat Fans, Mijoo: Aku Menyesal dan Terima Kasih
-
Terang-terangan Kencan di Jepang, Lee Mijoo dan Song Bum Keun Resmi Berpacaran
-
Kim Jeonghyon dan Yein Siap Adu Akting di Drama Baru My Friend's Graduation
-
Penuh Haru, Mijoo Lovelyz Resmi Debut Solo Setelah Sekian Lama Berkarier
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
SinopsisThe Hunger Games: Sunrise on the Reaping, Ungkap Asal-usul Haymitch Abernathy
-
Backtrace: Upaya Sylvester Stallone Mengungkap Perampokan Misterius, Malam Ini di Trans TV
-
Who Am I?: Salah Satu Film Paling Berbahaya Jackie Chan, Malam Ini di Trans TV
-
9 Film Adaptasi Game Legendaris, Pemanasan Sebelum The Legend of Zelda Tayang
-
Jordi Onsu Sudah 3 Tahun Tak Bicara dengan Ruben Onsu: Komunikasi Diblokir!
-
Jordi Onsu Ogah Bertemu Mak Ifah, Khawatir Ibunya Ngamuk dari Kubur
-
Curhatan Samuel Christ Soal Istri Suka Bangun Siang Disorot, Langsung Klarifikasi Setelah Viral
-
Vokal Kritik Pemerintah, Ekspresi Fedi Nuril saat Fadli Zon Berpidato di FFI 2025 Viral
-
Ariana Grande Idap Salah Satu Virus Mematikan, Mendadak Batal Hadiri Acara
-
Sebut Batik dari Malaysia ke Ariana Grande, Aisha Retno 'Penyanyi Berdarah Indonesia' Klarifikasi