Suara.com - Rumor artis Korea ternama berinisial 'K' yang menghamili kekasih hingga memaksa untuk aborsi membuat netizen geger. Terlebih artis berinisial 'K' itu disebut-sebut adalah pemain drama Hometown Cha Cha Cha, Kim Seon Ho.
Media Korea sudah terang-terangan memakai foto Kim Seon Ho saat memberitakan rumor tersebut. Kini giliran jurnalis entertainment Korea, Lee Jin Ho yang memastikan bahwa artis yang dimaksud adalah Kim Seon Ho.
Lewat siaran langsung di channel YouTube-nya, Lee Jin Ho mengungkapkan artis tersebut berasal dari agensi yang ramah dengan media. Tapi kini agensi itu malah sulit dihubungi.
"Agensi ini terkenal sebagai perusahaan yang bersahabat dengan media. Namun, kontak terputus sepanjang hari. Semua karyawan tidak dapat dihubungi," ucap Lee Jin Ho dalam postingan @panncafe.
"Tidak mudah untuk buru-buru mengungkapkan nama sementara media yang akan diwawancarai ditunjuk. Perhatian juga diberikan pada apakah Kim Seon Ho akan secara langsung mengungkapkan ini dalam sebuah wawancara," kata Jin Ho blak-blakan menyebut nama Kim Seon Ho.
"Beberapa media telah meliput Kim Seonho setelah memperoleh informasi bahwa ia telah menderita dari mantan pacarnya sejak September. Konten ini sesuai dengan deskripsi A. Itu sebabnya saya mengungkapkan nama Kim Seon Ho", tegasnya.
"Agensi ini sangat baik dengan media bahkan ketika Park Shinhye baik-baik saja sebagai bintang Hallyu, dia mengundang wartawan ke restoran gopchang yang dikelola oleh keluarga Park Shinhye dan menghabiskan waktu bersama," ungkap Jin Ho.
Diketahui, Kim Seon Ho berada di bawah naungan agensi yang sama dengan Park Shin Hye yakni SALT Entertainment. Tapi hingga kini media Korea mengungkapkan SALT sulit dihubungi wartawan.
Rumor ini bermula saat seorang perempuan mengaku pacaran dengan artis berinisia K di awal tahun 2020. Ia bahkan mengaku hamil dan dipaksa K untuk aborsi.
Baca Juga: 5 Fakta Kim Seon Ho, Aktor Drama Korea yang Sedang Disorot
Tag
Berita Terkait
-
Bikin Baper Maksimal! 4 Drama Korea Romantis Kim Seon Ho di Netflix
-
4 OOTD Kim Seon Ho yang Chic, Simpel, dan Nyaman untuk Sehari-hari
-
Sinopsis Can This Love Be Translated?, Drama Romantis Netflix Kim Seon Ho
-
Sinopsis Can This Love Be Translated? Drakor Romantis Baru Kim Seon Ho dan Go Youn Jung di Netflix
-
Penantian Berakhir, Drama Kim Seon Ho dan Go Youn Jung Siap Guncang Awal Tahun 2026
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
-
QRIS Jadi 'Alat Bantu' Judi Online: Mengapa Sistem Pembayaran BI Ini Rentan Disalahgunakan?
Terkini
-
Mimpi Jadi Puteri Indonesia Kandas karena Keinginan Pacar: Kisah Kelam Aurelie Moeremans Terungkap
-
Usai Baca Buku Aurelie Moeremans, Feni Rose Ungkap Penyesalan
-
Daftar Lengkap Pemenang Golden Globes 2026, Timothee Chalamet Jadi Aktor Terbaik
-
Jessica Jung Akhirnya Nyanyi Lagu-Lagu SNSD Usai 12 Tahun, Videonya Bikin Mewek
-
Cek Kode Voucher Nonton Film Tuhan Benarkah Kau Mendengarku Pakai M-Tix, Beli 2 Bayar 1
-
Kabar Duka, Ayah Jihoon TWS Meninggal Dunia
-
Tampil Trio Bareng Dewi Perssik dan Rina Nose, Wika Salim Bongkar Rahasia Kekompakan di Panggung
-
Dulu Sempat Tak Ditanggapi, Aurelie Moeremans Kini Lega Isu Grooming Mulai Disadari Banyak Orang
-
Valen dan Mila DA7 Tampil Beda di HUT Indosiar, Jadi Pelayan Kafe Saat Drama Musikal
-
Digugat Dugaan Penelantaran Anak, Pihak Denada Buka Suara: Ini Ranah Keluarga