Suara.com - Kehidupan para artis Tanah Air seolah tak ada habisnya untuk diperbincangkan. Salah satu topik yang kerap diperbincangkan ialah mengenai keluarga para artis, terutama anak. Lahir dari orang tua yang berprofesi sebagai artis membuat mereka secara otomatis mendapat kepopuleran sejak bayi. Kendati begitu, kepopuleran tersebut tak secara otomatis membuat anak-anak artis Tanah Air ikut terjun di dunia hiburan.
Dalam kesempatan kali ini, redaktur MataMata.com akan mengajak kalian mengenal anak-anak cowok dari pedangdut Indonesia yang berparas tampan. Di antara mereka, ada yang sukses menjadi penyanyi seperti orang tuanya.
Makin penasaran bukan? Yuk langsung saja simak anak pedangdut tampan yang siap bikin kamu terkesima berikut ini.
1. Ridho Putra Rhoma Irama
Putra Rhoma Irama sudah tidak asing lagi untuk para pecinta musik dangdut. Nama Ridho Rhoma bisa dibilang sudah setenar sang ayah. Ridho Rhoma digadang-gadang sebagai penerus Rhoma Irama karena juga memiliki suara yang merdu. Sayangnya, Ridho Rhoma kini kembali terjerat kasus narkoba.
Ketampanan putra Rhoma Irama dari pernikahan Marwah Ali berhasil menawan hati kaum hawa. Sejak SMP, Ridho Rhoma telah menunjukkan ketertarikannya pada musik dangdut. Cowok kelahiran 14 Januari 1989 tersebut memulai kariernya dengan membentuk band Sonet 2. Genre musik Ridho yang menggabungkan dangdut dengan pop membuatnya mudah diterima berbagai kalangan masyarakat.
2. Devano Putra Iis Dahlia
Selanjutnya ada si ganteng Devano Danendra yang juga mengikuti jejak Iis Dahlia berkarier di dunia hiburan Tanah Air. Beda dengan Iis Dahlia, Devano memilih berkarier sebagai penyanyi pop. Keputusan Devano sempat ditentang Iis Dahlia yang ingin anak-anaknya tidak menjadi artis. Namun Devano berhasil membuktikan ketertarikannya yang kuat di dunia musik. Ia bahkan juga terjun ke dunia akting.
Devano Danendra kini tumbuh sebagai remaja tampan yang mencuri hati Naura. Cowok kelahiran 23 September 2002 tersebut telah merilis sejumlah lagu. Yang terbaru, Devano merilis lagu berjudul Rasi Bintang pada 10 September 2021. Hingga 18 Oktober 2021, video klip rasi bintang telah disaksikan 147 ribu kali.
Baca Juga: 10 Potret Mesra Devano Danendra dan Naura Ayu, Kisah Cintanya Disebut Mirip Drama Korea
3. Falhan Putra Nassar
Dari pernikahannya dengan Muzdalifah yang berakhir pada 2015, Nassar dianugerahi seorang putra. Falhan Abssar merupakan nama yang diberikan Nassar dan Muzdalifah kepada putra tampannya itu. Kini Falhan tinggal bersama Muzdalifah yang telah menikah lagi dengan Fadel Islami.
Ketampanan Falhan yang lahir pada 15 November 2013 kerap diperbincangkan. Falhan akan genap berusia 8 tahun sebentar lagi. Kendati mewarisi ketampanan Nassar, Falhan kerap dibilang mirip dengan papa sambungnya, Fadel Islami. Menurut kalian, Falhan lebih mirip siapa guys?
4. Ivan Putra Inul Daratista
Inul Daratista dikaruniai putra tampan yang diberi nama Yusuf Ivander Damares. Putra Inul Daratista dan Adam Suseno tersebut kini (2021) telah berusia 12 tahun. Sebagai putra semata wayang, Ivan mendapat kasih sayang berlimpah dari ayah dan ibunya. Ivan hadir setelah penantian Inul dan Adam selama 14 tahun pernikahan. Pesona Ivan dengan pipi chubby kerap membuat publik gemas.
5. Baihaqqi Putra Rizki DA
Berita Terkait
Terpopuler
- Susunan Tim Pelatih Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2025, Indra Sjafri Ditopang Para Legenda
- Diskon Listrik 50 Persen PLN Oktober 2025, Begini Syarat dan Cara Dapat E-Voucher Tambah Daya!
- Shin Tae-yong Batal Comeback, 4 Pemain Timnas Indonesia Bernafas Lega
- 7 Rekomendasi Smartwatch untuk Tangan Kecil: Nyaman Dipakai dan Responsif
- 5 Bedak Padat yang Cocok untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Samarkan Flek Hitam
Pilihan
-
4 HP Memori 256 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer yang Ingin Install Banyak Game
-
Disebut Menteri Berbahaya, Menkeu Purbaya Langsung Skakmat Hasan Nasbi
-
Hasan Nasbi Sebut Menkeu Purbaya Berbahaya, Bisa Lemahkan Pemerintah
-
5 Fakta Kemenangan 2-1 Real Madrid Atas Barcelona: 16 Gol Kylian Mbappe
-
Harga Emas Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Sentuh Rp 2,4 Juta di Pegadaian, Antam Nihil!
Terkini
-
Jenguk Sakit Malah Bikin Konten, Dwi Andhika Sempat Berprasangka Buruk dengan Chika Jessica
-
Ruben Onsu Ngamuk Dituding Sebagai Ayah Gagal
-
Lagi Proses Cerai, Eza Gionino Sepakat Bayar Nafkah Rp25 Juta per Bulan untuk 3 Anak
-
Vestas Perusahaan Apa? Kerja Sama dengan PLN NP, Ternyata Tempat Kerja Salsa Erwina
-
Sebut Chika Jessica Soulmate, Dwi Andhika Blak-blakan Ogah Nikah: Takut Merusak Hubungan
-
Saranghaeyo Indonesia 2025 Resmi Ditunda, Promotor Beberkan Alasannya
-
Lika-liku Asmara Katy Perry Sebelum Dipacari Eks Perdana Menteri, Siapa Saja Mantannya?
-
Dijebloskan ke Penjara oleh Ashanty, Eks Karyawan Titip Pesan Penting dari Balik Jeruji Besi
-
Sambil Tertawa, Ari Lasso Akui Contek Judul Lagu Dewa 19 dan Andra Ramadhan Saat Garap Hampa
-
Borong Piala Penghargaan, Ini 5 Judul Sinetron yang Melambungkan Nama Aqeela Callista