Suara.com - Ayah Bibi Ardiansyah dan mertua Vanessa Angel, H Faisal mengaku tidak memilki firasat apa-apa sebelum anak dan menantunya tewas dalam kelakaan mobil di jalan tol.
"Nggak ada firasat," kata Faisal usai pemakaman Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah di Taman Makam Islam Malaka, Pesanggrahan, Jakarta Selatan, Jumat (5/11/2021).
Namun, H Faisal mengaku perasaannya berbeda ketika melihat Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah dalam beberapa hari terakhir. Ia melihat anak dan menantunya sangat ceria.
"Cuma ada tanda-tanda, akhir-akhir ini mereka berdua sangat ceria sekali," tutur H Faisal.
Menurut H Faisal, kebahagiaan Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah seperti sudah menyelesaikan sesuatu yang mereka kejar.
"Artinya apa yang dikerjakan itu kayak mencapai yang diinginkan, sehingga merasa bahagia. Jadi saya senang melihat dia," ujar H Faisal.
Selain itu, H Faisal bersama istrinya mengaku kerap mengunjungi Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah. Namun beberapa hari belakangan selalu dan punya kesempatan berkunjung.
"Saya setiap minggu datang. Kadang-kadang emaknya dua hari sekali datang. Tapi kenapa dua hari ini saya tidak datang. Kalah ketemu saya pasti larang bawa mobil, pasti saya suruh naik pesawat," tutur Faisal.
Seperti diketahui, Vanessa dan suami, Bibi Ardiansyah mengalami kecelakaan di tol Jomo KM 673. Mobil Mitsubishi Pajero yang dikendarai Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah menabrak beton pembatas kiri. Diduga Kecelakaan itu disebabkan sang supir mengantuk.
Baca Juga: Sebelum Kecelakaan, Sopir Unggah Foto Suami Vanessa Angel dan Tulis Pesan Keabadian
Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah dikebumikan satu liang lahad di Taman Makam Islam Malaka, Jakarta Selatan, Jumat (5/11/2021) pagi.
Berita Terkait
-
Fuji Tak Nyaman Rumahnya Sering Didatangi Orang Asing: Tolong Hargai Aku
-
Dicecar Soal Gaji Magang di DPR, Mayang Teriak Disudutkan Host Pagi Pagi Ambyar
-
Mayang Ngaku Berat Nyanyikan Lagu untuk Mendiang Vanessa Angel
-
Air Mata Mayang Pecah, AI Vanessa Angel Beri Kejutan di Peluncuran Single "Rinduku"
-
Tak Kuasa Tahan Tangis Lihat Video Vanessa Angel, Mayang: Lama Nggak Dengar Suaranya
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 5 Rekomendasi Bedak Tabur untuk Usia 50-an, Bikin Kulit Halus dan Segar
Pilihan
-
Pengungsi Gunung Semeru "Dihantui" Gangguan Kesehatan, Stok Obat Menipis!
-
Menkeu Purbaya Lagi Gacor, Tapi APBN Tekor
-
realme C85 Series Pecahkan Rekor Dunia Berkat Teknologi IP69 Pro: 280 Orang Tenggelamkan Ponsel
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan RAM 8 GB Terbaik November 2025, Cocok Buat PUBG Mobile
-
Ratusan Hewan Ternak Warga Mati Disapu Awan Panas Gunung Semeru, Dampak Erupsi Makin Meluas
Terkini
-
Perjalanan Suka Duka Kim Woo Bin dan Shin Min Ah, Bakal Nikah Bulan Depan
-
Sinopsis A Man on the Inside Season 2, Aksi Detektif Lansia Ungkap Kasus Kriminal
-
7 Artis Absen dari Peran Ikoniknya di Sekuel Film, Abimana Aryasatya Tak Lagi jadi Dono
-
Setia Menunggu, Beby Prisillia Unggah Pesan Haru untuk Onadio Leonardo yang Lagi Direhab
-
Aisha Retno Anak Siapa? Penyanyi Keturunan Indonesia yang Sebut Batik asal Malaysia
-
Sheila Marcia Hapus Tato, Ada Hubungannya dengan Mantan Suami
-
10 Tahun Pacaran, Pernikahan Privat Kim Woo Bin dan Shin Min Ah Digelar Bulan Depan
-
Anak Pakai Rok Terlalu Pendek di Sekolah, Zaskia Adya Mecca Kena Tegur Guru
-
Dipha Barus Lantang Suarakan Viva Palestina Usai Menang Piala AMI Awards 2025
-
Melihat Pro Kontra Kemenangan Lagu Garam dan Madu di AMI Awards 2025